Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search

Analisis Deskriptif Proses Keputusan Pembelian, Preferensi Dan Sikap Konsumen Terhadap Beras Hitam Di Kota Cirebon Amran Jaenudin; Ida Setya Wahyu Atmaja; Martini Vita Amaliyah
Paradigma Agribisnis Vol 5 No 1 (2022): Paradigma Agribisnis
Publisher : lembaga penelitian universitas swadaya gunung jati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33603/jpa.v5i1.7487

Abstract

ABSTRAK Beras hitam mulai populer dan dikonsumsi oleh sebagian masyarakat sebagai bahan pangan fungsional karena secara alami atau melalui proses tertentu mengandung satu atau lebih senyawa yang dianggap mempunyai fungsi fisiologis yang bermanfaat bagi kesehatan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis proses keputusan, preferensi dan sikap konsumen dalam pembelian beras hitam di Kota Cirebon. Pengambilan sampel menggunakan metode snowball sampling dengan teknik wawancara. Data yang digunakan terdiri dari data primer dan data sekunder. Data primer diperoleh dari wawancara langsung kepada konsumen beras hitam dengan menggunakan kuesioner, sedangkan data sekunder berupa literature, jurnal atau sumber lainnya yang berhubungan dengan penelitian ini. Hasil penelitian menunjukkan bahwa proses keputusan pembelian melalui tahap pengenalan masalah, pencarian informasi, evaluasi alternative, keputusan membeli, dan perilaku pasca pembelian Mayoritas responden memilih mengkonsumsi beras hitam untuk kesehatan mereka dan media social merupakan sumber referensi utama untuk mendapatkan informasi tentang beras hitam. Sikap konsumen terhadap beras hitam sangat positif untuk pola hidup sehat mereka kedepannya. Kata Kunci : Keputusan Pembelian, Preferensi, Sikap Konsumen, Beras Hitam
Improving Pakchoy (Brassica rapa L.) Growth and Yield in Stone Waste–Contaminated Soil Through Organic Amendments Ida Setya Wahyu, Atmaja; Riyan , Bagaskara; Hudhan Nur , Fath; Arief Yudistira , Wibawa
Agricultural Science Vol. 9 No. 1 (2025): September
Publisher : Faculty of Agriculture, Merdeka University Surabaya, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55173/agriscience.v9i1.168

Abstract

Rock flour (slurry), a by-product of the stone industry, contributes to soil degradation by causing soil compaction and reducing soil fertility. The sustainable strategies such as the application of organic amendments are needed to restore soil properties. The aim of this research to evaluate the effects of different organic amendments—rice husk biochar, straw compost, and goat manure—on the growth and yield of pakchoy (Brassica rapa L.) cultivated in stone waste–contaminated soil. This research used randomized block design with four treatments and five replications was employed: (P1) control (stone waste–contaminated soil without amendment), (P2) Stone waste–contaminated soil and husk biochar (1:1), (P3): Stone waste–contaminated soil and straw compost (1:1), and (P4): Stone waste–contaminated soil and goat manure (1;1). The results showed that goat manure significantly enhanced pakchoy growth parameters, including plant height, number of leaves, root volume, and plant weight. Goat manure promote the optimal plant growth through serve optimal planting media.
Analisis Deskriptif Proses Keputusan Pembelian, Preferensi Dan Sikap Konsumen Terhadap Beras Hitam Di Kota Cirebon Jaenudin, Amran; Atmaja, Ida Setya Wahyu; Amaliyah, Martini Vita
Paradigma Agribisnis Vol 5 No 1 (2022): Paradigma Agribisnis
Publisher : lembaga penelitian universitas swadaya gunung jati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33603/jpa.v5i1.7487

Abstract

ABSTRAK Beras hitam mulai populer dan dikonsumsi oleh sebagian masyarakat sebagai bahan pangan fungsional karena secara alami atau melalui proses tertentu mengandung satu atau lebih senyawa yang dianggap mempunyai fungsi fisiologis yang bermanfaat bagi kesehatan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis proses keputusan, preferensi dan sikap konsumen dalam pembelian beras hitam di Kota Cirebon. Pengambilan sampel menggunakan metode snowball sampling dengan teknik wawancara. Data yang digunakan terdiri dari data primer dan data sekunder. Data primer diperoleh dari wawancara langsung kepada konsumen beras hitam dengan menggunakan kuesioner, sedangkan data sekunder berupa literature, jurnal atau sumber lainnya yang berhubungan dengan penelitian ini. Hasil penelitian menunjukkan bahwa proses keputusan pembelian melalui tahap pengenalan masalah, pencarian informasi, evaluasi alternative, keputusan membeli, dan perilaku pasca pembelian Mayoritas responden memilih mengkonsumsi beras hitam untuk kesehatan mereka dan media social merupakan sumber referensi utama untuk mendapatkan informasi tentang beras hitam. Sikap konsumen terhadap beras hitam sangat positif untuk pola hidup sehat mereka kedepannya. Kata Kunci : Keputusan Pembelian, Preferensi, Sikap Konsumen, Beras Hitam