Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

ANALISIS STABILITAS LERENG DI JALAN AHMAD YANI NO. 49, KOTA SORONG MENGGUNAKAN SOFTWARE ROCSLIDE Islami, Anisul; Saputra, Asrul Saputra; Puspa Rini, Retno; Rokhman; Januar Jafaruddin, Ahmad
Jurnal Teknik Sipil : Rancang Bangun Vol. 10 No. 2 (2024): Oktober 2024
Publisher : Universitas Muhammadiyah Sorong

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Vihara Budha Jayanti which is one of the natural attractions and is also a place of worship of Buddhists in the city of sorong which is geographically located on hills that have the potential for landslides because the slope of the area is included in the steep category with a slope angle of 51°. The purpose of this study was to evaluate the slope stability of the most potential landslide areas in the area. Slope stability analysis was done manually or using Rocslide software with Fellenius method as a comparison to determine the lowest safety factor in critical collapse areas. In this analysis, input data of soil parameters from the laboratory, such as the weight of the soil, cohesion and the angle of friction are needed. Based on the results of the analysis obtained safety factor (SF) slopes in saturated conditions using Rocslide software of 0,85 (SF < 1,25) and manual calculation of 0,60 (SF < 1,25). From these two calculations it can be concluded that unstable slopes or landslides are common because the value of the safety factor (FS) < 1,25.
Peningkatan Nilai Kepadatan Tanah Lunak yang Dicampur dengan Limbah Pasir Galian C dan Air Laut Saputra, Asrul; Rokhman; Rini, Retno Puspa; Iqbal; Jafaruddin, Ahmad Januar
Menara: Jurnal Teknik Sipil Vol. 20 No. 1 (2025): Menara : Jurnal Teknik Sipil
Publisher : Teknik Sipil, Fakultas Teknik Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21009/jmenara.v20i1.51914

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pengaruh campuran pasir dan air laut terhadap nilai kepadatan tanah lunak. Tanah lunak yang memiliki daya dukung rendah karena sifatnya yang menyerap air secara berlebihan, maka diperbaiki dengan mencampurkan pasir untuk mengendalikan kadar air. Pengujian dilakukan menggunakan air tawar dan air laut untuk menganalisis perbedaan nilai kepadatan kering maksimum (γ dry max) serta kadar air optimum (Wopt). Hasil menunjukkan bahwa penambahan pasir meningkatkan kepadatan tanah, dengan pencampuran optimal pada kisaran 42-45% pasir. Air laut memberikan hasil kepadatan hampir setara dengan air tawar, meskipun terdapat sedikit penurunan dalam nilai berat jenis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variasi campuran pasir meningkatkan kepadatan tanah lunak, sementara air laut memberikan alternatif yang layak untuk mengurangi penggunaan air tawar di daerah pesisir.
Resolution of Multiple Certificates By The National Land Agency (BPN) of Pamekasan District In Prevention of Land Mafia Rokhman; Iwan Permadi; Supriyadi
YURISDIKSI : Jurnal Wacana Hukum dan Sains Vol. 20 No. 4 (2025): March
Publisher : Faculty of Law, Merdeka University Surabaya, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55173/yurisdiksi.v20i4.270

Abstract

Land mafia is still a serious threat in Indonesia, including in Pamekasan Regency, where the need for land is increasing rapidly. This study aims to examine the role of the National Land Agency (BPN) in resolving dual certificate disputes which are often the modus operandi of land mafia. The study uses a normative legal method with a descriptive analytical approach, as well as data collection through literature studies and legal documents. The results show that land mafia exploits weaknesses in land administration, especially in issuing fake documents and falsifying dual certificates. The Ministry of Agrarian Affairs and Spatial Planning/BPN has formed policies and an Anti-Land Mafia Task Force to prevent and eradicate this practice. However, the success of handling this problem requires cross-sector coordination and consistent law enforcement. In an effort to eradicate dual certificates from land mafia practices, the Ministry of ATR/BPN has made written regulations, namely Technical Instructions for the Prevention of Eradication of Land Mafia Number: 01/JUKNIS/D.VII/2018. In addition, the Ministry of ATR/BPN also formed a Land Mafia Task Force Team in order to eradicate land mafia practices that have the potential to cause double certificates based on bad faith. This study is expected to provide input for improving land law policies, in order to ensure justice and legal certainty for the community.
Hubungan Sifat Fisik Tanah Terhadap Permeabilitas Lapangan Pada Daerah Aliran Sungai (Das) Klasaman Kota Sorong Paulus Leunufna; Hendrik Pristianto; Rokhman; Ahmad Januar; Marina Abriani Butudoka
Jurnal Ilmiah Teknik Sipil (JIMATS) Vol. 4 No. 01 (2025): Jurnal Ilmiah Teknik Sipil (JIMATS)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Sorong

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Daerah aliran sungai (DAS) Klasaman yang secara administrasi masuk ke dalam wilayah Kota Sorong Pdengan luas 627,74 ha merupakan wilayah sebagian besar daerahnya berupa pemukiman, perlu ditambahkan lagi pemahaman terkait pengelolaan DAS. Tujuan dari penelitian ini ialah untuk menganalisa sifat fisik tanah pada DAS Klasaman, untuk menganalisa nilai koefisien perneabilitas tanah pada DAS Klasaman, serta untuk menganalisa hubungan sifat fisik tanah terhadap nilai permeabilitas pada DAS Klasaman, lokasi pengamatan di ambil dari data primer dari penelitian sebelumnya yaitu pada penelitian infiltrasi. Dari total 8 titik yang di ambil bahwa sebaran nilai permeabilitas (K) yang tertinggi untuk wilayah DAS Klasaman berada pada bagian hulu sungai berkisar 0,125 – 0,50 cm/jam dan mayoritas Daerah Aliran Sungai (DAS) Klasaman, memiliki nilai permeabilitas (K) lebih kecil dari < 0,125 cm/jam, perbedaan hasil ini selain di pengaruhi oleh tektur tanah, juga di pengaruhi oleh hal-hal lainya seperti; kemiringan tanah, tutupan tanah, dan kondisi tanah. Setelah melakukan pengamatan di lapangan selanjutnya di lakukan hubungan terhadap sifat fisik tanah terhadap permeabilitas lapangan, hasilnya pada hubungan persentase kadar air (%), dan persentase clay / liat (%) terhadap permeabilitas (K) memiliki hubungan yang sangat kuat (signifikan) di bandingkan sifat fisik tanah lainnya sehingga kesimpulannya menggambarkan bahwa dari pola hubungan nilai permeabilitas (K) dengan parameter yang diuji, menunjukan hasil terbaik adalah pada persamaan y = 0,255 + 0,005x1 - 0,014x2 dan memiliki korelasi / hubungan sebesar 87,9 % dan selebihnya 12,1 % dapat dijelaskan oleh faktor – faktor lainnya.
Hubungan Sifat Fisik Tanah Terhadap Permeabilitas Pada Daerah Aliran Sungai Boswesen Kota Sorong Dea Annisa; Hendrik Pristianto; Retno Puspa Rini; Rokhman; Asrul Saputra
Jurnal Ilmiah Teknik Sipil (JIMATS) Vol. 4 No. 01 (2025): Jurnal Ilmiah Teknik Sipil (JIMATS)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Sorong

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pertumbuhan penduduk mendorong peningkatan terhadap kebutuhan lahan, baik untuk tempat tinggal serta sarana penunjang kehidupan. Hal ini mengakibatkan lahan kosong dialihfungsikan sesuai kebutuhan hidup manusia salah satunya yaitu kawasan Daerah Aliran Sungai Boswesen. Dalam perubahan fungsi lahan, sifat fisik tanah bisa berubah sehingga kemampuan meloloskan air tanah menjadi terganggu. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara sifat fisik tanah dengan permeabilitas serta dengan adanya data nilai koefisien permeabilitas tanah, sebagai salah satu pertimbangan dalam perubahan fungsi lahan. Data sekunder didalam penelitian ini diperoleh dari hasil penelitian sebelumnya yaitu data sifat fisik tanah sedangkan data primer diperoleh dari pengujian langsung di lapangan menggunakan metode falling head. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa nilai permeabilitas (K) pada Daerah Aliran Sungai (DAS) Boswesen berkisaran dari yang tertinggi yaitu 2,18825004 cm/jam pada titik B7 dengan tekstur sandy loam sampai dengan yang paling rendah 0,01269471 cm/jam pada titik B8 dengan klasifikasi tekstur clay. Hubungan sifat fisik tanah dengan permeabilitas menunjukkan hasil terbaik pada 3 parameter yaitu berat jenis, kadar air, dan debu dengan nilai koefisien determinasi sebesar 0,993 yang berarti R² = 99,3% dimana tingkat korelasi terbilang sangat kuat dan nilai signifikansi dari ketiga parameter yaitu Gs, silt, w < 0,05.