Claim Missing Document
Check
Articles

Found 17 Documents
Search

LITERASI FINANSIAL PADA TAMAN BACA MASYARAKAT Hanjar Ikrima Nanda; Ria Zulkha Ermayda; Fitri Purnamasari; Nabila Dini Syara; Mochammad Galih Satriyo
Jurnal Pengabdian UntukMu NegeRI Vol 3 No 2 (2019): Pengabdian Untuk Mu negeRI
Publisher : LPPM UMRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (578.827 KB) | DOI: 10.37859/jpumri.v3i2.1504

Abstract

Abstrak Pengelolaan mandiri oleh pemilik Taman Baca Masyarakat (TBM), seringkali dihampiri oleh masalah keuangan yang cukup mengancam kontinuitasnya. Kurang pengetahuan dari pengurus organisasi nirlaba ini dapat diminimalisir dengan memberikan lokakarya terkait pengelolaan keuangan organisasi sejenis. Dana dari donasi—baik tunai maupun non tunai—seyogyanya diterima, dicatat, serta dilaporkan dengan baik dan menarik, sehingga meningkatkan kepercayaan donatur. Tujuan dari rangkaian kegiatan ini adalah untuk memberikan keterampilan teknis terkait pembuatan laporan keuangan TBM yang mudah dipahami oleh para stakeholder, dengan menggunakan metode berupa penggalian masalah, pemberian materi serta praktik. Kegiatan pertama yang dilakukan adalah leadership group discussion yang hasilnya membantu kegiatan berikutnya agar tepat sasaran. Kegiatan selanjutnya yaitu lokakarya yang diselenggarakan dalam bentuk praktik pencatatan dan juga penyajian laporan keuangan yang menarik serta mudah dipahami. Kegiatan pengabdian ini direspon positif oleh peserta, dan mereka mulai berkomitmen untuk tertib mencatat donasi tunai dan non tunai di TBM masing-masing. Ke depannya, kegiatan semacam ini sebaiknya ditindaklanjuti dengan pendampingan untuk menyesuaikan inti dari materi dengan keunikan masing-masing TBM. Kata kunci: Literasi Finansial, Taman Baca Masyarakat, Laporan Keuangan, Organisasi Nirlaba Abstract Self-management by the owners of the Community Reading Park (TBM), often accompanied by financial problems that threaten its continuity. Lack of knowledge from the management of this non-profit organization can be minimized by providing workshops related to the financial management of similar organizations. Funds from donations—both cash and non-cash—should be received, recorded, and reported both properly and attractively, thereby increasing donor trust. The purpose of this series of activities is to provide technical skills related to the preparation of TBM financial reports that are easily understood by stakeholders, using excavating problems, providing material and practice as the methods. The first activity carried out was a leadership group discussion whose results helped the next activity to be on target. The next activity is a workshop about recording practices and the making of interesting financial statements that easy to be understand. The community service activity was responded positively by the participants, and they began to commit to an orderly record of cash and non-cash donations at their respective TBMs. In the future, this kind of activity should be followed up with assistance to adjust the core of the material with the uniqueness of each TBM. Keywords: Financial Literacy, Taman Baca Masyarakat, Financial Reports, Non-Profit Organization
Studi Perilaku Investor dan Myopic Loss Aversian Septiani, Rizki; Maharani, Satia Nur; Ermayda, Ria Zulkha
Jati: Jurnal Akuntansi Terapan Indonesia JATI Vol 4, No 1: March 2021
Publisher : Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18196/jati.v4i1.9303

Abstract

An experienced investor's mindset tends to be different from that of a novice investor who has certain considerations heavily influenced by feelings and emotions. This mindset has unwittingly led to behavioral bias. One behavioral bias that often arises without being realized by investors, especially novice investors, is Myopic Loss Aversion (MLA). This study aimed to confirm the existence of Myopic Loss Aversion (MLA) behavioral bias and to analyze Myopic Loss Aversion (MLA) behavior bias inactive investors in Malang as well as the factors causing the emergence of Myopic Loss Aversion (MLA) behavior bias. This research was qualitative case study research. Primary data was obtained through in-depth interviews with selected informants. The results found that Myopic Loss Aversion arises in investors who conduct portfolio evaluations more frequently by monitoring fluctuating stock chart movements that seem to fear that their portfolio would suffer losses. Furthermore, another discovery was about how investors who had experienced Myopic Loss Aversion bias could overcome past mistakes in the investment decision-making process.Keywords:  Financial Behavior, Investors, Investment Decision Making AbstrakPola pikir investor yang sudah berpengalaman bisa berbeda dengan investor pemula yang cenderung masih memiliki pertimbangan tertentu yang banyak dipengaruhi oleh perasaan dan emosi. Pola pikir ini tanpa disadari telah memunculkan bias keperilakuan. Salah satu bias keperilakuan yang sering muncul tanpa disadari oleh investor terutama investor pemula yaitu Myopic Loss Aversian (MLA). Penelitian ini bertujuan untuk mengkonfirmasi eksistensi dari bias keperilakuan Myopic Loss Aversian (MLA) dan menganalisis bias perilaku Myopic Loss Aversian (MLA) pada investor aktif di Malang serta faktor penyebab munculnya bias perilaku Myopic Loss Aversian (MLA). Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif studi kasus. Data primer dilakukan melalui wawancara mendalam terhadap informan terpilih. Hasil penelitian ini ditemukan bahwa Myopic Loss Aversian muncul pada investor yang melakukan evaluasi portofolio secara lebih frekuen melaui pemantauan pergerakan grafik harga saham fluktuatif yang seakan-akan takut portofolionya mengalami kerugian. Lebih lanjut, juga ditemukan tentang bagaimana para investor yang pernah mengalami bias Myopic Loss Aversian mengatasi kesalahan-kesalahan dimasa lalu dalam proses pengambilan keputusan investasi.Kata Kunci:  Perilaku Keuangan, Investor, Pengambilan Keputusan Investasi  
Studi Perilaku Investor dan Myopic Loss Aversian Septiani, Rizki; Maharani, Satia Nur; Ermayda, Ria Zulkha
Jati: Jurnal Akuntansi Terapan Indonesia JATI Vol 4, No 1: March 2021
Publisher : Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.18196/jati.v4i1.9303

Abstract

Pola pikir investor yang sudah berpengalaman bisa berbeda dengan investor pemula yang cenderung masih memiliki pertimbangan tertentu yang banyak dipengaruhi oleh perasaan dan emosi. Pola pikir ini tanpa disadari telah memunculkan bias keperilakuan. Salah satu bias keperilakuan yang sering muncul tanpa disadari oleh investor terutama investor pemula yaitu Myopic Loss Aversian (MLA). Penelitian ini bertujuan untuk mengkonfirmasi eksistensi dari bias keperilakuan Myopic Loss Aversian (MLA) dan menganalisis bias perilaku Myopic Loss Aversian (MLA) pada investor aktif di Malang serta faktor penyebab munculnya bias perilaku Myopic Loss Aversian (MLA). Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif studi kasus. Data primer dilakukan melalui wawancara mendalam terhadap informan terpilih. Hasil penelitian ini ditemukan bahwa Myopic Loss Aversian muncul pada investor yang melakukan evaluasi portofolio secara lebih frekuen melaui pemantauan pergerakan grafik harga saham fluktuatif yang seakan-akan takut portofolionya mengalami kerugian. Lebih lanjut, juga ditemukan tentang bagaimana para investor yang pernah mengalami bias Myopic Loss Aversian mengatasi kesalahan-kesalahan dimasa lalu dalam proses pengambilan keputusan investasi.  
DIGITAL MARKETING SEBAGAI STRATEGI PEMASARAN PRODUK PKK Ria Zulkha Ermayda; Hanjar Ikrima Nanda; Dwi Narullia
Jurnal Pengabdian UntukMu NegeRI Vol 3 No 2 (2019): Pengabdian Untuk Mu negeRI
Publisher : LPPM UMRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (340.227 KB) | DOI: 10.37859/jpumri.v3i2.1506

Abstract

Abstrak Kegiatan yang dilakukan Kelompok PKK Desa Sutojayan sebagian besar telah diarahkan kepada aktivitas yang produktif dan bernilai jual, seperti pembuatan kerajinan tas dari tali kur, membuat bros, dan berbagai jenis keripik. Beberapa produk tersebut mampu dihasilkan oleh kelompok PKK dalam kurun waktu tertentu. Berdasarkan analisis situasi, dibutuhkan cara atau strategi khusus dalam melakukan pemasaran produk-produk tersebut, karena selama ini pemasaran masih dilakukan dalam lingkup lokal atau hanya sebatas dari mulut ke mulut. Kegiatan ini bertujuan untuk menambah pengetahuan terkait strategi pemasaran produk kepada kelompok PKK melalui pelatihan digital marketing. Metode pelaksanaan kegiatan ini yakni pelatihan secara langsung sekaligus praktik pada aplikasi online yang digunakan, yakni facebook dan instagram. Hasil dari kegiatannya ini adalah anggota kelompok PKK dapat membuat akun online yang khusus untuk memasarkan produk-produk yang dihasilkan melalui akun facebook dan instagram. Melalui strategi digital marketing, beberapa produk yang dihasilkan oleh Kelompok PKK Desa Sutojayan dapat dikenal secara meluas sehingga mampu mengangkat nama Desa Sutojayan. Keywords: Digital Marketing, local product, marketing training Abstract Most of the activities undertaken by the PKK group in Sutojayan Village have been directed to productive and valuable selling activities, such as making handicraft bags made from rope ties, making brooches, and various types of chips. Some of these products were able to be produced by the PKK group within a certain period. Based on the situation analysis, special methods or strategies are needed in marketing these products, because so far marketing has only been carried out in the local scope or only limited to word of mouth. This activity aims to increase knowledge related to product marketing strategies to PKK group through digital marketing training. The method used in the implementation of activities is direct training as well as practice in the online application used, namely Facebook and Instagram. As a result of this activity, PKK group members can create an online account specifically for marketing products produced through Facebook and Instagram accounts. Through digital marketing strategies, some of the products produced by the PKK group can be widely recognized so that they can raise the name of the Sutojayan Village. Keywords : Digital Marketing, produk lokal, pelatihan pemasaran
The relationship between accounting students’ moral development and narcissism on academic fraud Nujmatul Laily; Ria Zulkha Ermayda; Aulia Azzardina
Journal of Education and Learning (EduLearn) Vol 15, No 2: May 2021
Publisher : Intelektual Pustaka Media Utama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (399.625 KB) | DOI: 10.11591/edulearn.v15i2.15985

Abstract

The stages in an individual's moral development will determine how an individual will behave. Kohlberg divides moral development into three stages, namely pre-conventional, conventional and post-conventional. However, the stages of individual moral development may vary. These different levels of moral development will influence individuals’ behavior when they face ethical dilemmas. This research aimed to determine the correlation between accounting students’ moral development and narcissism on academic fraud. This quantitative research employed a survey method. The research samples were 46 accounting students taken with a random sampling method. The results showed that narcissism affects accounting students’ academic fraud but there is no correlation between the level of moral development and academic fraud.
MENGOLAH LIMBAH RUMAH TANGGA UNTUK MENINGKATKAN KONSUMSI MANDIRI Ria Zulkha Ermayda; Hanjar Ikrima Nanda; Dewi Noor Fatikhah
Jurnal KARINOV Vol 2, No 1 (2019): Januari
Publisher : Institute for Research and Community Service (LP2M), Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1045.59 KB) | DOI: 10.17977/um045v2i1p39-46

Abstract

Rendahnya antusiasme warga untuk membuang sampah ke TPA  menyebabkan pencemaran udara, air, dan tanah tidak dapat dihindari. Polusi juga tampak di TPA itu sendiri,  dimana TPA  hanya menjual sampah yang bisa dijual dan menimbun sisanya. Penigkatan polusi pun tidak dapat dihindari. Oleh karena itu solusi yang ditawarkan adalah dengan mendampingi warga untuk mengolah limbah rumah tangga organik menjadi pupuk kompos, yang dapat dimanfaatkan untuk menyuburkan tanaman sayur di rumah masing-masing. Penyuluhan pentingnya kepediluan lingkungan menjadi kegiatan awal untuk menyadarkan warga akan pentingnya menjaga lingkungan. Selanjutnya warga dilatih dan terus didampingi agar mampu mengolah limbah rumah tangga menjadi pupuk organik. Sembari menunggu pupuk siap digunakan, warga dilibatkan dalam penanaman dan perawatan bibit sayuran. Antusiasme warga tidak surut meskipun tiga kali mengalami kegagalan. Diharapkan kegiatan ini dapat terus berjalan sehingga warga dapat memetik  sayuran organik di kebun mini, di rumah masing-masing, tanpa harus membeli mahal di luar. Kepala Desa Sutojayan mengatakan jika kegiatan di RT 07 ini bisa terus berjalan dengan baik, maka RT tersebut dapat dijadikan RT percontohan bagi RT, dalam hal pengolahan limbah rumah tangga organik.
Pengendalian Internal Sistem Penggajian: Esensi Langkah Ekspansi UMKM (Studi pada Usaha Dagang di Kabupaten Ngawi Jawa Timur) Ria Zulkha Ermayda; Dhika Maha Putri; Dwi Narullia
Jurnal Pendidikan Akuntansi (JPAK) Vol 9 No 1 (2021)
Publisher : Program Studi Pendidikan Akuntansi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jpak.v9n1.p25-31

Abstract

One of the effects of Pandemic Covid-19 is the drop in demand which resulted in disruption of the supply chain. More than 50% of Micro, Small and Medium Enterprises (MSMEs) in Indonesia potentially collapsed into bankruptcy as a result of the pandemic. On the other hand, the existence of MSMEs has a major contribution to the Indonesian economy. This is the main reason for the importance of maintaining the business continuity of the MSME sector, one of which is by implementing an efficient and effective accounting information system and internal control. Internal control of the payroll system is an important aspect because MSMEs are still very dependent on human resources (HR) in carrying out their business processes. This research is a qualitative case study which aims to examine the information system and internal control implemented by UD X. The data were obtained through interviews and documentation to be analyzed. Triangulation of methods and sources was carried out as a validation step for this research. The results of the study conclude that in general, internal control in the UD.X payroll system has met the aspects and objectives of internal control. However, to control employee attendance, an evaluation is needed. Improving the quality and motivation of employees is needed so that the willingness, discipline and productivity of employees will increase. One of the controls that can be applied by UD.X is through the provision of rewards to employees with good performance, balanced with continuous evaluation of the frequency of employee attendance.
Effect of Blended Learning On Cost Accounting Academic Evaluation of Student in State University of Malang Hanjar Ikrima Nanda; Ria Zulkha Ermayda; Dewi Noor Fatikhah R.
Journal of International Conference Proceedings (JICP) Vol 2, No 1 (2019): Proceedings of the 3rd International Conference of Project Management (ICPM) Bal
Publisher : AIBPM Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32535/jicp.v2i1.489

Abstract

Products to support blended learning called "Solutive Blended Learning" have been developed. This study aims to evaluate the effectiveness of blended learning using these products, on the learning outcomes of cost accounting for students at State University of Malang. Closed questionnaires were distributed to 32 students who were studying the calculation of manufacturing business production costs, using these products. The independent variables tested were website effectiveness in blended learning management, blended learning concepts, and use of blended learning. The dependent variable is academic evaluation. SPSS 22 is used to make statistical analysis, which uses Pearson correlation test. The results of the analysis show that there is a positive and significant relationship between the use of blended learning, using the products developed, and the results of academic evaluations.
Pelatihan Pemanfaatan Mendeley sebagai Management Reference Tool pada Artikel Ilmiah Mahasiswa di Jawa Timur Muhammad; Ria Zulkha Ermayda; Dwi Narullia
Jurnal Pengabdian dan Peningkatan Mutu Masyarakat (Janayu) Vol. 3 No. 2 (2022): Jurnal Pengabdian dan Peningkatan Mutu Masyarakat
Publisher : Universitas Muhammadiyah Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22219/janayu.v3i2.18083

Abstract

This community service aims to train students to use the Mendeley desktop reference tool management for higher education students throughout East Java. This training is carried out to prepare students to fulfill their obligations and comply with the ethics of publications. The training was conducted online using the Zoom Meeting application, which 275 participants attended. The training was divided into three sessions. The first session presented material on introducing writing styles and the Mendeley desktop application, which was preceded by filling out a pre-test. The second session, the delivery of material on the operation and joint practice of using the Mendeley desktop ended with session 3, namely questions and answers and filling out the post-test. The results of the training and post-test provided, as many as 98 percent of the participants were able to cite and compile a bibliography automatically, while 100 percent of the participants planned to continue to use the Mendeley Desktop application for their weekly assignments and final assignments.
Radio Audit: A Visual Podcast Series as The Learning Media to Increase Accounting Students Engagement Dhika Maha Putri; Ria Zulkha Ermayda; Rizky Firmansyah; Septy Nur Sulistyawati; Siti Mariyah
Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi Vol. 10 No. 2 (2022)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/ekuitas.v10i2.43316

Abstract

Universities are currently focusing on generic skills and students' critical thinking abilities. The demands on the workplace and the transformation in the field of technology cause theoretical knowledge is not enough to be successful in the workplace. As an auditor, students must have expertise, technical training, and professional skills in order to carry out audit implementation and report preparation. Accounting educators make a variety of innovations in response to the need to transfer knowledge in today's online learning environment, one of which is the use of video as a learning tool. The purpose of this study is to investigate the effect of using video podcasts (Radio Audit) on accounting students' engagement in auditing courses. Through a case study approach, this study found that the use of video podcasts increased student engagement in the third dimension (behavioral, emotional, and cognitive). According to the findings of surveys and interviews with students, the use of video podcasts increases student motivation in studying, increases flexibility, and makes it easier for them to understand the main points that must be mastered so that they can be successful in completing the final exam. This research contributes to the field of education by demonstrating that learning by using video podcasts can be an effective means and expands the study of the use of video podcasts in learning in universities.