Claim Missing Document
Check
Articles

Found 9 Documents
Search

Pengaruh Harga dan Promosi terhadap Keputusan Pembelian pada Story-I Mall Alam Sutera Noviyanti, Iis; Hayati, Feb Amni; Saputra, Rizki
Jurnal Mandiri : Ilmu Pengetahuan, Seni, dan Teknologi Vol 3 No 2: Desember 2019
Publisher : Lembaga Kajian Demokrasi dan Pemberdayaan Masyarakat (LKD-PM)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (923.582 KB) | DOI: 10.33753/mandiri.v3i2.84

Abstract

Abstrak Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh harga dan promosi terhadap keputusan penjualan pada Story-I Mall Alam Sutera. Pendekatan penelitian yang digunakan dalam penyusunan penelitian ini adalah kuantitatif. Adapun populasi dalam penelitian ini adalah pelanggan pada Story-I Mall Alam Sutera, sedangkan teknik sampel yang digunakan adalah dengan rumus Rao Purba dan jumlah Sampel 100 responden yang mewakili populasi. Metode pengumpulan data metode likert dan interval. Metode yang digunakan untuk menguji dan menganalisis data adalah uji validitas, uji reliabilitas, koefisien korelasi, uji heteroskedastisitas, regresi linier berganda, uji T, uji F, koefisien determinasi, dan uji hipotesis. Hasil analisis data menunjukan harga dan promosi pada Story-I Mall Alam Sutera berpengaruh terhadap keputusan pembelian, hal ini dapat ditunjukan oleh nilai persamaan/model regresi Y = -6.587 + 0,386 X1 + 0,873 X2 dengan koefisien regresi X1 sebesar 0,368, X2 sebesar 0,873 dan nilai thitung lebih besar dari ttabel untuk kedua variabel bebas yaitu Harga X1 (2,745>1,985) Promosi X2 (6,938>1,985). Kontribusi pengaruh harga dan promosi terhadap keputusan pembelian 71,5 % sedangkan sisanya sebesar 28,5% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti. AbstractThe purpose of this study was to study the interaction of prices and promotions on sales decisions at Story-I Mall Alam Sutera. This research used in this research is quantitative. The mall in this study is a customer at Alam Sutera Mall Story-I, while the sampling technique used is the Rao Purba formula and the number of samples is 100 respondents representing the population. Data collection methods Likert and interval methods. The method used to test and analyze data is the validity test, reliability test, trial, heteroscedasticity test, multiple linear regression, T-test, F test, coefficient of determination, and hypothesis testing. The results of data analysis show that prices and promotions in Story-I Mall Alam Sutera affect purchasing decisions, this can be shown by the value of the equation/regression model Y = -6.587 + 0.386 X1 + 0.873 X2 with a regression coefficient of 0.368, X2 of 0.873 and t-value is greater than t-table for the two independent variables, namely Price X1 (2.745> 1.985) X2 Promotion (6.938> 1.985). The contribution of the price and promotion to the purchase decision was 71.5% while the remaining 28.5% was approved by other factors that were not approved.
PENYULUHAN AQUAPONIK DALAM MASA PANDEMI COVID-19 DI RT. 003, RW. 006 DESA KABASIRAN Manik, Cornelia Dumarya; Effendy, Aidil Amin; Rahayu, Rian Sri; Noviyanti, Iis; Farida, Syarifah Ida
Jurnal Abdimas Tri Dharma Manajemen Vol. 1 No. 3 (2020): ABDIMAS Agustus 2020
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/ABMAS.v1i3.p103-110.y2020

Abstract

Tujuan dari pelaksanaan Pengabdian Kepada Masyarakat yang berjudul“Penyuluhan Aquaponik Dalam Masa Pandemi Covid-19 Pada RT. 003, RW. 006Desa Kabasiran” adalah sebagai upaya pemenuhan kewajiban Tri DharmaPerguruan Tinggi. Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk membantumasyarakat khususnya pada masyarakat di desa Kabasiran dalam berwirausahasaat masa Pandemi Covid-19 yaitu mengenai sistem budidaya Aquaponik.Pengabdian Kepada Masyarakat dilakukan di RT. 003, RW. 006 Desa KabasiranBogor, pada tanggal 26-28 Juni 2020.Berdasarkan hal di atas, kegiatan pengabdian kepada masyarakat denganmemberikan informasi dan atau tambahan pengetahuan mengenai pengembangankemampuan masyarakat dalam budidaya Aquaponik yaitu cara menanamtanaman dan memelihara ikan dalam satu wadah, sebagai wujud eksistensiPerguruan Tinggi yang bertujuan untuk memberikan konstribusi besar kepadapengembangan dan penerapan ilmu kepada masyarakat.Metode yang digunakan pada Pengabdian Kepada Masyarakat ini berupaekspositori yaitu penyampaian materi secara verbal dan inquiry yaitupembelajaran yang menekankan pada proses berpikir kreatif kritis dan analitisterkait materi dan praktik budidaya Aquaponik, diharapkan masyarakat dapatmempraktekkan budidaya Aquaponik ini sebagai salah satu alternatif usaha ditengah pandemi Covid-19.Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat yang diperoleh adalah masyarakatdapat mengetahui dan mempraktekkan sistem budidaya Aquaponik dalamsebuah wadah, namun masyarakat masih perlu mendalami kembali sistembudidaya Aquaponik ini agar hasilnya dapat lebih maksimal.Kata Kunci : Aquaponik, Masa Pandemi Covid-19, Desa Kabasiran
PELATIHAN MANAJEMEN PENINGKATAN PRODUKTIVITAS REMAJA DI MASA PANDEMI COVID 19 PADA PKBM INSAN SATYA GUNA (PKBM INTAN) Kencana, Putri Nilam; Noviyanti, Iis; Munadjat, Baliyah; Wardani, Windy Gustia; Chasanah, Uswatun
Jurnal Abdimas Tri Dharma Manajemen Vol. 2 No. 1 (2020): ABDIMAS Desember 2020
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/ABMAS.v2i1.p112-119.y2021

Abstract

Pengabdian ini berjudul Pelatihan Manajemen Peningkatan Produktivitas Remajadi Masa Pandemi Covid 19 pada PKBM Insan Satya Guna (PKBM INTAN)”Tujuan pengabdian ini adalah Memberikan pengarahan kepada warga belajarPKBM Insan Satya Guna agar dapat meningkatkan kemampuan dan produktivitasnyadalam berwirausaha terutama di masa pandemi Covid 19Agar warga belajar PKBM InsanSatya Guna dapat meningkatkan produktivitasnya di masa pandemi Covid 19 melaluipenyuluhan yang di berikan oleh Dosen-dosen Universitas Pamulang.Metode pelaksanaan pengabdian ini adalah memberikan penyuluhan serta diskusidalam konteks memberikan pelatihan dan pengarahan kepada para remaja warga belajarPKBM Insan Satya Guna agar dapat meningkatkan produktivitasnya di masa pandemicCovid 19 saat ini melalui daring dengan aplikasi google meeting. Adapun tahapan YANGdilakukan adalah Tahapan Persiapan dan Pelatihan .Kesimpulan dari pengabdian ini adalah Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat(PKM) yang telah kami lakukan ini pada dasarnya adalah berkat kerjasama berbagai pihakterkait sehingga kegiatan dapat berjalan dengan baik dan terukur, serta materi yang kamisampaikan dapat warga belajar PKBM Insan Satya Guna. Dengan adanya kegiatanPengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini, diharapkan peserta dapat mengaplikasikanilmu yang telah mereka peroleh dalam kehidupan sehari-hari. Dan pada akhirnya, ilmutersebut dapat dirasakan manfaatnya oleh peserta sendiri dan lingkungan di sekitarnya,khususnya lingkungan warga belajar PKBM Insan Satya Guna.Kata Kunci: Manajemen , Produktivitas , PKBM
PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN DISPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI PT. TRANSMEDIA MAMPANG JAKARTA SELATAN Rizki Pratama, Muhamad; Noviyanti, Iis
Journal of Research and Publication Innovation Vol 2 No 1 (2024): JANUARY
Publisher : Journal of Research and Publication Innovation

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims to determine the effect of work motivation on employee performance at PT. Transmedia Mampang South Jakarta, to determine the influence of work discipline on employee performance at PT. Transmedia Mampang South Jakarta and to determine the influence of work motivation and work discipline simultaneously on employe performance at PT. Transmedia in South Jakarta. The sampling technique used a saturated/census sampling formula, so the population in this study was 62 people. The sample used was 62 respondents using questionnaire data collection techniques. The nature of the research used is quantitative descriptive. The data analysis methods used include validity testing, reliability testing, classical assumption testing, product moment correlation testing, simple linear regression, multiple regression equations, coefficient of determination testing, and hypothesis testing. Based on the research results, the influence of work motivation on employe performance shows the results of the tcount test = 2.894 while ttable = 2.000 (tcount > ttable) with a significance level of 0.013 < 0.050, the influence of work discipline on employe performance shows the test results tcount = 3.005 while ttable = 2.000 (tcount > t table) with a significance level of 0.006 < 0.050, and the influence of work motivation and work discipline on employe performance shows the test results Fcount = 1.821 while Ftable = 3.15 (Fcount > Ftable) with a significance level of 0.001 < 0.050. The multiple regression equation is Y = 25.555 + 0.308X1 + 0.043X2+ e. The multiple correlation coefficient is 0.241, which means it has a low relationship. The coefficient of determination test was 15.8% and the remaining 84.2% was influenced by other variables.  
Pengaruh kualitas produk dan harga terhadap keputusan pembelian konsumen pada UD. Pleximo penjual sepatu di Kota Tangerang Noviyanti, Iis; Rosalina, Eti
Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan Vol. 5 No. 3 (2022): Fair Value: Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan
Publisher : Departement Of Accounting, Indonesian Cooperative Institute, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32670/fairvalue.v5i3.2670

Abstract

This study aims to determine the effect of product quality on purchasing decisions, determine the effect of price on purchasing decisions. And knowing the effect of product quality and price on purchasing decisions at UD. Pleximo. The method of this research is quantitative associative method. The population in this study is the consumer retailer UD. Pleximo totaling 430, the sampling technique in this study used the solvin formula and a sample of 82 respondents was obtained. The data collection method used is distributing questionnaires and using a Likert scale. The results of the study show that product quality and price have a very strong relationship with product purchasing decisions at UD Pleximo. The calculation of the coefficient of determination (R2) yields 0.704. This shows that the influence of product quality and price on consumer purchasing decisions is 70.4 percent, while 29.6 percent is influenced by other factors. So that product quality and price have a significant effect and have a simultaneous positive direction on purchasing decisions, which means that product quality and prices offered by UD Pleximo Tangerang City play a very important role in attracting consumers to shop for shoes at UD Pleximo Tangerang City.
Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kualitas Produk terhadap Kepuasan Konsumen pada Ayam Penyet Ju-Pe Ciputat Tangerang Selatan Salsabilah, Anisa; Noviyanti, Iis
Cakrawala: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Bisnis Vol. 1 No. 4 (2024): Cakrawala: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Bisnis
Publisher : YAYASAN PENDIDIKAN MULIA BUANA (YPMB)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70451/cakrawala.v1i4.215

Abstract

Penelitian ini bertujuan unntuk mengetahui seberapa besar Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kualitas Produk Terhadap Kepuasan Konsumen pada Ayam Penyet Ju-Pe Ciputat Tangerang Selatan. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah sebanyak 11.200 dan pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan rumus slovin dengan menyebar 99 responden. Penelitian ini menggunakan kuesioner sebagai alat pengumpulan data. Metode analisis data yang digunakan yaitu analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menujukan nilai thitung > ttabel (8,533 > 1,984) dengan tingkat signifikansi sebesar (0,000 < 0,05) yang berarti Kualitas Pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepuasan Konsumen. Nilai thitung > ttabel (8,195 > 1,984) dengan Tingkat signifikansi sebesar (0,000 < 0,05) yang berarti Kualitas Produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepuaasan Konsumen. Selain itu secara simultan Kualitas Pelayanan dan Kualitas Produk berpengaruh terhadap Kepuasan Konsumen. Hal ini diketahui berdasarkan nilai Fhitung > Ftabel atau (43,944 > 3,09) dengan Tingkat signifikansi sebesar (0,000 < 0,05). Dengan persamaan regresi linier berganda Y = 7,868+0,444X1+0,373X2.
Pengaruh Disiplin Kerja dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Exabb Energy Nusantara Abdullah, Abdullah; Noviyanti, Iis; Kristianti, Lily Setyawati; Asmalah, Lia
SCIENTIFIC JOURNAL OF REFLECTION : Economic, Accounting, Management and Business Vol. 8 No. 2 (2025): SCIENTIFIC JOURNAL OF REFLECTION: Economic, Accounting, Management, & Business
Publisher : Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Pustek

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37481/sjr.v8i2.1070

Abstract

In the current competitive business environment, understanding the factors that influence employee performance is essential for organizations to enhance their productivity and overall success. This study aims to investigate the impact of employee discipline and motivation on employee performance at PT. Bank Index Selindo KC. Pluit. The research utilizes a quantitative approach, and data processing is performed using statistical analysis. The sample size was determined using Slovin's formula with a 5% margin of error, resulting in 109 respondents. The data analysis methods include validity tests, reliability tests, classical assumption tests, autocorrelation tests, regression analysis, t-tests, F-tests, and the coefficient of determination. The results of the analysis indicate that employee discipline does not have a significant impact on performance when examined independently, while motivation has a positive and significant effect on employee performance. Furthermore, both employee discipline and motivation, when considered together, significantly affect employee performance. These findings suggest that motivation plays a key role in improving employee performance, while discipline alone may not be as influential. Organizations should focus on strategies to enhance motivation to achieve better performance outcomes.
Pengaruh Kualitas Produk dan Harga terhadap Keputusan Pembelian Frozen Food pada CV. Sakana Indo Prima Depok Peliana, Anita; Noviyanti, Iis
Jurnal Ilmiah Swara MaNajemen (Swara Mahasiswa Manajemen) Vol. 5 No. 2 (2025): Jurnal Ilmiah Swara MaNajemen (Swara Mahasiswa Manajemen)
Publisher : UNPAM PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/jism.v5i2.48973

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kualitas Produk dan Harga terhadap Keputusan Pembelian Frozen Food pada CV. Sakana Indo Prima Depok secara parsial dan simultan. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan pendekatan asosiatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen pada CV. Sakana Indo Prima Depok. Teknik pengumpulan sampel menggunakan rumus rao purba yang diperoleh sampel sebanyak 96 konsumen. Penelitian ini menggunakan kuesioner sebagai alat pengumpulan data. Metode analisis data yang digunakan yaitu analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan nilai thitung > ttabel (9,153 > 1,985) dengan tingkat signifikansi (0,000 < 0,05) yang berarti kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Nilai thitung > ttabel (10,188 > 1,985) dengan tingkat signifikansi (0,000 < 0,05) yang berarti harga berpengaruh positif dan siginifikan terhadap keputusan pembelian. Selain itu, secara simultan kualitas produk dan harga berpengaruh terhadap keputusan pembelian. Hal ini diketahui berdasarkan nilai Fhitung > Ftabel (65,534 > 3,94) dengan tingkat signifikansi (0,000 < 0,05). Dengan persamaan regresi linier berganda Y = 8,443 + 0,336X1 + 0,456X2.
Peningkatan Kapasitas SDM dalam Pengembangan Pemasaran di Era Digital untuk UMKM di Desa Air Batu Kota Palembang Noviyanti, Iis; Asmalah, Lia; Hayati, Feb Amni
Jurnal PKM Manajemen Bisnis Vol. 5 No. 2 (2025): Jurnal PKM Manajemen Bisnis
Publisher : Perhimpunan Sarjana Ekonomi dan Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37481/pkmb.v5i2.1568

Abstract

Micro, Small, and Medium Enterprises (MSMEs) play a vital role in supporting local economies, yet many still face challenges in marketing their products effectively, particularly in adapting to the digital era. In response to these challenges, a Community Service Program (PKM) entitled "Enhancing Human Resource Capacity in Digital Marketing Development for MSMEs in Air Batu Village, Palembang City" was conducted to increase local entrepreneurs’ digital marketing competencies. This PKM aimed to equip MSME actors with the necessary skills and knowledge to utilize digital platforms in promoting their products and expanding market reach. The activity was carried out in April 2025 in Air Batu Village, Palembang City, involving 15 lecturers from Universitas Pamulang as facilitators and 33 local participants. The implementation methods included a combination of material presentations, hands-on practice, group discussions, and interactive Q&A sessions. These methods were designed to be participatory and responsive to the specific needs of the participants. The results of the activity indicated a significant improvement in participants' understanding of digital marketing tools such as social media platforms, online marketplaces, and content creation. Participants expressed increased confidence in applying digital strategies to enhance their business visibility and customer engagement.