Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

Application of Natural Zeolite in Methylene Blue Wastewater Treatment Process by Adsorption Method Amelia, Shinta; Maryudi, Maryudi
Jurnal Bahan Alam Terbarukan Vol 8, No 2 (2019): December 2019 [Nationally Accredited - Sinta 2]
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/jbat.v8i2.22480

Abstract

Textile industry waste contains dyes that are difficult to decompose naturally and cause disruption of ecosystems in water. The colorant that is often used in the textile industry is methylene blue which is a cationic heterocyclic aromatic compound. This compound is so stable that it is difficult to decompose naturally and is harmful to the environment in large concentrations. Therefore, we need a waste treatment technology that can reduce the concentration of dye waste in water. So far, the adsorption method remains the most efficient and effective technique in removing dyes because of its relatively large adsorption capacity. One method that can be used is the adsorption method using natural zeolite. Zeolite is one of the non-metal mineral commodities or multipurpose industrial minerals, one of which is as an adsorbent or adsorbent media. This study aims to determine the potential of natural zeolite in absorbing methylene blue with variations in the concentration of methylene blue and various sizes of natural zeolite mesh. The procedures in this experiment include, the preparation of natural zeolite with size variations of 20-60 mesh, 60-100 mesh and> 100 mesh and variations in the concentration of methylene blue used 15 ppm, 30 ppm and 45 ppm with contact time from 0 to 180 minutes. From the results of the study it was found that the smaller the size of natural zeolite used, the greater the percentage of dye removal that is at mesh size> 100 mesh the percentage of dye removal was 32.11%. As for the variation of the concentration of methylene blue, the smaller the concentration, the natural zeolite can work optimally ie at a concentration of 15 ppm at 180 minutes the remaining methylene blue concentration of 0.145 ppm.
PENYULUHAN DAN PELATIHAN PEMANFAATAN SAMPAH ANORGANIK DAN ORGANIK MENJADI ECOBRICK DAN PUPUK CAIR ORGANIK Amelia, Shinta; Rahayu, Aster; Salamah, Siti
Jurnal Pemberdayaan: Publikasi Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3, No 3 (2019)
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan, Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1027.51 KB) | DOI: 10.12928/jp.v3i3.1132

Abstract

Perkembangan populasi masyarakat Indonesia sedemikian pesat sehingga menimbulkan berbagai dampak baik positif maupun negative. Salah satu dampak negative yang ditimbulkan akibat pertumbuhan penduduk adalah sampah. Setiap rumah tangga menghasilkan sampah yang tidak sedikit jumlahnya. Beban pengelolaan sampah saat ini tergantung pada Tempat Pembuangan Akhir (TPA) di masing-masing daerah. Sehingga hal ini menimbulkan dampak sosial dan lingkungan yang cukup serius. Masalah sampah tidak hanya terdapat di wilayah perkotaan namun telah sampai pada wilayah pedesaan. Masyarakat pedesaan biasanya membuang sampah langsung ke sungai atau membakarnya di kebun mereka. Pola kebiasaan tersebut dapat menimbulkan pencemaran udara maupun lingkungan perairan. Oleh karena itu, pengabdian ini bertujuan untuk mengedukasi masyarakat agar dapat memilah sampah menurut jenisnya sehingga tahap selanjutnya sampah tersebut lebih mudah untuk diolah menjadi barang yang bernilai jual. Berdasarkan jenisnya sampah dibagi menjadi 2, yaitu sampah anorganik dan sampah organik. Sampah anorganik yang dihasilkan dalam rumah tangga antara lain, botol, plastik kemasan makanan maupun minuman. Sedangkan sampah organik yang dihasilkan rumah tangga seperti, sisa sayur, sisa buah maupun sisa makanan. Dalam pengabdian ini masyarakat diberikan penyuluhan dan pelatihan mengenai cara memilah dan mengolah sampah anorganik maupun organik. Sampah anorganik dioleh menjadi ecobrick sedangkan sampah organik diolah menjadi pupuk cair. Hasil pengabdian ini adalah dapat menambah wawasan dan merubah pola penanganan sampah di masyarakat agar lebih peduli terhadap kelestarian lingkungan. Selain itu teknologi sederhana dan ramah lingkungan sehingga masyarakat dapat mengaplikasikan langsung untuk mengolah sampah rumah tangganya secara mandiri.    
Analysis of Physical Environmental Factors Affecting the Incidence of Pulmonary Tuberculosis in Magelang City Amelia, Shinta; Rahayu, Sri Ratna; Wijayanti, Yuni
Public Health Perspective Journal Vol 6, No 1 (2021): April 2021
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tuberculosis is a disease caused by Mycrobacterium Tuberculosis which is transmitted by Tuberculosis patients with BTA (Basil Tahan Asam) (+), namely TB patients whose sputum microscopic examination found BTA bacteria. Magelang is the region with the highest pulmonary TB cases in Central Java Province for 3 consecutive years. In addition, the discovery of new cases of BTA (+) CNR also occupied the highest place for 3 consecutive years in 2015, 2016 and 2017. Even though in 2017 the number of new case finds of BTA (+) decreased drastically from the previous year, which was 284 per year. 100,000 population, but still ranked 1st CNR new cases of BTA (+).The purpose of this study was to analyze physical environmental factors that influence the incidence of pulmonary tuberculosis in Magelang City.This study used a case control research design. The population consisted of all people who had been tested for pulmonary tuberculosis at the puskesmas. The sample consisted of 100 pulmonary tuberculosis patients and 100 non-pulmonary TB patients taken using purposive sampling technique. The instrument uses a questionnaire sheet, checklist, observation, room thermometer, hygrometer, and meter. Data analysis used Chi-square test and logistic regression test.The results of the analysis show that there is a relationship between lighting (p-value 0.043), humidity (p-value 0.045), room temperature (p-value 0.021) with the incidence of pulmonary tuberculosis. Multivariate analysis showed that room temperature was not ideal, with an OR of 0.321 which had the most influence on the incidence of pulmonary TB.The most dominant physical environmental factor is room temperature which is not ideal. From several related physical environmental factors, it is necessary to provide detailed information regarding pulmonary tuberculosis so as to maintain a clean and healthy environment.
Pengolahan Limbah Pewarna Metilen Biru Menggunakan Arang Aktif dan Zeolit Aktif dengan Katalis Fe dan Oksidator Hidrogen Peroksida Maryudi, Maryudi; Aktawan, Agus; Amelia, Shinta
Jurnal Riset Kimia Vol 12, No 2 (2021): September
Publisher : Universitas Andalas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/jrk.v12i2.414

Abstract

The textile industry including batik has provided broad benefits to society from an economic standpoint. However, there is negative impact from wastewater generated in the production process, which is containing dyes. Various types of dyes are used in the coloring process, and methylene blue is one of most used dye. Various ways have been done to treat wastewater containing methylene blue. Methylene blue processing techniques by adsorption have been carried out with various types of adsorbents. Research on the comparison of the ability of commercial activated charcoal and commercial activated zeolite to adsorb methylene blue was carried out with the addition of an Fe catalyst and a hydrogen peroxide oxidizer. The results showed that the addition of Fe catalyst would increase the degradation of methylene blue in the waste either with activated charcoal or activated zeolite. The combination of using Fe catalyst and hydrogen peroxide oxidizer further increases the removal of methylene blue in both types of adsorbents, activated charcoal and activated zeolite. Activated zeolite has the better ability to adsorb methylene blue than activated charcoal under various conditions.
Perancangan System Pengolahan Limbah Detergen Berbasis Internet of Things Ma’arief, Sandhy Auliya; Sriyana, Ida; Hernanda, Pita Adis; Amelia, Shinta
JTEV (Jurnal Teknik Elektro dan Vokasional) Vol 9, No 2 (2023): JTEV (Jurnal Teknik Elektro dan Vokasional)
Publisher : Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/jtev.v9i2.119073

Abstract

Limbah detergen merupakan larutan yang berbahaya bagi lingkungan karena limbah detergen merupakan polutan yang didalamnya terdapat zat Alkyl Benzene Sulfonate (ABS) dan zat Linear Alkylbenzene Sulfonate (LAS), senyawa tersebut adalah surfaktan anionik yang merupakan senyawa aktif yang berbahaya. Tujuan penelitian ini adalah untuk melakukan pengujian pada reaktor limbah detergen berbasis internet of things dalam mendegradasi limbah detergen. Reaktor pengolahan limbah detergen ini berfungsi mendegradasi limbah detergen dengan metode Fenton Heterogen berbasis internet of thing. Dengan memasukkan limbah ke dalam reaktor dan ditambah dengan katalis sebagai zat pengemban lalu reaktor akan bekerja. Reaktor akan membaca nilai warna pada limbah untuk menentukan apakah limbah siap dibuang atau belum. Dalam proses degradasi limbah akan berubah warna dari yang sebelumnya berwarna biru menjadi bening.  Setelah limbah detergen terdegradasi reaktor pengolahan limbah akan mengirimkan notifikasi berupa SMS kepada pengguna hal ini bertujuan untuk mempermudah pemantauan proses degradasi pada limbah detergen. Reaktor ini dilengkapi dengan sensor warna, SIM, dan motor pengaduk sebagai komponen utama. Dari pengujian yang dilakukan dibutuhkan 3 jam untuk mendegradasi limbah ABS dan dibutuhkan waktu hingga 4 jam untuk mendegradasi limbah menggunakan reaktor. Limbah ABS dengan konsentrasi yang sama lebih mudah didegradasi dibandingkan dengan limbah LAS. Hal tersebut dapat diketahui dari waktu yang dibutuhkan dalam proses degradasi.
Degradasi Limbah Detergen dengan Metode Fotokatalis Menggunakan TiO2 / Silica Gel Amelia, Shinta; Jamilatun, Siti; Shitopyta, Lukhi Mulia; Maryudi, Maryudi; W, Mila Utami; Sriyana, Ida
Eksergi Vol 20, No 3 (2023)
Publisher : Prodi Teknik Kimia, Fakultas Teknologi Industri, UPN "Veteran" Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31315/e.v20i3.9214

Abstract

Limbah detergen dihasilkan dari laundry dan limbah rumah tangga yang menyebabkan pencemaran air yang merusak organisme dalam perairan. Detergen terdiri atas tiga komponen utama, yaitu surfaktan, builders dan aditif. Surfaktan jenis Alkyl Benzene Sulfonat (ABS) dan Linear Alkylbenzene Sulfonate (LAS) merupakan senyawa aktif detergen. Tujuan dari penelitian ini untuk mempelajari proses degradasi fotokatalis dalam menurunkan konsentrasi LAS dan ABS dengan variabel bebas konsentrasi bahan aktif detergen dan waktu penyinaran. Pengolahan limbah detergen yang digunakan pada penelitian ini adalah metode fotokatalis TiO2 dengan penyangga silica gel. Variasi konsentrasi LAS dan ABS yaitu 50 ppm dan 100 ppm menggunakan katalis silica gel /SiTiO2 sebanyak 0,05gram dengan variasi waktu penyinaran sinar UV sampai 24 jam. Persentase degradasi yang dihasilkan dalam waktu 24 jam dengan katalis silica gel-TiO2 pada ABS 50 ppm yaitu 96,08% dan ABS 100 ppm yaitu 99,00%. Sedangkan Persentase degradasi yang dihasilkan dalam waktu 24 jam dengan katalis silica gel-TiO2 pada LAS 50 ppm yaitu, 96,61% dan LAS 100 ppm yaitu 99,61%. Penggunaan katalis silica gel - TiO2 dalam LAS lebih efektif dan  mempunyai sifat yang lebih baik dibandingkan ABS karena LAS mudah terurai sehingga semakin lama penyinaran warna larutan menjadi pudar dan proses degradasi fotokatalis menjadi lebih mudah.
Pengaruh Jenis Pengemban Pada Degradasi Limbah Detergen dengan Menggunakan Reaksi Fenton Heterogen Amelia, Shinta; Sabila, Liya Yusrina; W, Mila Utami; Sriyana, Ida; Anjarwati, Dita Rahmika
Eksergi Vol 21, No 3 (2024)
Publisher : Prodi Teknik Kimia, Fakultas Teknologi Industri, UPN "Veteran" Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31315/e.v21i3.12613

Abstract

Air adalah sumber kehidupan, namun menjadi masalah ketika kualitas dan kuantitasnya tidak sesuai standar. Salah satu penyebab pencemaran air yang perlu diperhatikan adalah limbah detergen yang mengandung Alkyl Benzene Sulfonate (ABS) dan Linear Alkyl Benzene Sulfonate (LAS). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variasi jenis pengemban katalis dalam proses degradasi ABS dan LAS menggunakan reaksi Fenton heterogen. Metode ini dipilih karena menggabungkan proses adsorpsi dan reaksi kimia, sehingga lebih efektif dalam mendegradasi limbah detergen. Prosedur penelitian diawali dengan persiapan katalis melalui pencampuran larutan besi nitrat ke dalam pengemban, lalu dilakukan uji degradasi katalis dengan pengambilan sampel secara berkala. Sampel dianalisis menggunakan metode MBAS SNI 06-6989.51-2005. Hasil penelitian menunjukkan, setelah 180 menit, degradasi ABS dengan karbon aktif mencapai 90,2% dan dengan zeolit 75,5%, sementara degradasi LAS dengan karbon aktif 42,15% dan dengan zeolit 30,85%. Karbon aktif lebih efektif dibandingkan zeolit dalam degradasi ABS dan LAS.
THE DESIGN OF DETERGENT WASTE PROCESSING USING INTERNET OF THINGS Ma'arief, Shandy Auliya; Sabila, Liya Yusrina; Amelia, Shinta
Transient: Jurnal Ilmiah Teknik Elektro TRANSIENT, VOL. 13, NO.2, JUNI 2024
Publisher : Universitas Diponegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14710/transient.v13i2.58-64

Abstract

Detergent is a product that is widely used by people to clean clothes. Detergent production contains synthetic dyes which can contain heavy metals such as Cadmium (Cd) and Cuprum (Cu). The remainder of detergent use is usually thrown into the environment, in this case we call it detergent waste. Detergent waste must be managed and processed in an environmentally friendly manner and meet environmental quality standards before being discharged into the environment. The heterogeneous Fenton method will be chosen to solve this problem. Another challenge that needs to be resolved is time inefficiency in processing detergent waste, where users have to carry out processing manually so they spend time just waiting for the waste processing process. In this research, a tool was created to overcome the problem of batik waste processing using an Internet of Things-based waste processing reactor using color sensors. This research concludes that a detergent waste processing reactor using an IoT-based color sensor can carry out the detergent waste degradation process. The reading of the color sensor value is carried out based on the frequency value on a scale of 20%. Determining the RGB value mapping on the color sensor is the result of 20% scaling of the frequency read by the sensor with mapping values R = 35 Hz, G = 53 Hz, and B = 40 Hz as the lower limit and R = 159 Hz, G = 174 Hz, and B = 211 Hz as the upper limit of the frequency read.
Pelatihan Pemanfaatan Sampah Buah Menjadi Pupuk Cair Organik bagi Ibu-ibu PKK Kalurahan Murtigading Sanden Bantul Salamah, Siti; Hakika, Dhias Cahya; Sulistiawati, Endah; Amelia, Shinta; Rahmadewi, Yunda Maymana
Indonesia Berdaya Vol 3, No 3: May-July 2022
Publisher : UKInstitute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47679/ib.2022286

Abstract

Consumption of fruit is highly recommended to keep the body healthy. In line with increasing public awareness of fruit consumption, the amount of fruit waste also increases. One way to reusing fruit waste is to convert it into liquid organic fertilizer (LOF). A group of female senior citizen (PKK) from  Murtigading Village, Sanden, Bantul participated a workshop on making LOF reactors in the form of stacked buckets as an effort to convert fruit waste into plant fertilizer. LOF is made from fruit waste that is put into a stacked bucket reactor. The entire process takes two months to produce leachate, which is then aerated for one month before being used. The participants were pleased about the workshop and learned about the benefits of LOF 80% and how to make LOF 84%. 
Training on the Use of Batik Waste Processing Equipment to Enhance Productivity for the Wijirejo Pandak Bantul Batik Group Amelia, Shinta; Evitasari, Rachma Tia; Rosyida, Miftahurrahma; Sabila, Liya Yusrina; Sabilihaq, Roby; Lestari, Betty Novia; Aini, Siti Nur
Indonesia Berdaya Vol 5, No 4 (2024)
Publisher : UKInstitute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47679/ib.2024906

Abstract

The batik industry is one that continues to develop over time. One of the ongoing concerns is the waste generated by the batik industry, particularly the dye content in batik dyes. Reactive dyes, if not processed properly, can have a very negative impact on the environment. They can pollute water sources, harm the surrounding environment, and even kill aquatic biota. Currently, liquid batik waste is stored in holding tanks and allowed to seep into the ground without further processing. Given the environmental impact of batik dyes, efforts must be made to minimize these effects before the waste is discharged into water bodies. A batik waste processing method currently under development is the Heterogeneous Fenton method. This method can degrade batik waste into compounds that are less harmful to the environment. The implementation of this service involves socialization and introduction of the program to the service partners, as well as training. This includes technology introduction, tool usage, and the transfer of scientific and technological knowledge to the service partners.