Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search

PENGEMBANGAN LKPD BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING PADA MATERI AKU DAN KEBUTUHANKU DI SD NEGERI 59 PALEMBANG Rahmi Sri Rahayu; Maharani Oktavia; Puji Ayurachmawati
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 3 September 2025
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v10i03.28475

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menghasilkan LKPD berbasis Problem Based Learning pada materi aku dan kebutuhanku di SD Negeri 59 Palembang. Metodologi penelitian ini menggunakan model ADDIE (Analyze, Design, Development, Implementation, Evaluation). Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh kelas IV A, yang diujicobakan pada tahap one to one, small group (skala kecil), skala besar. Berdasarkan penelitian bahwa telah dikembangkan LKPD berbasis Problem Based Learning pada materi aku dan kebutuhanku di SD Negeri 59 Palembang yang telah dibuktikan melalui hasil skor penilaian ahli bahasa dengan persentase 88,8%, skor penilaian ahli materi sebesar 84,4%, skor penilaian media sebesar 90,1%. Dari penilaian validasi ahli maka bahan ajar LKPD berbasis Problem Based Learning dibuktikan dikategorikan sangat valid sedangkan untuk kepraktisan LKPD berbasis Problem Based Learning dibuktikan bahwa dari angket tanggapan guru uji coba skala kecil diperoleh skor dengan persentase 93%, dan tanggapan guru pada uji coba skala besar diperoleh skor dengan persentase 97,8% dan angket respon peserta didik diperoleh skor dengan persentase 92,38%. Dari penilaian keppraktisan maka bahan ajar LKPD dikategorikan sangat praktis.
PENGARUH PENERAPAN PENDEKATAN UNDERSTANDING BY DESIGN (UBD) TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP IPAS SISWA KELAS IV SD NEGERI 3 TOMAN KECAMATAN BABAT TOMAN Desi Desmasari; Maharani Oktavia; Puji Ayurachmawati
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 03 September 2025 Build
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v10i03.28484

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penerapan pendekatan Understanding by Design (UbD) terhadap pemahaman konsep IPAS Siswa Kelas IV SD sebagai sumber belajar dalam proses pembelajaran dengan subjek penelitian siswa (n=40). Metode penelitian ini merupakan jenis penelitian Kuantitatif menggunakan metode Quasi Ekperimen (ekperimen semu) dengan bentuk desain pada penelitian ini adalah one- grouppretestposttest .Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah tes berupa instrumen soal essay (pretest dan posttest), observasi, wawancara, dan dokumentasi.Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah Uji normalitas,uji homogenitas,uji hipotesis. Data pemahaman konsep siswa dianalisis dengan uji Kolmogrov-Smirnov dan Shapiro-Wilk dengan (Sign) >0,05 kemudian dilanjutkan dengan uji homogenitas dinyatakan bahwa nilai signifikansi terhadap pemahaman konsep siswa yaitu didapatkan 0.187 artinya data bersifat homogen yaitu berasal dari varian yang sama karena nilai sig lebih besar dari 0,05. Kemudian dilanjutkan dengan data analisis menggunakan Independent sampel t-test pada aplikasi SPSS versi 26. Adapun hasil penelitian menunjukan bahwa pendekatan Understanding by Design mampu meningkatkan pemahaman konsep siswa.hasil uji hipotesis menunjukan nilai sign. (2-tailed) 0,001< 0,05 yang berarti Ho ditolak dan Ha diterima dengan pernyataan ”Adanya Pengaruh Penerapan Pendekatan Understanding by Design (UbD) Tehadap Pemahaman Konsep IPAS Siswa Kelas IV SDN 3 Toman Kecamatan Babat Toman’’.
PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA BERBASIS ASSEMBLR EDU TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI IPAS KELAS IV SD NEGERI 195 PALEMBANG Nia Dilpiani; Murjainah; Maharani Oktavia
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 03 September 2025 In Proccess
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v10i03.31544

Abstract

The formulation of the problem in this study &quot;is there an effect of using AssemblrEdu-based media on student learning outcomes in the science material of gradeIV of State Elementary School 195 Palembang. The purpose of this study was todetermine the effect of using Assemblr Edu media on student learning outcomes inthe science material of State Elementary School 195 Palembang. The researchmethod used quantitative research true experimental design with posttest onlycontrol design. The population of this study was grade IV of State ElementarySchool 195 Palembang with research samples, namely class IV. A as theexperimental class and class IV. B as the control class. The results of thenormality test with a sig. level ≥ 0.05, the data in the experimental class obtained aresult of 0.151 ≥ 0.05 and the control class obtained a result of 0.131 ≥ 0.05 withan average value of the experimental class of 78.53 while the average value of thecontrol class was 65.56. Based on the results of the independent sample t-testassisted by the SPSS version 26 application, sig. (2-tailed) of 0.000 < 0.025 wasobtained. Based on the decision criteria, Ho is rejected and Ha is accepted, so it isproven that the use of Assemblr Edu-based media has an effect on studentlearning outcomes.