Muhammadi, Noor
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

CROWDFUNDING SEBAGAI ALTERNATIF SOLUSI PEMBIAYAAN UMKM DI INDONESIA Fadillah, Muhammad Nur; Eliza, Eliza; Susilo, Danang Djoko; Muhammadi, Noor; Permadi, Noor
JURNAL ILMIAH M-PROGRESS Vol 14, No 2 (2024): JURNAL ILMIAH M-PROGRESS
Publisher : JURNAL ILMIAH M-PROGRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35968/m-pu.v14i2.1226

Abstract

Pertumbuhan sektor usaha mikro kecil dan menengah dinilai menjadi kunci penting menjaga momentum pemulihan ekonomi Indonesia pascapandemi Covid-19. Namun, pengembangannya masih dihadapkan pada sejumlah tantangan, seperti soal tata kelola data dan minimnya fasilitas produksi termasuk fasilitas pembiayaan kredit untuk UMKM. Pemerintah dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mendorong usaha mikro kecil menengah atau UMKM mengaksess olusi alternatif permodalan melalui mekanisme penawaran efek melalui layanan urun dana atau crowdfunding. Metode ini memungkinkan UMKM yang belum memenuhi persyaratan kredit bank bisa mendapat permodalan karena prosesnya yang sederhana dan bisa diakses melalui aplikasi digital ponsel. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan riset kepustakaan (library research). Dengan adanya fasilitas crowdfunding UMKM dapat menjadi salah satu solusi engine perekonomian nasional yang berkontribusi terhadap 60,51% PDB dan mampu menyerap hampir 96,92% dari total tenaga kerja nasional.Kata Kunci: UMKM; crowdfunding; solusi pembiayaan; pertumbuhan ekonomi nasional