Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

PENGARUH CARDIO DANCE TERHADAP PENURUNAN TINGKAT STRES PADA WANITA PREMENOPAUSE Sari, Reno Siska; Mardikaningsih, Agusti; Kurniasari, Praharisti; Zaini, Moh
Journal of Physical Activity and Sports (JPAS) Vol. 6 No. 2 (2025)
Publisher : YLPK Mahardhika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53869/jpas.v6i2.349

Abstract

The premenopausal phase is a transitional period characterized by irregular ovulation and menstrual cycles. During this phase, hormonal changes, decreased reproductive function, physical changes, and psychological disorders occur. Stress is a psychological disorder that often occurs in the premenopausal phase and, if left untreated, will impact chronic and mental health. One effort to overcome stress levels in premenopausal women is cardio dance. This study aims to determine the effect of cardio dance training on reducing stress levels in premenopausal women at the Annisa Regency Housing Complex in Malang City. This study was a pre-experimental study with a one-group pre-post test design. The sample used was 18 people with a purposive sampling technique. Data collection used questionnaires before and after treatment. Data analysis was performed using a paired t-test. The average stress level before cardio dance training was 16.61 with a standard deviation of 1.71. The average stress level after cardio dance training was 12.22 with a standard deviation of 1.86. The results of the analysis showed that cardio dance had an effect on reducing stress levels with a p value of 0.000 (<0.05).
A. PENGARUH LATIHAN PASSING MENGGUNAKAN KAKI BAGIAN DALAM DAN KAKI BAGIAN LUAR PADA PERMAINAN SEPAK BOLA Dwita, Muhammad Arya; Mardikaningsih, Agusti; Kurniasari, Praharisti
Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran Vol. 7 No. 3 (2024): Vol. 7 No. 3 (2024): Volume 7 No 3 Tahun 2024 (Special Issue)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jrpp.v7i3.32621

Abstract

Passing adalah gerakan dasar utama dalam permainan sepak bola. Passing merupakan teknik memindahkan bola dari pemain satu ke pemain lainya. Tujuan dari penelitian ini yakni untuk mengetahui kemampuan teknik dasar passing menggunakan kaki bagian dalam dan kaki bagian luar pada permainan sepak bola untuk pemain SSB Arbum usia 10. Penelitian ini yakni menggunakan penelitian deskriptif kualitatif. Metode penelitian yang digunakan yakni servey. Teknik pengambilan data dalam penelitian ini yakni menggunakan purposive sampling. Subyek yang digunakan sejumlah 12 anak pemain laki-laki dari SSB Arbum. Uji tes yang digunakan untuk melakukan teknik passing menggunakan kaki bagian dalam dan kaki bagian luar dengan jarak sejauh 5 meter. Teknik analisis data menggunakan model Miles dan Huberment dengan menyajikan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil dari analisis data menunjukan bahwa kemampuan passing yang dilakukan oleh anak- anak SSB Arbum umur 10 meningkat dengan baik.