Claim Missing Document
Check
Articles

Found 28 Documents
Search

PERBANDINGAN STRATEGI PELABELAN OBJEK PADA CITRA DIGITAL DENGAN METODE FLOOD FILLING Sujito, Sujito; Yunus, Mahmud
JURNAL TEKNOLOGI INFORMASI: Teori, Konsep, dan Implementasi JURNAL TEKNOLOGI INFORMASI: Teori, Konsep dan Implementasi VOL 7 NO 2 Tahun 2016
Publisher : JURNAL TEKNOLOGI INFORMASI: Teori, Konsep, dan Implementasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

One type of digital image processing is labeling the object to determine the number of objects in an image to be reviewed. Labeling the object in the image is the act to give a sign of the number of different objects on each object in the image. Labeling process can use the method of flooding the object region (flood filling) with an object number. The output of this research is a software application that can be used to perform simulations labeling objects in digital images by using (1) Recursive techniques; (2) approach the Depth First Search (DFS) and (3) the approach Breadth First Search (BFS). Waterfall model used for the development of such software. Based on tests performed on the entire software application can be concluded that the recursive method is the best method to label objects in a digital image, both in terms of speed and accuracy. Labeling objects using Recursive technique has an accuracy of counting the number of objects by 99%, while 68% DFS and BFS 83%. All methods have a level of accuracy that is better at recognizing all areas / regions of the object, but to the image of the complex and in large numbers, algorithms Stack (approach DFS) or Queue (approach BFS) has a weakness, namely (1) to repeat the numbers the same label for different objects and (2) the number of labels sometimes inconsistent for the same object.Keywords: image processing,  recursive techniques, depth first search, breadth first search
PENINGKATAN KUALITAS DAN KUANTITAS PRODUKSI BATIK KHAS PASURUAN PADA PENGRAJIN BATIK DI KECAMATAN BANGIL KABUPATENPASURUAN Sujito, '; Yunus, Mahmud; Trisno Sami, Sri Esti
PEDULI: Jurnal Ilmiah Pengabdian Pada Masyarakat Vol 1 No 2 (2017)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (426.622 KB) | DOI: 10.37303/peduli.v1i2.40

Abstract

The development of batik business in Bangil sub-district of Pasuruan Regency is still very promising, due to the increasing demand of batik products and its derivatives, there are many batik craftsmen, the existence of local government policies that encourage the growth of batik business, and the opportunity to utilize information technology to expand the marketing area . But these factors can not be optimized, because the process of producing batik takes a long time, the amount of batik equipment is very limited, marketing is still limited due to the number of small and conventional production; and have not applied good business management for business development. Based on this, the purpose of this activity is to help improve the status of business partners from household business to micro business. The solutions include: (1) providing equipment and production process improvement training such as (a) the use of batik motif, wok and table cap to accelerate the process of printing motifs to fabrics; and (b) use of dyed bags, lorod stoves and lantern pans for staining processes; (2) utilization of online media for marketing system development; (3) business management training includes: (a) improvement of raw material procurement planning system; (b) improvement of production system and quality control, and (c) improvement of accounting system. Activities undertaken can improve the quality and quantity of batik production of partners.
IMPLEMENTASI LOCATION BASED SERVICE PADA APLIKASI HALO TAMBAL BAN BERBASIS ANDROID DI KOTA MALANG Balandra, Daniel Dwi; Sujito, Sujito; Primandari, Liduina Asih
JURNAL TEKNOLOGI INFORMASI: Teori, Konsep, dan Implementasi JURNAL TEKNOLOGI INFORMASI: Teori, Konsep dan Implementasi Vol 10 No 1 Tahun 2019
Publisher : JURNAL TEKNOLOGI INFORMASI: Teori, Konsep, dan Implementasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Leaks on vehicle tires experienced by motorists, and become an obstacle to vehicles when traveling, require motorists to push their vehicles to avoid excessive damage to the tires. In finding a tire service provider to fix tire leakage problems, sometimes the driver must push the vehicle without knowing where and how far to find a tire repair service provider. The HALO Tambal Ban application is an application that provides information about tire patch service providers. Application built to facilitate finding information about tire patch service providers, information about location, availability of services, operating hours, to tariffs imposed by tire patch service providers. To obtain information about the location of the nearest tire repair service provider from the application user, this research proposes to implement the Location Based Service feature on the HALO Tambal Ban application, to obtain more accurate location information. Using HTML5 and AngularJS programming languages, Ionic as a Framework, and firebase as database processing. In order to improve the accuracy of location data obtained by the application by implementing the Location Based Service feature on the HALO Tambal Ban application. Keywords: Tambal Ban, Android, Ionic, Location Based Service, Malang
PERAMALAN HARGA EMAS HARIAN DENGAN MODEL HIBRIDA DOUBLE EXPONENSIAL SMOOTHING HOLT’S-JARINGAN SYARAF TIRUAN Mohamad As'ad; Sujito Sujito; Sigit Setyowibowo
Jurnal Ilmiah KOMPUTASI Vol 19, No 1 (2020): Maret
Publisher : STMIK JAKARTA STI&K

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak   Emas merupakan logam mulia yang banyak fungsinya. Emas sebagai bentuk investasi berjangka banyak dilakukan di lembaga-lembaga keuangan seperti: Pegadaian, bank Mandiri Syari’ah dan juga BNI Syari’ah. Tidak hanya di lembaga keuangan tersebut diatas, di toko online seperti Bukalapak, Tokopedia, Lazada juga melakukan jual beli emas. Selain toko online tersebut banyak toko offline di setiap kota di Indonesia ini juga jualan emas perhiasan ataupun juga emas batangan. Dari hal tesebut diatas perlu tahu perkiraan harga emas harian untuk bertransaksi bagi masyarakat yang kepingin berinvestasi atau juga pingin menjual emas yang dimiliki, hal ini merupakan tujuan dari penelitian ini. Banyak metode peramalan yang bisa digunakan untuk meramalkan harga emas harian, tetapi penelitian ini menggunakan model hibrida double exponensial smoothing Hold’s dan jaringan syaraf tiruan (DESH-JST) karena metode ini sesuai dengan kondisi data harga emas harian.  Data harga emas harian merupakan data sekunder yang diperoleh dari website : investing.com.  Data yang digunakan untuk rentang waktu  2 November 2018 sampai dengan 2 November 2019 yang berarti terdapat 287 data. Penelitian ini dilakukan di laboratorium komputer kampus STMIK Pradnya Paramita Malang. Pengolahan data pada penelitian ini menggunakan R package statistics. Hasil dari penelitian ini diperoleh untuk model DESH nilai parameter ? sebesar 0.8566 dan β sebesar 1e-04. Untuk model JST-nya digunakan model neural network autoregresive (NNAR) dengan hasil akhir model NNAR(15,12). Model JST ini berarti mempunyai arsitektur jaringan data input berupa residual dengan lag-1 sampai dengan lag-15 dengan 12 neuron single  layer, menggunakan fungsi aktifasi sigmoid biner. Hasil peramalan dengan model hibrida DESH-JST mempunyai akurasi peramalan RMSE sebesar 0.9845204,  MASE sebesar 0.9692805 dan MAPE sebesar 0.0005179602. Kata Kunci : Peramalan harga emas harian, double exponensial smoothing Hold’s(DESH),   jaringan syaraf tiruan (JST), hibrida DESH-JST.
Segmentasi Citra Warna Otomatis Rambu Lalu Lintas dengan Penerapan Mask Thresholder Anwar, Khoerul; Yunus, Mahmud; Sujito, Sujito
JEPIN (Jurnal Edukasi dan Penelitian Informatika) Vol 7, No 3 (2021): Volume 7 No 3
Publisher : Program Studi Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26418/jp.v7i3.49969

Abstract

Segmentasi rambu jalan dan sistem pengenalan merupakan aspek penting dan esensial untuk digunakan pada sistem autopilot, smart car atau autonomous vehicle yang memungkinkan kendaraan dapat berjalan tanpa pengemudi manusia. Namun demikian pada paper ini citra rambu jalan yang diproses dalam bentuk image dan bukan vidio/kamera. Penelitian ini bertujuan memperoleh citra warna rambu jalan dengan presisi yang tinggi. Pada penelitian ini ditawarkan metode segmentation rambu jalan dengan mengembangkan Fuzzy C-means dengan menginjeksikan teknik mask-tresholder untuk mendapatkan hasil segmentasi warna rambu jalan dengan presisi tinggi. Mula-mula citra dideteksi dalam ruang warna RGB kemudian diubah menjadi model warna L*a*b dan dilanjukan ekstraksi untuk mendapatkan komponan warna *a*. Fuzzy C-means dterapkan pada citra warna *a* untuk segmentasi foreground dan background. Proses dilanjutkan dengan operasi opening – closing dan hole filling untuk mereduksi noise pada hasil segmentasi. Sampai pada tahap ini hasil segmentasi yang diperoleh adalah citra binary dimana foreground dalam warna putih dan bacground dalam warna hitam.  Oleh karena itu untuk mendapatkan citra hasil segmentasi rambu jalan dalam ruang warna RGB maka diperlukan proses konvolusi. Teknik konvolusi yang dilakukan pada penelitian ini adalah dengan mengalikan tiap piksel citra mask tresholder dengan citra semula dalam ruang warna RGB.  Citra mask tresholder yang digunakan dalam penelitian ini adalah citra binary hasil segmentasi dengan Fuzzy Cmeans. Metode yang ditawarkan telah diuji dengan citra rambu jalan sejumlah 18 citra. Hasil yang diperoleh menunjukkan kinerja metode yang diusulkan mampu mensegmentasi citra rambu jalan dalam sesuai warna citra semula. Menggunakan metode jaccard untuk mengukur akurasi kinerja didapat tingkat akurasi adalah 97,73%.
IbM KELOMPOK USAHA KRIPIK JAMUR TIRAM DI DESA PLOSO KECAMATAN SELOPURO KABUPATEN BLITAR Anwar K; Rahayu Widayanti; Jauharul Maknunah; Eni Farida; Sujito .
Jurnal Dedikasi Vol. 11 (2014): Mei
Publisher : Direktorat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22219/dedikasi.v11i0.1831

Abstract

Anwar K1, Rahayu Widayanti2, Jauharul Maknunah3, Eni Farida4, Sujito 5Staf Pengajar. 1,2,3,4 & 5 STMIK PPKIA Pradnya Paramita MalangAlamat: Jl. LA. Sucipto No. 249A MalangEmail: 1) macho9499@yahoo.com & h_rul@yahoo.co.idABSTRAKPelatihan dan Pendampingan Kelompok Usaha Kripik Jamur pada mitra usaha kripik jamurtiram di Desa Ploso untuk meningkatkan kualitas produk khususnya mempertahankan sifat renyahsehingga mampu bertahan lama. Peningkatan kualitas produk dilakukan melalui perbaikan prosesproduksi dan perbaikan kemasan produk. Perbaikan kualitas dengan melakukan penirisan kandunganminyak pada kripik jamur tiram dengan menggunakan mesin spinner. Perbaikan kemasan produkdengan melakukan labelisasi pada kemasan dan perbaikan kerapatan kemasan dengan menggunakanhand sealer. Untuk perluasan pemasaran produk diusahakan bisa menembus toko-toko penjual snack/camilan, swalayan, tempat-tempat wisata di wilayah Blitar dan sekitarnya serta di kota-kota besar diJawa Timur. Selain itu juga dilakukan peningkatan manajeman keuangan dengan pelatihan pembukuansederhana tentang pelaporan keuangan dan perencanaan anggaran. Hasil dari pendampingan ini adalahanggota kelompok mampu mentransfer Ilmu Pengetahuan dan Teknologi khususnya IPTEKS tepatguna sesuai karakter mitra usaha, meningkatkan kualitas produk dan mempertahankan sifat renyahbertahan lebih lama, memperbaiki tampilan kemasan menjadi lebih baik dan komunikatif (labelisasi),mitra usaha mampu melakukan pencatatan pembukuan dan pelaporan keuangan serta perencanaananggaran dengan baik, pengetahuan tentang cara pemasaran yang lebih bervariasi, internet (blog /website), penitipan di toko-toko pusat oleh-oleh dikota (Blitar, Malang), dan juga lewat sosial media(HP).Kata Kunci : pelatihan, pendampingan, dan kripik jamur
Peningkatan Usaha Krupuk Amplang Di Desa Kertasada Kecamatan Kalianget Kabupaten Sumenep Mahmud Yunus; Jauharul Maknunah; Sujito .
Jurnal Dedikasi Vol. 14 (2017): Mei
Publisher : Direktorat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22219/dedikasi.v14i0.4297

Abstract

Peningkatan Usaha Krupuk Amplang Di Desa Kertasada Kecamatan Kalianget Kabupaten SumenepMahmud Yunus1, Jauharul Maknunah2, Sujito31,2,3)STMIK PPKIA Pradnya Paramita Malang1)myoenoes@gmail.com, 2)Jauharul@stimata.ac.id, 3)sujito@stimata.ac.idABSTRAKSektor kelautan merupakan salah satu program unggulan Pemerintah saat ini. Program kelautan dimanfaatkan oleh masyarakat Desa Kertasada Kecamatan Kalianget Kabupaten Sumenep dengan memanfaatkan ikan hasil tangkapan nelayan setempat menjadi olahan makanan ringan krupuk amplang. Kendala yang dialami oleh mitra usaha pengerajin krupuk amplang adalah;(1) jumlah produksi yang belum optimal, karena alat produksi dan penyimpanan bahan baku yang belum memadai; (2) proses penghalusan ikan menjadi salah satu penyebab lamanya proses produksi;(3) penjualan produk dalam jumlah besar masih dikemas dalam tas kresek sehingga kesannya kurang menarik; dan (4) pemasaran produk masih terbatas didaerah setempat sehingga pendapatan yang diperoleh belum stabil. Berdasarkan permasalahan tersebut, program IPTEKS bagi Masyrakat (IbM) ini ditujukan untuk peningkatan usaha para pengrajin krupuk amplang yang berada di Desa Kertasada Kecamatan Kalianget Kabupaten Sumenep, melalui beberapa program kegiatan yang meliputi; (1) pelatihan penggunaan mesin penggiling ikan untuk menghaluskan daging ikan, (2) pengemasan dengan menggunakan karton tebal berlabel untuk pembelian minimal 1Kg. Supaya lebih menarik untuk oleh-oleh; (3) perluasan pemasaran melalui media internet, dan (4) pelatihan manajemen keuangan untuk meningkatkan modal dari hasil usaha yang dijalankan. Adanya peningkatan omzet dan laba hasil penjualan produk rata-rata per bulan yang diperoleh mitra usaha sebesar 70,32% dan 59,75%.Kata Kunci : Peningkatan Usaha, Pelatihan, Krupuk Amplang tivitas
PEMUTUAN FISIK BERAS DENGAN TEKNIK PELABELAN FLOOD FILLING DAN PENGUKURAN PARAMETER RGB CITRA DIGITAL Sujito, Mamud Yunus
J I M P - Jurnal Informatika Merdeka Pasuruan Vol 1, No 3 (2016): DESEMBER
Publisher : Fakultas Teknologi Informasi Universitas Merdeka Pasuruan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1321.629 KB) | DOI: 10.37438/jimp.v1i3.37

Abstract

Hal yang masih lumrah dilakukan dalam penilaian mutu fisik beras hingga saat ini adalah dengan cara manual, yaitu inspeksi langsung sampel beras yang dilakukan oleh tenaga ahli dan berpengalaman. Beberapa kelemahan cara seperti ini diantaranya adalah; (1) penilaian yang bias karena adanya faktor subjektivitas; (2) hasil pengamatan yang tidak konsisten karena kelelahan fisik dan (3) waktu pengamatan yang relatif lebih lama. Berangkat dari permasalahan tersebut dibutuhkan suatu alternatif cara pemutuan fisik beras yang lebih cepat, konsisten, akurat dan mudah pengoperasiannya, sehingga dapat meningkatkan efisiensi kerja identifikasi mutu fisik beras.Metode yang dapat dijadikan alternatif pemutuan fisik beras adalah penerapan teknik pelabelan flood filling dan pengukuran parameter RGB citra digital dalam sebuah perangkat lunak aplikasi komputer. Teknik pelabelan flood filling digunakan untuk identifikasi jumlah butir beras dan mengklasifikasikannya sebagai butir utuh, butir kepala, butir patah, butir menir, butir gabah ataupun benda asing. Sedangkan metode pengukuran paramter RGB dari citra digital dapat digunakan untuk mengindentifikasi beras sebagai butir merah, butir kuning/rusak atau butir mengapur, benda asing dan butir gabah.Pengujian terhadap aplikasi dilakukan dengan menggunakan 100 citra input, dengan hasil 91% (91 citra) dapat dikenali dengan tepat oleh aplikasi sedangkan sisanya 9% (9 citra) gagal dikenali. Kata kunci - Pemutuan, Pelabelan, Flood Filling, Citra Digital
Implementasi Augmented Reality Huruf Hijaiyah pada TPQ Manarul Huda Sumbersari Kota Malang Mohamad As'ad; Sigit Setyowibowo; Sujito Sujito
JPPM (Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat) VOL. 5 NOMOR 2 SEPTEMBER 2021 JPPM (Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat)
Publisher : Lembaga Publikasi Ilmiah dan Penerbitan (LPIP)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (628.187 KB) | DOI: 10.30595/jppm.v5i2.6689

Abstract

Metode baca Alqur’an di Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPQ) sering menggunakan metode Iqro’, Ummi, Tilawati, Qiroati, Tartili dan lain-lain. Berkenaan dengan metode baca Al-Qur’an dan perkembangan smartphone dapat diaplikasian untuk membantu santri dalam tahap awal menghafal huruf Hijaiyah dengan bantuan software Augmented Reality (AR). Sistem pengajaran awal untuk mengenalkan huruf hijaiyah di TPQ Manarul Huda ini masih menggunakan sitem lama yaitu Iqro’. Jumlah santri di TPQ Manarul Huda ini sebanyak 66 santri yang tingkat awal sebanyak 11 santri. Pengabdian masyarakat ini bertujuan memperkenalkan teknologi pembelajaran baru yaitu pengenalan awal pada santri baru menggunakan teknologi Augmented Reality Huruf Hijaiyah (ARHH). Ketika diperkenalkan metode ARHH para siswa sangat antusias termasuk para ustadz dan orang tuanya karena sistem ARHH ini bisa dipelajari di rumah sama orang tua sambil mainan handphone. Dalam ARHH ini santri bisa diajak untuk latihan menghafal, menulis dan mendengarkan lafadz dari huruf hijaiyah, sehingga tidak merasa belajar tapi bermain tebak, mendengar dan menulis. Untuk mengetahui hasil dari pelatihan ini, penulis juga mendata kemampuan santri sebelum dan sesudah menggunakan software ini. Rata-rata naik dalam ketiga lingkup yaitu hafalan huruf, lafadz huruf dan kemampuan menulis huruf hijaiyah. 
Forecasting of Daily Gold Price using ARIMA-GARCH Hybrid Model Sigit Setyowibowo; Mohamad As'ad; Sujito Sujito; Eni Farida
Jurnal Ekonomi Pembangunan Vol 19, No 2 (2021): Jurnal Ekonomi Pembangunan
Publisher : Department of Development Economics, Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29259/jep.v19i2.13903

Abstract

Gold is a multifunctional precious metal. Apart from being jewelry, gold is a form of investment. For this reason, the public or investors need to know the estimated daily gold price for transactions for the public or investors who want to invest or also want to sell their gold, so they do not lose. This is the aim of this study. Many forecasting methods can be used to predict the daily gold price, but this study uses the ARIMA-GARCH hybrid model because this model can predict econometric models such as the daily gold price which usually contains high volatility. Daily gold price data was secondary data obtained from the investing.com website. The data was for the period March 12, 2016, to December 31, 2020. The results of this study are obtained for the ARIMA (1,1,1) -GARCH (2,1) hybrid model with a root mean square error (RMSE) forecasting accuracy value is 2.375454, the mean absolute error (MAE) is 1.702908, and the mean absolute percentage error (MAPE) is 0.001168113. From the results of this study, long-term investment is very profitable because there is an upward trend from the model obtained. For short-term investments, the public or investors have to update the research result model because the current gold price is influenced by the gold price only one period ago, so that when trading does not lose.