Articles
Perancangan Sista (Sistem Informasi Orang Tua Mahasiswa) Pada Universitas Katolik St.Thomas Dengan Metode RAD (Rapid Application Development)
Harianja, Andy Paul;
Sihotang, Jordan
MEANS (Media Informasi Analisa dan Sistem) Volume 7 Nomor 1
Publisher : LPPM UNIKA Santo Thomas Medan
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (432.331 KB)
|
DOI: 10.54367/means.v7i1.1957
Parents have a very important role in the education of their children, especially for parents who have children at the university level. Many think that a child who has entered the world of lectures is independent, but the role of parents is still important. In academic activities carried out by students, not all parents know the activities carried out by their children, even though parents need to know the development of their children at the University so that parents can direct and support their children's lectures. Therefore, so that parents know information about their children, it is necessary to create a SISTA (Parent Student Information System) at the Catholic University of Santo Thomas as an information medium for parents of students of the Catholic University of Santo Thomas so that parents can monitor and control students.
Perancangan Asic (Aplikasi Siaga Covid-19) Pada Universitas Katolik Santo Thomas dengan Metode Prototyping
Harianja, Andy Paul;
Gea, Fransiska Farina;
Rumahorbo, Andreas
MEANS (Media Informasi Analisa dan Sistem) Volume 7 Nomor 2
Publisher : LPPM UNIKA Santo Thomas Medan
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.54367/means.v7i2.2304
Saint Thomas Catholic University which is a private university located in the city of Medan, North Sumatra. Currently there is no integrated information related to Covid-19 at the Catholic University of Saint Thomas in the form of information on the list of academics who are open or undergoing independent isolation, as well as a monitoring center for visitor activities carrying out activities on campus, in addition to announcements regarding vaccines in the campus environment are still being made via WA (whats app) and other social media like instagram and facebook. Therefore, it is necessary to design an application that manages vaccine data, covid-19 information to the use of campus activities during the pandemic. The application of the Prototyping method in this design will help provide an overview of the system designed to user needs more quickly. The application that is built can provide convenience for stakeholders in the campus environment with lists that can be viewed through the application, as well as facilitate monitoring of visits to campus by filling in forms made by visitors and self-reporting menus or having recovered.
Membangun Private Cloud Menggunakan System Center Virtual Machine Manager 2008 R2
Harianja, Andy Paul;
Sembiring, Heri Resna
Jurnal Teknik Informatika UNIKA Santo Thomas Vol 1 No. 2 Tahun 2016
Publisher : LPPM UNIKA Santo Thomas
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (756.016 KB)
|
DOI: 10.17605/jti.v1i2.30
Abstrak Cloud computing adalah suatu paradigma yang semakin populer dibicarakan dalam hal mengakses sumber daya komputasi dari datacenter suatu organisasi atau perusahaan dalam aktivitas produksi sehari-hari. Hal ini dapat dimaklumi bila dilihat dari dampak serta keuntungan yang ditawarkan jika sistem ini diadopsi didalam aktivitas bisnis suatu perusahaan. Paper ini akan membahas mengenai Private cloud dimana merupakan salah satu bagian dari penyebaran Cloud computing yang disediakan untuk memenuhi kebutuhan sumber daya IT di lingkungan internal suatu organisasi atau perusahaan dengan model infrastruktur sebagai layanan atau yang lebih dikenal dengan istilah Infrastructure as a Service (IaaS). Tujuan ahir dari penelitian ini adalah membangun Private cloud dengan model Infrastructure as a Service (IaaS) menggunakan teknologi Microsoft yaitu System Center Virtual Machine Manager (SCVMM) 2008 R2.
Aplikasi Rekomendasi Objek Wisata Di Pulau Nias Dengan Algoritma Dijkstra Berbasis Android
Lawolo, Ivan Christian;
Harianja, Andy Paul
Jurnal Teknik Informatika UNIKA Santo Thomas Vol 2 No. 1 Tahun 2017
Publisher : LPPM UNIKA Santo Thomas
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (621.553 KB)
|
DOI: 10.17605/jti.v2i1.38
Abstrak Banyak wisatawan dari dalam dan luar wilayah, khususnya yang baru pertama kali mengunjungi pulau Nias akan sedikit kesulitan untuk mengakses tempat wisata yang ada di pulau Nias karena tidak mengetahui secara detail informasi mengenai lokasi tempat wisata dan pencarian jalan ke lokasi tempat wisata tersebut. Dari masalah diatas maka timbul persoalan yaitu dimanakah letak persebaran objek wisata di pulau nias dan bagaimanakah pencarian lintasan terpendek pada lokasi wisata dipulau Nias. Persoalan-persoalan tersebut dapat di selesaikan dengan berbagai macam algoritma. Saat ini banyak sekali algortima-algoritma yang dapat digunakan untuk menyelesaikan persoalan penentuan jalur terpendek (shortest path problem) dari suatu jalur, salah satunya adalah algoritma Dijkstra. Algoritma Dijkstra ini menggunakan prinsip greedy yang menyatakan bahwa pada setiap langkah kita memilih sisi yang berbobot minimum dan memasukkannya ke dalam himpunan solusi. Hasil akhir dari penelitian ini adalah sebuah aplikasi android sistem informasi geografis keberadaan dan pencarian objek wisata pulau Nias untuk membantu para wisatawan yang melakukan liburan di Pulau Nias.
Perancangan Aplikasi Pengamanan Basis Data Menggunakan Algoritma Caesar Cipher
Siburian, Agustin;
Harianja, Andy Paul
Jurnal Teknik Informatika UNIKA Santo Thomas Vol 2 No. 2 Tahun 2017
Publisher : LPPM UNIKA Santo Thomas
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (708.078 KB)
|
DOI: 10.17605/jti.v2i2.184
Keamanan dan kerahasiaan data yang tersimpan dalam basis data merupakan salah satu aspek penting dari suatu sistem informasi, seperti data-data tersebut aman dari kebocoran informasi. Jaringan komputer yang terhubung dengan basis data sudah tidak lagi menjamin keamanan data karena kebocoran data dapat disebabkan oleh orang dalam atau pihak-pihak yang langsung berhubungan dengan basis data seperti administrator basis data. Pada aplikasi pengamanan ini disediakan sistem login dengan password dan jika yang mengakses data secara ilegal maka yang akan ditampilkan berupa data nilai cipherteks. Dalam penelitian ini akan menggunakan cara dengan mengenkripsi basis data dengan algoritma caesar cipher. Algoritma Caesar Cipher akan mengenkripsi plainteks dengan cara menggeser posisi plainteks sebanyak jumlah kunci. Hasil akhir dari penggunaan algoritma caesar cipher ini diperoleh pengamanan data nilai pada basis data lebih terjamin keamanannya.
Artificial Intelligence (AI) Susun Angka Bentuk Kotak 4 X 4 Menggunakan Pencarian Heuristik Dengan Algoritma Bfs
Manalu, Lamria;
Harianja, Andy Paul
Jurnal Teknik Informatika UNIKA Santo Thomas Vol 3 No 1: Tahun 2018
Publisher : LPPM UNIKA Santo Thomas
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (651.915 KB)
|
DOI: 10.17605/jti.v3i1.239
Dalam kehidupan sehari-hari maupun dalam literatur-literatur dapat ditemukan berbagai jenis permainan angka. Keunikan dari permainan-permainan angka ini menjadikan permainan ini sangat mengasyikkan, dan sekaligus dapat digunakan untuk melatih kecerdasan. Permainan pergeseran angka biasanya dimainkan dalam bintang berkaki lima atau berkaki enam. Jenis permainan ini cenderung lebih mudah untuk dimainkan dan diselesaikan. Permainan ini akan menjadi jauh lebih rumit dan sukar apabila dimainkan dalam wadah yang berbentuk kotak. Bentuk wadah ini menyebabkan arah proses pergeseran angka menjadi terbatas. Permainan pergeseran angka dalam kotak ini sangat rumit dan sukar untuk diselesaikan secara manual. Oleh karena itu, penulis berusaha untuk merancang sebuah perangkat lunak yang dapat mencari solusi terpendek bagi permainan ini dengan menggunakan bantuan pohon pelacakan.
IMPLEMENTASI PENUKARAN UANG RUPIAH DENGAN MENGGUNAKAN ALGORTIMA GREEDY
Sitepu, Pujiati Br.;
Harianja, Andy Paul
Jurnal Teknik Informatika UNIKA Santo Thomas Vol 3 No 2: Tahun 2018
Publisher : LPPM UNIKA Santo Thomas
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (652.177 KB)
|
DOI: 10.17605/jti.v3i2.302
Perkembangan teknologi saat ini semakin mempermudah setiap penggunanya dalam mengakses maupun mempercepat pekerjaan dengan sistem Aplikasi yang diciptakan. Aplikasi inilah memberikan kemudahan kepada pengguna dalam mengerjakan pekerjaan dengan cepat dan mudah. Terutama sistem untuk penukaran uang menjadi pecahan melalui proses optimasi. Pada penelitian ini dibangun suatu sistem penerapan algoritma greedy untuk penukaran uang rupiah. Aplikasi yang dihasilkan memberikan kemudahan dalam penukaran uang rupiah menjadi pecahan. Khususnya dapat mempermudah pekerjaan dalam dunia perbankan untuk menukarkan uang nasabahnya dengan mengambil hasil yang paling optimal.
Simulasi Automatic Repeat Request dengan Metode Stop and Wait Berbasis Mobile
Hutasoit, Odio Napolion;
Harianja, Andy Paul
Jurnal Teknik Informatika UNIKA Santo Thomas Vol 4 No 1: Tahun 2019
Publisher : LPPM UNIKA Santo Thomas
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (588.272 KB)
|
DOI: 10.17605/jti.v4i1.508
Kegunaan dasar dari system komunikasi adalah menjalankan pertukaran data antara 2 pihak. Contohnya adalah pertukaran sinyal-sinyal suara antara 2 telepon pada suatu jaringan yang sama. Dalam Stop-and-Wait ARQ didasarkan atas teknik control arus stop-and-wait (stop-and-wait flow control). Station sumber mentransmisikan sebuah frame tunggal dan kemudian harus menunggu balasan (ACK). Tidak ada data yang dikirim sampai jawaban dari station tujuan tiba di stasiun sumber. Stop-and-Wait flow control (kontrol flow berhenti-dan-tunggu) merupakan bentuk yang paling sederhana dari flow control. Proses kerjanya sebagai berikut: Entitas sumber mentransmisikan frame. Setelah entitas tujuan menerima frame, maka entitas tujuan akan mengirim balasan bahwa frame tersebut baru diterima dan siap untuk menerima frame berikutnya. Sumber harus menunggu balasan diterima sebelum mengirimkan frame berikutnya. Tujuan dapat menghentikan arus data dengan cara tidak member balasan. Skripsi ini membahas tentang pengiriman data dalam bentuk sederetan frame berbasis mobile yang dimana frame tersebut dikirim kepenerima dan dilakukan proses oleh penerima. Dan frame di kirim kembali kepengirim setelah selesai diproses penerima.
Rancang Bangun Visualisasi Object Dalam Bentuk 3 Dimensi Menggunakan Teknologi Augmented Reality Studi Kasus : Gedung Universitas Katolik Santo Thomas
Nababan, Matilda Fitri Hartati;
Harianja, Andy Paul
Jurnal Teknik Informatika UNIKA Santo Thomas Vol 4 No 2: Tahun 2019
Publisher : LPPM UNIKA Santo Thomas
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (967.521 KB)
|
DOI: 10.17605/jti.v4i2.584
Pembuatan Virtual tour dengan metode gambar panorama untuk kampus Fakultas Ilmu Komputer Univeristas Katolik Santo Thomas ini berfungsi sebagai media informasi kampus yang ditampilkan dalam bentuk gambar panorama 360. Visualisasi dalam bentuk 3D di Fakultas Ilmu Komputer Univeristas Katolik Santo Thomas belum ada sampai saat ini. Dalam pencarian setiap gedung masih dengan cara manual. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menghasilkan sebuah sistem visualisasi gedung dalam bentuk 3D yang dapat mempermudah proses pencarian gedung. Sistem pencarian setiap gedung dalam bentuk 3D ini menggunakan aplikasi panotour pro versi trial dengan meminimalisir biaya.
Penyuluhan Strategi Pemasaran Digital Kerajinan Tenun Ulos di Kampung Ulos Hutaraja Desa Lumban Suhi-Suhi Toruan Kecamatan Pangururan Kabupaten Samosir Sumatera Utara
Harianja, Andy Paul;
Manurung, Jeremy Sisto;
Siregar, Simon Kevin;
Sinaga, Serlia
ULEAD : Jurnal E-Pengabdian Volume 1 No. 1 Juli 2021
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Katolik Santo Thomas Medan
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (705.943 KB)
|
DOI: 10.54367/ulead.v1i1.1326
Pemasaran produk kerajinan khususnya produk ulos di Kampung Ulos Hutaraja masih dilakukan secara manual. Daya tawar produk ulos ini jelas kalah bersaing dengan produk lain yang sudah memanfaatkan teknologi. Situasi ini membuat masyarakat mengalami kesulitan dalam memasarkan produk ulos mereka. Persoalan ini menarik untuk dikaji dan menjadi dasar dalam melakukan pengabdian masyarakat dalam bentuk penyuluhan pemasaran digital kerajinan tenun ulos. Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk memberi bantuan kepada masyarakat dalam pemasaran produk ulos. Kegiatan ini dilakukan agar masyarakat Kampung Ulos bisa terbantu secara sosial ekonomi  dan kesadaran kritisnya tumbuh terkait dengan kemajuan teknologi. Kegiatan ini juga bertujuan menumbuhkan kesadaran masyarakat akan pentingnya melibatkan kaum muda untuk terlibat secara aktif dalam pelestarian budaya daerah.   Bantuan penyuluhan yang diberikan juga membantu meningkatkan pendapatan masyarakat kampung ulos dengan peluang pemasaran yang lebih besar melalui pemanfaatan teknologi.