Claim Missing Document
Check
Articles

Found 10 Documents
Search

Kemampuan Awal Kalkulus Mahasiswa Pendidikan Matematika Khairudin Khairudin
Edukasi: Jurnal Pendidikan Vol 18, No 1 (2020): Edukasi: Jurnal Pendidikan
Publisher : LPPM IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31571/edukasi.v18i1.1679

Abstract

AbstrakPenelitian bertujuan untuk mendeskripsikan tingkat kemampuan awal Kalkulus mahasiswa Pendidikan Matematika FKIP Universitas Bung Hatta tahun pertama. Metode penelitian menggunakan metode deskriptif. Subjek penelitian adalah mahasiswa yang mengambil mata kuliah Kalkulus Diferensial pada semester kedua. Instrumen penelitian menggunakan tes diagnostic yang dikembangkan oleh Stewart dengan materi aljabar, Geometri, Trigonometri, dan Fungsi serta wawancara terhadap peserta. Tenik analisis data menggunakan analisis dekriptif. Berdasarkan hasil penelitian, terlihat bahwa kemampuan awal mahasiswa berada pada tingkat sangat rendah, yaitu 8,6%. Hasil wawancara terhadap 6 orang mahasiswa yang mempunyai kemampuan skor tinggi, sedang, dan rendah menyatakan bahwa mahasiswa memerlukan tambahan pengetahuan tentang konsep bilangan serta sifat-sifatnya, operasi aljabar, visualisasi dengan teknologi serta konsep fungsi. Berdasarkan hasil tersebut, diperlukan strategi pembelajaran pada mata kuliah Kalkulus yang berbasis teknologi untuk memberi pemahaman konsep Kalkulus. AbstractThe research aimed to describe the initial ability level of Mathematics Education in the first year of the Mathematics Education Faculty of Bung Hatta University. The research method used descriptive. The research subjects were students who took Differential Calculus courses in the second semester. The research instrument used diagnostic tests developed by Stewart with algebraic material, Geometry, Trigonometry, and Functions as well as interviews with participants. Data analysis techniques used descriptive analysis. Based on the results of the research, it appeared that the initial ability of students is at a very low level, which is 8.6%. The results of interviews with 6 students who have the ability to score high, medium, and low stated that students need additional knowledge about the concept of numbers and their properties, algebraic operations, visualization with technology and the concept of functions. Based on these results, a learning strategy for technology-based Calculus is needed to provide an understanding of the Calculus concept.
Profil Mahasiswa Jurusan Komputer pada Keterampilan Berpikir Kritis dan Kreatif Karmila Suryani; Sukardi Sukardi; Khairudin Khairudin; Dewi Sasmita; Ade Fitri Rahmadani
Edukasi: Jurnal Pendidikan Vol 18, No 2 (2020): Edukasi: Jurnal Pendidikan
Publisher : LPPM IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31571/edukasi.v18i2.1939

Abstract

AbstrakPenelitian bertujuan untuk mendeskripsikan profil keterampilan berpikir kritis dan kreatif mahasiswa jurusan komputer di Kota Padang. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif. Data dikumpulkan melalui kuisioner yang dibuat menggunakan google form kemudian disebarkan kepada responden penelitian yang berjumlah 115 mahaiswa. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif dengan menggunakan persentase per indikator. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keterampilan berpikir kritis mahasiswa tergolong rendah pada indikator memberikan penjelasan lebih lanjut dan menarik kesimpulan, serta keterampilan berpikir kreatif untuk berpikir secara lancar dan orisinil mahasiswa masih rendah. AbstractThe research aimed to describe the critical and creative thinking skills profiles of students majoring in computer in the city of Padang. The research method used descriptive research. Data were collected through a questionnaire made using google form and then distributed to 115 respondents. The data analysis technique used descriptive analysis using percentages per indicator. The results showed that the students' critical thinking skills were low on the indicators of providing further explanation and drawing conclusions, and the students' creative thinking skills to think fluently and originally were still low.
Implementasi Model STEMPROCSI Studi Kasus Pada Program Studi Pendidikan Teknik Informatika dan Komputer Karmila Suryani; Khairudin Khairudin
invotek Vol 20 No 1 (2020): INVOTEK: Jurnal Inovasi Vokasional dan Teknologi
Publisher : Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/invotek.v20i1.663

Abstract

This study is an implementation of the STEMProcsi model that aims to 1) Knowing the students ' understanding of learning Science, Technology, Engineering, and Mathemetic, Projects and Simulation (STEMProcSi). 2) to measure student skills in using the STEMProcsi components that produce a project, and 3) Assessing students' attitudes towards the STEMProcSi learning model. This research used 15 students as sample of Computer and Informatics Engineering Education (PTIK) in the odd semester of the academic year 2019/2020. The research procedure was carried out in trhee steps; 1) provides problems that are solved by concept maps using the XMIND application, 2) Complete calculations using the Microsoft Excel application, and 3) Create interactive products with the Scatch application. The research instrument uses a questionnaire with 5 liker scale. Based on data analysis, the results of this study indicate that the application of the STEMProcSi model can generate interest and enthusiasm of students in understanding the material, practice critical thinking, creative, communicative and collaborative and can produce an interactive product. Therefore it can be concluded that the STEMProcsi model is good to be used in the learning process for exact subject courses in tertiary institutions.
PENGAJARAN MATEMATIKA (KALKULUS) TAHUN PERTAMA DI PERGURUAN TINGGI Khairudin Khairudin
LIMIT - Pendidikan Matematika No 01 (2005): LIMIT No. 01\Oktober 2005
Publisher : Jurusan Pendidikan Matematika Universitas Muhammadiyah Purworejo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1862.063 KB)

Abstract

Pada saat ini dirasakan lemahnya penguasaan ilmu bidang MIPA di perguruan tinggi di Indonesia, khususnya di perguruan tinggi swasta. Kelemahan penguasaan bidang MIPA tersebut lebih dirasakan lagi dengan langkanya dosen-dosen tetap yang berlatar belakang pendidikan yang khusus dari ilmu-ilmu dasar tersebut. Sangat disadari bahwa penguasaan bidang ilmu-ilmu dasar, khususnya matematikasangat diperlukan, bukan hanya memperlancar proses belajar mengajar tetapi juga sebagai dasar dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi masa depan. Keberhasilan pengajaran matematika tidak lepas pula dari pola dan strategi pengajaran matematika yang dilakukan oleh tenaga pengajar di perguruan tinggi dan materi yang diberikan kepada mahasiswa.Kata kunci: pengajaran matematika, materi pelajaran, kalkulus, differensial dan integral
PELATIHAN PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF MENGGUNAKAN APLIKASI LECTORA DI SMK MUHAMMADYAH 1 PADANG Karmila Suryani; Khairudin Khairudin
GERVASI: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol 3, No 1 (2019): GERVASI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : LPPM IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31571/gervasi.v3i1.1197

Abstract

Abstrak Pemanfaatan media pembelajan berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) merupakan salah satu tuntutan pemerintah kepada guru-guru agar proses pembelajaran lebih menarik. Namun saat ini sebagian besar dari guru-guru tidak dapat memanfaatkan TIK tersebut khususnya dalam penggunaan aplikasi Lectora sebagai media pembelajaran. Tujuan dari pelatihan ini adalah agar guru-guru dapat menghasilkan sebuah multimedia pembelajaran interaktif yang menarik sesuai dengan mata pelajaran masing-masing. Peserta dari pelatihan ini adalah guru produktif, adaptif dan normatif SMK Muhammadyah 1 Padang yang berjumlah 42 orang. Metode pelaksanaan pelatihan dilakukan dengan cara demonstrasi sekaligus praktikum di labor komputer yang dibagi menjadi 2 kelompok. Selanjutnya tahap akhir dilakukan evaluasi dengan menyebarkan angket untuk melihat sejauh mana keefektifan dari pelatihan yang telah dilaksanakan. Hasil dari pelatihan adalah guru-guru telah mempunyai sebuah produk multimedia pembelajaran interaktif yang menarik dan dapat digunakan dalam pembelajaran, tegolong pada kategori baik dengan nilai 85,13%.
Pelatihan Menganalisis dan Menyelesaikan Soal Matematika Berorientasi Higher Order Thingking Skills (HOTS) bagi Guru SMA Kabupaten Padang Pariaman Khairudin Khairudin; Niniwati Niniwati
Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat Vol 5 No 2 (2020)
Publisher : Universitas Mathla'ul Anwar Banten

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (777.581 KB) | DOI: 10.30653/002.202052.311

Abstract

TRAINING ON TIPS FOR ANALYZING AND SOLVING HIGHER ORDER THINGKING SKILLS (HOTS) ORIENTED MATHEMATICS PROBLEMS FOR HIGH SCHOOL TEACHERS IN PADANG PARIAMAN REGENCY. Curriculum 13 has not been fully implemented by teachers in secondary schools, especially senior high schools in the Pariaman area. In general, not many teachers understand the concept of assessment based on High Order Thingking Skills (HOTS). The limited of government program to provide training is one of the factors that makes teachers unfamiliar with HOTS-oriented questions. Its impact on students is seen in learning outcomes that are less encouraging at the national or international level. PPM activities carried out on July 25, 2019 in SMN 1 Sicincin Padang Pariaman. From the evaluation of the activity, it was obtained that the training was at a good level and continued with training per Math sub-material, by collaborating through institutions. At the time of the training, due to time constraints and the need of Mathematics teachers, only discussed Calculus and Geometry (Three Dimension).
Aplikasi Ujian Semester Berbasis Android bagi Siswa Sekolah Menengah Kejuruan Karmila Suryani; Khairudin Khairudin; Rini Widyastuti; Muhammad Ichsan Fajri Saib
Edukasi: Jurnal Pendidikan Vol 20, No 1 (2022): Edukasi: Jurnal Pendidikan
Publisher : LPPM IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31571/edukasi.v20i1.3594

Abstract

AbstrakPenelitian bertujuan untuk menghasilkan aplikasi ujian semester berbasis Android bagi siswa sekolah menengah kejuruan (SMK) yang valid dan praktis. Penelitian menggunakan model pengembangan fourD dengan 4 (empat) tahapan, yaitu define, design, develop, dan dessiminate. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu lembar validitas dan angket praktikalitas. Uji validitas produk dilakukan oleh 2 orang ahli media dan 11 orang ahli materi. Uji praktikalitas melibatkan siswa SMK N 8 Padang jurusan Teknik Komputer dan Jaringan yang berjumlah 68 orang. Hasil validasi menunjukkan bahwa aplikasi Ujian SEmesteR (USER) dinyatakan sangat valid dan sangat praktis. Berdasarkan hasil tersebut, disimpulkan bahwa aplikasi USER  dapat digunakan sekolah dalam melakukan evaluasi pembelajaran di setiap semesternya. AbstractThe research aimed to produce an Android-based semester exam application for vocational high school students that is valid and practical. The research used a fourD development model with 4 (four) stages, namely define, design, develop, and disseminate. The research instruments used validity sheets and practicality questionnaires. The product validity test was carried out by 2 media experts and 11 material experts. The practicality test involved 68 students of SMK N 8 Padang majoring in Computer and Network Engineering. The validation results showed that the SEmesteR Exam (USER) application was declared to be very valid and very practical. Based on these results, it is concluded that the USER application can be used by schools in evaluating learning in each semester.
Analisis Kebutuhan Model Problem Posing Berorientasi STEM Khairudin Khairudin; Ahmad Fauzan; Armiati Armiati; Karmila Suryani
JSHP : Jurnal Sosial Humaniora dan Pendidikan Vol 5, No 2 (2021): JSHP (Jurnal Sosial Humaniora dan Pendidikan)
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Politeknik Negeri Balikpapan.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32487/jshp.v5i2.1132

Abstract

This research is a descriptive survey to determine the needs of lecturers and students for STEM-oriented problem posing learning models that can activate students to ask questions so that students can learn independently and can improve their problem solving skills in calculus. This research sample were students who took Calculus and lecturers who taught calculus. The research instrument used an online needs analysis questionnaire with two forms of statements, namely statements containing qualitative data. The research object consisted of 156 students from Padang State University, Bung Hatta University and STKIP PGRI Padang, as well as 2 lecturers teaching from the three colleges. The results of data analysis showed that on the part of lecturers and students is needed this learning model. Based on this results shows that the importance of designing a multidisciplinary oriented problem posing (STEM) learning model to increase problem solving abilitiesKeywords : Survey research, indicators of needs, level of need for problem posing modelABSTRAKPenelitian ini merupakan survey deskriptif untuk mengetahui kebutuhan dosen dan mahasiswa terhadap model pembelajaran problem posing berorientasi STEM yang dapat mengaktifkan mahasiswa untuk bertanya sehingga mahasiswa dapat belajar secara mandiri dan dapat meningkatkan kemampuan problem solving  pada mata kuliah Kalkulus. Subjek penelitian adalah mahasiswa yang mengambil mata kuliah Kalkulus dan dosen yang mengajar Kalkulus. Instrumen penelitian menggunakan angket analisis kebutuhan yang dibuat secara daring yang memuat bentuk pernyataan kualitatif yang dikuantitatifkan. Sampel terdiri atas mahasiswa Universitas Negeri Padang, Universitas Bung Hatta, dan STKIP PGRI Padang berjumlah 141 orang serta dosen yang mengajar dari ketiga perguruan tinggi tersebut masing-masing 2 orang. Hasil analisis data diperoleh bahwa dari pihak dosen dan mahasiswa membutuhkan model pembelajaran problem Posing berorientasi STEM ini untuk meningkatkan kemandirian belajar dan kemampuan problem solving.  Kata kunci :  penelitian survey, indikator kebutuhan model, tingkat kebutuhan model problem posing.
VALIDITAS PERANGKAT PEMBELAJARAN KONSEP INTEGRAL BERBASIS SPACE UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH Khairudin; Karmila Suryani; Puspa Amelia; Rita Desfitri; Niniwati
Aksioma Vol. 11 No. 2 (2022)
Publisher : Universitas Tadulako

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22487/aksioma.v11i2.2454

Abstract

kemampuan problem solving masih rendah, khususnya pada mata kuliah Kalkulus Integral maka dibutuhkan perangkat pembelajaran yang mampu mengaktifkan mahasiswa untuk bertanya dan menyelesaikan masalah dengan baik. Tujuan riset ini adalah menganalisis validitas ahli perangkat pembelajaran konsep Integral berbasis SPACE (Simulation, Posing, Action, Communication, Evaluation) yang dapat meningkatkan kemampuan Problem Solving pada mata kuliah Kalkulus Integral. Metoda riset adalah metoda deskriptif kualitatif dengan menggunakan Aitken-V untuk memvalidasi perangkat oleh expert. Hasil penelitian pendahuluan terhadap perangkat peembelajaran menyatakan bahwa dibutuhkan perangkat pembelajaran yang dapat membuat mahasiswa aktif untuk melakukan simulasi komputer, aktif bertanya serta membuat dapat meningkatkan kemampuan pemecahan masalah mahasiswa. Hasil penelitian berdasarkan hasil validasi ahli, diperoleh perangkat pembelajaran konsep Integral berbasis SPACE memiliki kriteria sangat valit. Hal ini dapat dilihat dari kriteria validitas nilai V-Aitken berada di atas nilai 0,4. Kesimpulannya adalah setiap aspek dalam perangkat pembelajaran berada dalam kriteria yang valid, sehingga semua perangkat tersebut dapat digunakan untuk pembelajaran Kalkulus Integral.
E-Comic Pembelajaran Pengolahan Sampah Berorientasi STEM-MEA bagi Siswa Sekolah Menengah Karmila Suryani; Ade Fitri Rahmadani; Khairudin Khairudin; Abdul Aziz; Diva Mawaddah
Edukasi: Jurnal Pendidikan Vol 21, No 1 (2023): Edukasi: Jurnal Pendidikan
Publisher : LPPM IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31571/edukasi.v21i1.5339

Abstract

Abstrak Tujuan penelitian untuk menghasilkan sebuah media berupa e-comic pembelajaran pengolahan sampah berorientasi STEM (Science, Tehnology, Engineering, and Math)-MEA (Means-End Analysis). Metode penelitian yang digunakan adalah research and development dengan model 4D (Define, Design, Develop, dan Disseminate). Tahap define dilakukan analysis kebutuhan terhadap media; tahap design dengan cara membuat narasi secara manual, storyboard, dan pembuatan komik digital menggunakan program aplikasi; tahap develop dengan cara melakukan uji produk ke ahli media dan ahli materi serta mengujicobakan produk ke siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 12 Padang; tahap disseminate dengan melakukan publikasi. Sampel penelitian berjumlah 42 siswa kelas VII.  Instrumen penelitian menggunakan angket validitas dan praktikalitas. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif dengan persentase kevalidan dan kepraktisan. Hasil penelitian memenuhi kriteria sangat valid dan praktis sehingga e-comic layak digunakan untuk pembelajaran mengenai pengolahan sampah. AbstractThe research aimed to produce media in the form of e-comic learning about STEM (Science, Technology, Engineering, and Math)-MEA (Means-End Analysis) oriented waste management. The research method used research and development with a 4D model (Define, Design, Develop, and Disseminate). The define stage was carried out by analyzing the needs of the media; the design stage by manually creating narratives, storyboards, and making digital comics using an application program; the developing stage by conducting product tests to media experts and material experts as well as testing the product on State Junior High School (SMP) 12 Padang students; disseminate stage by publishing. The research sample was 42 students from class VII. The research instrument used a validity and practicality questionnaire. The data analysis technique used descriptive analysis with validity and practicality percentages. The results of the research meet the very valid and practical criteria so that e-comics are appropriate for use in learning about waste management.