Claim Missing Document
Check
Articles

Found 10 Documents
Search

PELATIHAN KETERAMPILAN WEB DESIGN BAGI SISWA SMK NEGERI 1 SURABAYA Titus Kristanto; Dewi Rahmawati; Arliyanti Nurdin; Fidi Wincoko Putro; Ardian Yusuf Wicaksono; Mohammad Sholik
Randang Tana - Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 2 No 2 (2019): Randang Tana - Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Unika Santu Paulus Ruteng

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36928/jrt.v2i2.393

Abstract

SMK Negeri 1 Surabaya merupakan sekolah kejuruan negeri favorit di Surabaya. Lokasi SMK Negeri 1 Surabaya berdekatan dengan RSI Ahmad Yani Surabaya. Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) ini dilandasi pemikiran bahwa pada era milenial ini, SMK Negeri 1 Surabaya harus dapat bersaing dengan sekolah kejuruan lain, baik sekolah negeri maupun swasta, entah di kota Surabaya sendiri ataupun di kota-kota lain. Solusi yang ditawarkan dari Institut Teknologi Telkom Surabaya dalam mengikuti perkembangan zaman adalah pelatihan keterampilan web design yang ditujukan bagi para siswa SMK Negeri 1 Surabaya Jurusan Multimedia dan Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak. Tujuan kegiatan pelatihan keterampilan ini adalah untuk meningkatkan kemampuan siswa SMK Negeri 1 Surabaya dalam membuat dan mengelola web secara mandiri. Pelatihan keterampilan web design ini melibatkan dosen dan mahasiswa dari program studi Rekayasa Perangkat Institut Teknologi Telkom Surabaya. Hasil kegiatan pelatihan keterampilan web design adalah para siswa mampu merancang dan mengelola web secara mandiri, mulai dari tingkat dasar sampai tingkat dinamis.
Analisis Manajemen Keamanan Informasi Menggunakan Standard ISO 27001:2005 Pada Staff IT Support Di Instansi XYZ Titus Kristanto; Mohammad Sholik; Dewi Rahmawati; Muhammad Nasrullah
JISA(Jurnal Informatika dan Sains) Vol 2, No 2 (2019): JISA(Jurnal Informatika dan Sains)
Publisher : Universitas Trilogi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31326/jisa.v2i2.497

Abstract

Information security management is very important to use, especially for educational instutions, because it is able to reduce the risk of threats to the use of information technology for educational organizations. Information security management is indispensable as an effort to minimize the risk of data enhancement and information threats. Implementation of information security management is intended to know technical problems and non technical problems. The research uses the ISO 27001:2005 standard is very flexible depending on the needs of the organization and focus on information security management. The research results using the ISO 27001:2005 standard is able to reduce the risk level and perform some activities that must be improved to improve information security at XYZ institutions.
PELATIHAN PEMBUATAN DATABASE DAN PELAPORAN KEUANGAN BAGI PEGAWAI BANK INDONESIA Titus Kristanto; Mohammad Sholik
Jurnal Berdaya Mandiri Vol. 4 No. 2 (2022): JURNAL BERDAYA MANDIRI (JBM)
Publisher : Universitas PGRI Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31316/jbm.v4i2.1826

Abstract

Bank Indonesia merupakan bank sentral Republik Indonesia yang berfungsi sebagai menstabilkan nilai Rupiah. Kestabilan nilai Rupiah mempunyai pengertian yaitu kestabilan nilai mata uang terhadap barang dan jasa, serta kestabilan terhadap mata uang asing (kurs). Permasalahan yang terjadi pada Bank Indonesia adalah potensi kemampuan mengolah data laporan keuangan yang ada di database belum terintegrasi dengan Bank Indonesia pusat. Maka, diperlukan pelatihan terhadap pegawai Bank Indonesia dalam mengolah data laporan keuangan yang ada di database dapat terintegrasi dengan data laporan keuangan yang di Bank Indonesia pusat. Materi pelatihan yang digunakan pengabdian adalah pelatihan terhadap fungsi-fungsi logikan keuangan, validasi data keuangan, pembuatan database keuangan, dan penggunaan fungsi What-If Analysis. Hasil dari kegiatan pengabdian adalah meningkatkan kemampuan, pengetahuan, dan keterampilan dalam membuat database dan pelaporan keuangan.
Rancang Bangun Aplikasi Pemeliharaan Alat Menggunakan QR-Code (Studi Kasus Telkom Property Surabaya Utara) Dhimas Bintang Bagaskara; Bagus Kurniawan; Mohammad Sholik; Fidi Wincoko Putro; Ardian Yusuf Wicaksono; Titus Kristanto; Amirah Diandra
Journal of Computer System and Informatics (JoSYC) Vol 3 No 4 (2022): August 2022
Publisher : Forum Kerjasama Pendidikan Tinggi (FKPT)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47065/josyc.v3i4.2153

Abstract

Telkom Property North Surabaya has a responsibility in terms of maintaining and maintaining equipment for all assets of the Telkom Indonesia company in the North Surabaya and Madura areas. Previously, tool maintenance records were written manually, but the Mei-V application has an impact because now tool maintenance recording can be done through an android application by scanning a QR-Code. The Mei-V application was created with the aim of providing a solution so that equipment maintenance records can be carried out through an application that is connected to a direct database. The application uses the Spiral Model method so that it can carry out continuous development in the form of adding functions or changes to suit existing needs. The result of implementing the Spiral Model that can be felt is the flexibility of application development because it can always be monitored and improved at any time. The Mei-V application can provide various useful information for maintenance activities, including detailed information on equipment maintenance, maintenance reports that can be downloaded by supervisors. The Mei-V application testing was carried out with two test methods. Functionality testing is carried out with details of 4 test scenarios and shows a 100% success percentage. While the Usage Test conducted on 5 respondents showed positive results with details of the average score scale of 3.8 out of 5 points.
Pelatihan Pembuatan Content Management System (CMS) Prestashop di SMK Ihyaul Ulum Gresik Wahyu Andy Prastyabudi; Titus Kristanto; Mohammad Sholik
ABDIKAN: Jurnal Pengabdian Masyarakat Bidang Sains dan Teknologi Vol. 2 No. 1 (2023): Februari 2023
Publisher : Yayasan Literasi Sains Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55123/abdikan.v2i1.1722

Abstract

The development of the world of information technology (IT) in the industrial era 4.0, which is increasing, brings new opportunities for society, and there are no limits to creating new business opportunities through digital media. Special abilities and skills are needed to create a simple online store so that it becomes a positive point for someone starting a new business, especially for someone who doesn't have an offline store yet. The problem faced by the students of Ihyaul Ulum Gresik Vocational School is that they don't have a shop yet, but the students are willing and have a business spirit. Based on the problems faced by the students, the service team provided training for Ihyaul Ulum Gresik Vocational High School students in the form of creating an online store using the Prestashop Content Management System (CMS). The training material is in the form of an explanation of the stages in creating an online store with Prestashop and business strategies through digital media. The results of the community service activities are that students gain knowledge, experience, and skills in creating online stores with Prestashop and can implement marketing through online media.
Rancang Bangun Aplikasi Sentimen Pendapat Masyarakat Indonesia Terhadap Vaksin COVID-19 Dengan Menggunakan Algoritma Long Short-Term Memory Berbasis Web Amanda Amalia; Dewi Rahmawati; Mohammad Sholik
INTEGER: Journal of Information Technology Vol 8, No 1: Maret 2023
Publisher : Fakultas Teknologi Informasi Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31284/j.integer.2023.v8i1.4148

Abstract

Pengguna aktif media sosial Twitter di Indonesia dinilai sebagai salah satu negara dengan pertumbuhan pengguna aktif harian media sosial Twitter paling banyak berdasarkan laporan finansial Twitter tahun 2019 yang digunakan untuk berkomunikasi berbagai informasi dengan pengguna lain. Twitter  digunakan sebagai sumber informasi yang berhubungan dengan kesehatan, mengingat banyaknya informasi, berita, dan juga opini yang disebarluaskan oleh warga negara dan juga sumber resmi. Dalam makalah ini, kami menggunakan analisis sentimen untuk mengeksplorasi sejumlah besar tweet di Indonesia. kami menggunakan 4.000 tweet dalam bahasa Indonesia. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk melihat kecenderungan pendapat atau opini seseorang terhadap sebuah topik dengan menerapkan metode word embedding dan algoritma Long Short-Term Memory (LSTM) untuk analisis terhadap sentimen mengenai vaksin COVID-19 yang berasal dari media sosial Twitter. Percobaan menggunakan LSTM-Word Embedding menghasilkan akurasi sebesar 74,46% dengan hasil akhir yang diperoleh yaitu sebanyak 425 data bersentimen positif dan 507 data bersentimen negatif. Hal ini penting dilakukan untuk memahami reaksi publik, penyebaran informasi pada media sosial, dan membuat strategi yang tepat yang selanjutnya harus dilakukan oleh pemerintah Indonesia.
KLASIFIKASI SEL SERVIKS PADA CITRA PAP SMEAR BERDASARKAN FITUR BENTUK DESKRIPTOR REGIONAL DAN FITUR TEKSTUR UNIFORM ROTATED LOCAL BINARY PATTERN Sholik, Mohammad; Fatichah, Chastine
JUTI: Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi Vol 15, No. 2, Juli 2017
Publisher : Department of Informatics, Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.12962/j24068535.v15i2.a669

Abstract

Perubahan orientasi objek pada saat akuisisi memerlukan metode ekstraksi fitur yang invariant terhadap rotasi. Ekstraksi fitur tekstur yang telah digunakan dalam kombinasi fitur sebelumnya untuk klasifikasi sel serviks pada dataset Herlev antara lain homogenitas GLCM dan Local Binary Pattern Histogram Fourier (LBP-HF). Namun perhitungan GLCM sensitif terhadap rotasi dan transformasi fourier LBP-HF mengabaikan penataan struktur histogram dengan hanya mempertimbangkan magnitude spektrum transformasi sehingga kehilangan beberapa informasi diskriminatif dan informasi frekuensi citra.Penelitian ini mengusulkan kombinasi fitur bentuk deskriptor regional dan fitur tekstur Uniform Rotated Local Binary Pattern (uRLBP). uRLBP merupakan metode ekstraksi fitur yang dapat mengatasi kelemahan metode tekstur sebelumnya dengan mengatur arah referensi lokal yang dapat mempertahankan informasi orientasi lokal dan informasi diskriminatif citra sehingga mencapai invariant terhadap rotasi. Pengujian dilakukan dengan membandingkan hasil klasifikasi metode yang diusulkan dengan metode pada penelitian sebelumnya dalam melakukan klasifikasi sel serviks pada citra pap smear.Hasil pengujian menunjukkan bahwa metode yang diusulkan mampu mengklasifikasikan sel serviks lebih optimal dibandingkan metode kombinasi fitur bentuk & fitur tekstur homogenitas GLCM dan metode kombinasi fitur bentuk & fitur tekstur LBP-HF. Nilai akurasi menggunakan metode klasifikasi Fuzzy k-NN adalah 91.59% untuk dua kategori sel dan 67.89% untuk tujuh kelas sel.
PELATIHAN PEMBUATAN DATABASE DAN PELAPORAN KEUANGAN BAGI PEGAWAI BANK INDONESIA Kristanto, Titus; Sholik, Mohammad
Jurnal Berdaya Mandiri Vol. 4 No. 2 (2022): JURNAL BERDAYA MANDIRI (JBM)
Publisher : Universitas PGRI Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31316/jbm.v4i2.1826

Abstract

Bank Indonesia merupakan bank sentral Republik Indonesia yang berfungsi sebagai menstabilkan nilai Rupiah. Kestabilan nilai Rupiah mempunyai pengertian yaitu kestabilan nilai mata uang terhadap barang dan jasa, serta kestabilan terhadap mata uang asing (kurs). Permasalahan yang terjadi pada Bank Indonesia adalah potensi kemampuan mengolah data laporan keuangan yang ada di database belum terintegrasi dengan Bank Indonesia pusat. Maka, diperlukan pelatihan terhadap pegawai Bank Indonesia dalam mengolah data laporan keuangan yang ada di database dapat terintegrasi dengan data laporan keuangan yang di Bank Indonesia pusat. Materi pelatihan yang digunakan pengabdian adalah pelatihan terhadap fungsi-fungsi logikan keuangan, validasi data keuangan, pembuatan database keuangan, dan penggunaan fungsi What-If Analysis. Hasil dari kegiatan pengabdian adalah meningkatkan kemampuan, pengetahuan, dan keterampilan dalam membuat database dan pelaporan keuangan.
Socialization and Assistance in the Implementation of Social Assistance for the Dalegan Village Community, Gresik Regency Kristanto, Titus; Yuniar Rochmah, Wachda; Akhsani Setyo Prayoga, Riza; Mustaqim, Tanzilal; Kamal, Mustafa; Sholik, Mohammad; Rahman, Fandisya; Kusumawati, Aris; Dwi Hariyanto, Muhammad
Jurnal Masyarakat Mengabdi Vol. 1 No. 2 (2024): Article
Publisher : CV. Pustaka An Nur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62058/jumadi.v1i2.94

Abstract

One of the government's efforts to improve the welfare of the Indonesian people, especially for people living below the poverty line, is the social assistance program. However, some people cannot utilize the social assistance program effectively due to a lack of understanding and access to information about the program. The purpose of community service activities is to increase public awareness and understanding of the various types of social assistance available so that community service activities can help the community in the process of applying for and receiving social assistance. It is expected that the social assistance program will be distributed on target through an approach and assistance involving village officials, community leaders, and direct assistance to village communities. Direct assistance to village communities can also be carried out to ensure that the social assistance distribution information system runs well. The results of community service activities can improve the welfare of village communities, reduce social disparities, increase the transparency of social assistance data, and improve the ability of village officials to manage social assistance. Community service activities can be a model for other villages in managing social assistance.
Pengembangan Kualitas Konten Informasi Display Masjid Berbasis Web Mohammad Sholik; Achmad Muzakki; Ardian Yusuf Wicaksono
ABDIKAN: Jurnal Pengabdian Masyarakat Bidang Sains dan Teknologi Vol. 2 No. 3 (2023): Agustus 2023
Publisher : Yayasan Literasi Sains Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55123/abdikan.v2i3.2404

Abstract

Digital transformation is a necessity that must be faced by various fields, including the religious field. The mosque, as a place of worship that has religious activities, needs to provide quality information to the community around the mosque, especially the congregation praying five times a day at the mosque. The Nurul Huda Mosque is located in Lowayu Village, Dukun Sub-district, Gresik Regency. Until now, information on religious activities has only been conveyed through loudspeakers, so the information conveyed is limited to certain times, which is likely to have many congregations and the community around the mosque who do not know about it. It is necessary to improve the quality of information through web-based information management training using computer media for religious activities, which are transmitted digitally through digital screens available in the foyer of the mosque. The results of the assistance provided an increase in perception and knowledge for the management of the mosque's digital information management section with a score of 4.33 (very appropriate), and the level of partner satisfaction with the community service program as a whole got an average score of 4.06 (satisfied).