Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Schrödinger: Journal of Physics Education

Analisis Minat Siswa Terhadap Mata Pelajaran Fisika Di SMA N 1 Batanghari Sandari, Tiara
Schrödinger: Journal of Physics Education Vol. 2 No. 4 (2021): December
Publisher : Cahaya Ilmu Cendekia Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (171.357 KB) | DOI: 10.37251/sjpe.v2i4.475

Abstract

Tujuan Penelitian: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui minat siswa terhadap mata pelajaran fisika dari hasil deskripsi sikap siswa SMA N 1 Batanghari. Metodologi: Jenis penelitian ini yaitu kuantitatif menggunakan prosedur penelitian survei dengan instrumen yang digunakan adalah angket. Subjek penelitian ini adalah 50 siswa SMA N 1 Batanghari. Temuan Utama: Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan diatas maka dapat disimpulkan bahwa minat belajar siswa SMA N 1 Batanghari pada kelas X MIPA 1 , X MIPA 2 , X MIPA 3 pada plajaran fisika sudah baik walaupun ada beberapa siswa yang minat belajarnya masih kurang. Keterbaruan/Keaslian dari Penelitian: Agar minat belajar siswa pada pelajaran fisika lebih baik dan lebih meningkat , guru harus menggunakan pendekatan , dan model yang lebih inovatif serta menggunakan media yang lebih menarik agar siswa tertarik untuk mengikuti pembelajaran.