Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

PENERAPAN ENTERPRISE RESOURCE PLANNING PADA UMKM ROSE FLORIST KOTA BATAM Novita; Elviana; Stefanie Rumapea; Angeline; Immanuel Zai
Journal of Innovation Research and Knowledge Vol. 1 No. 8: Januari 2022
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (342.817 KB)

Abstract

Enterprise Resource Planning (ERP) merupakan program perangkat lunak yang digunakan perusahaan untuk integrasi dan koordinasi informasi dari suatu bisnis atau dapat diperjelas sebagai perangkat yang menghubungkan setiap bagian bisnis dalam perusahaan. Penerapan sistem Enterprise Resource Planning (ERP) pada suatu perusahaan diharapkan dapat mewujudkan efisiensi dan menciptakan efektivitas dalam sebuah perusahaan, selain itu penerapan ERP juga diharapkan dapat menciptakan kolaborasi, keamanan data, serta prediksi bisnis yang akurat. Jurnal ini akan berisikan tentang faktor-faktor yang mempengaruhi penerapan Enterprise Resource Planning (ERP) pada suatu perusahaan pada unit satuan bisnis seperti Supply chain management, Human Resource, Accounting, Finance, dan Sales/ Marketing.
Penerapan Enterprise Architecture untuk Integrasi Sistem Informasi Pendidikan: Studi Literatur Angeline; Loren, Friska; Angelo, Jacky; Tania, Sully
JDMIS: Journal of Data Mining and Information Systems Vol. 2 No. 1 (2024): February 2024
Publisher : Yayasan Pendidikan Penelitian Pengabdian Algero

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54259/jdmis.v2i1.1879

Abstract

Education is one of the fields that plays a significant role in the development of individuals and society. In some educational institutions, there are still issues, such as challenges in managing student data, lack of educator performance, and others. Therefore, the implementation of information technology has a profound impact on improving the management of university and school systems. Each educational institution should have standards to enhance business agreements and strategies. Enterprise Architecture can be utilized by schools and universities to facilitate the student admission process through the implementation of various systems. The results of the journal evaluation show that the majority of research studies use TOGAF (The Open Group Architecture Framework) as a framework to generate an Enterprise Architecture blueprint that can be utilized for integrating information systems, thus demonstrating that the implementation of enterprise architecture can influence the improvement of business process efficiency in the education sector. Additionally, there are differences in frameworks among previous studies, such as the utilization of Enterprise Architecture Planning and Federal Enterprise Architecture Framework. Each research journal also presents certain strengths and weaknesses, such as the ineffectiveness of including required cost estimates, among others.
Kajian Literatur terhadap Audit Sistem Informasi pada Perusahaan Perbankan Angelo, Jacky; Tania, Sully; Loren, Friska; Angeline
JDMIS: Journal of Data Mining and Information Systems Vol. 2 No. 2 (2024): August 2024
Publisher : Yayasan Pendidikan Penelitian Pengabdian Algero

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54259/jdmis.v2i2.2216

Abstract

Pada era teknologi informasi yang berkembang cukup pesat saat ini, berbagai perusahaan seperti perbankan sering berpegang dan mengimplementasikan teknologi informasi dalam menunjang kegiatan operasional suatu perusahaan. Perusahaan-perusahaan perbankan membutuhkan audit sistem informasi untuk menjaga integrasi dan kerahasiaan informasi nasabahnya. Metode Penelitian yang digunakan adalah studi literatur yang bertujuan untuk mengidentifikasi audit dilakukan pada penelitian-penelitian terdahulu dengan memanfaatkan kerangka kerja COBIT dan ISO dalam mendukung proses audit itu sendiri. Dalam proses audit, model kematangan digunakan sebagai pengukur tingkat kematangan penerapan teknologi informasi pada suatu perusahaan. Tujuan dilakukannya studi literatur adalah untuk mengetahui bagaimana sebuah proses audit dilakukan dalam perusahaan perbankan, dampak dari penerapan kerangka teknologi informasi, serta kerangka kerja yang dapat dimanfaatkan dalam proses audit. Penelitian ini menganalisis pentingnya audit teknologi informasi dalam menjaga keamanan data nasabah dan meningkatkan efektivitas serta efisiensi proses bisnis perusahaan perbankan yang akan menghasilkan sebuah rekomendasi, dengan harapan dapat menjadi pedoman bagi perusahaan perbankan dalam mengoptimalkan kualitas audit teknologi informasi serta membantu perkembangan perusahaan.
Level of Knowledge and Attitude of Kualanamu International Airport Employee About Basic Life Support Angeline; Ahmad Yafiz Hasby; Meriza Martineta; Ferryan Sofyan
Journal of Endocrinology, Tropical Medicine, and Infectious Disease (JETROMI) Vol. 3 No. 3 (2021): Journal of Endocrinology, Tropical Medicine, and Infectious Disease (JETROMI)
Publisher : TALENTA Publisher, Universitas Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (439.816 KB) | DOI: 10.32734/jetromi.v3i3.6457

Abstract

All level of communities should be taught about basic life support especially for workers who related to giving first aid, one of them is the airport. Ideally, everyone knows the basic first aid techniques and takes regular training to ensure that the knowledge stays on. Basic life support is an effort made to maintain the life of someone who is in danger which can get worse or death if it’s not treated quickly. Basic life support in the first hour can reduce up to 85% of mortality.
Manajemen Proyek Sistem Informasi, Studi Kasus di PT. Kreasi Dwimitra Nusantara Eryc; Angeline; Muhammad Ardiansyah
National Conference for Community Service Project (NaCosPro) Vol. 7 No. 01 (2025): The 7th National Conference for Community Service Project 2025
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Internasional Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini membahas pengalaman magang kerja sebagai Project Manager di PT. Kreasi Dwimitra Nusantara, sebuah startup teknologi digital yang fokus pada pengembangan solusi perangkat lunak berbasis web dan mobile. Selama magang, penulis terlibat langsung dalam pengelolaan proyek pengembangan fitur deposit dan admin panel menggunakan metode Agile Scrum. Penulis turut bertanggung jawab dalam perencanaan sprint, pemantauan progres tugas, serta koordinasi tim lintas disiplin. Hasil magang menunjukkan bahwa implementasi fitur deposit memfasilitasi transaksi digital pengguna, sementara admin panel mendukung efisiensi pengelolaan data dan monitoring transaksi klien secara real-time. Studi ini juga menyoroti pentingnya kematangan manajemen proyek dan kompetensi seorang Project Manager dalam mengelola proyek digital di era Industri 4.0, khususnya dalam konteks digitalisasi dan kolaborasi lintas budaya. Rekomendasi diberikan untuk pengembangan fungsi pelaporan dan dokumentasi sprint secara digital guna meningkatkan transparansi dan efisiensi kerja tim.