Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

PEMBERIAN BANTUAN DAMPAK COVID-19 DOSEN UNIVERSITAS PAMULANG KERJASAMA DENGAN UMKM BABAKAN TANGERANG SELATAN Irma sari octaviani; Lidya Pricilla; Eko Cahyadi; Imbron Imbron; Angga Rovita
DEDIKASI PKM Vol 1, No 2 (2020): DEDIKASI PKM UNPAM
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/dedikasipkm.v1i2.6460

Abstract

Dalam kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat Dosen  Universitas  Pamulang  khususnya  Program  Studi Manajemen  kami melakukan kerjasama dengan UMKM Tangerang Selatan  memberikan  bantuan  berupa  pangan (sembako) untuk para warga yang berdmpak virus Corona tersebut.Selain itu, kegiatan ini membantu mereka untuk melakukan kegiatan kemitraan melalui pendistribusian sembako   kepada   para   guru   ngaji   yang   tidak   mendapatkan   penghasilan   tersebut.   Pemerintah menyarankan untuk melakukan kegiatan belajar mengajar melalui daring sedangkan mereka alat komunikasinya masih terbilang belum memadai dan kuotanya tidak mencukupi. Selain itu, masyarakat yang mengaji juga masih di dalam perkampungan yang tidak memiliki alat komunikasi yang memadai juga. Sehingga tidak memungkinkan untuk pembelajaran secara daring.Kami selaku Dosen Manajemen memiliki target dalam kegiatan ini untuk    membantu kemitraan UMKM Tangerang Selatan meningkatkan kegiatan UMKM di daerahnya, sehingga mereka bisa mendapatkan penghasilan dan mencukupi kebutuhannya.Kata Kunci  :  PKM, Dampak Covid-19, UMKM
MENUMBUHKAN KREATIVITAS DAN KEMANDIRIAN GENERASI MUDA DI KELURAHAN PONDOK JAYA KOTA TANGERANG SELATAN Imbron Imbron; Alvin Praditya; Arief Budiyanto; Laura Komala; Wahyu Andri Wibowo
DEDIKASI PKM Vol 1, No 2 (2020): DEDIKASI PKM UNPAM
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/dedikasipkm.v1i2.6386

Abstract

Corona Virus atau di sebut juga Covid 19 adalah virus yang mampu menginveksi sistem pernapasan,Virus Corona atau Covid 19 ini mudah sekali menyebar dan sangat cepat penyebaranya,yang berawal dari cina hingga kita ke seluruh Negara di dunia bahkan di Indonesia pun terdampak hanya dalam hitungan bulan, hal ini membuat Indonesia menerapkan kebijakan untuk melakukan lockdown dan kebijakan pembatasan sosial berskala besar  untuk memutus mata rantai virus ini,dampak dari virus ini menyebabkan perputaran ekonomi melemah dan kebutuhan bahan pokok melemah ,hal ini menuntut kita untuk saling berbagi dalam bentuk apapun dan mengerakan apapun untuk lepas dari virus corona ini ,dengan hal demikian kehadiran pemuda atau gerasi muda sangat di harapkan untuk itulah menumbuhkan krativitas dan kemandirian bagi generasi muda sangat berarti dan ini salah satu bentuk berbagi dalam kebaikan. Kata Kunci:  Kreativitas, Kemandirian
Pelatihan Dan Pendampingan Pembukuan Umkm Sektor Manufaktur Di Kampung Ekowisata Keranggan Anum Nuryani; Imbron Imbron; Dodi Persada; Aris Ariyanto; Aan Purnama
DEDIKASI PKM Vol 3, No 1 (2022): DEDIKASI PKM UNPAM
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/dedikasipkm.v3i1.14601

Abstract

Pengabdian masyarakat ini bekerjasama dengan Kampung Ekowisata Keranggan. Tujuan dari pengabdian masyarakat ini adalah untuk memberikan pelatihan dan pendampingan dalam pembukuan bagi UMKM di Kampung Ekowisata Keranggan. Umumnya para pelaku UMKM di Kampung Ekowisata Kerangan sudah pernah didampingi namun masih belum maksimal sehingga belum diterapkan. Selama pelaksanaan kegiatan sebanyak 14 peserta yang berpartisipasi. Metode kegiatan pengabdian masyarakat meliputi tahapan: observasi, persiapan, pelaksanaan, dan evaluasi. Penyampaian materi dilakukan secara tatap muka dengan metode ceramah dan simulasi pembukuan. Dalam pelaksanaan kegiatan dilakukan dengan menerapkan protokol kesehatan. Hasil dari kegiatan ini para pelaku UMKM sudah memahami pembukuan dengan format pembukuan untuk buku kas, utang, piutang dan persediaan. Selain itu para pelaku UMKM juga meminta agar ada pelatihan berkelanjutan mengenai pembukuan ini supaya pengaplikasiannya lebih optimal.
PEMBERIAN BANTUAN DAMPAK COVID-19 DOSEN UNIVERSITAS PAMULANG KERJASAMA DENGAN UMKM BABAKAN TANGERANG SELATAN Irma sari octaviani; Lidya Pricilla; Eko Cahyadi; Imbron Imbron; Angga Rovita
DEDIKASI PKM Vol. 1 No. 2 (2020): DEDIKASI PKM UNPAM
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/dedikasipkm.v1i2.6460

Abstract

Dalam kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat Dosen  Universitas  Pamulang  khususnya  Program  Studi Manajemen  kami melakukan kerjasama dengan UMKM Tangerang Selatan  memberikan  bantuan  berupa  pangan (sembako) untuk para warga yang berdmpak virus Corona tersebut.Selain itu, kegiatan ini membantu mereka untuk melakukan kegiatan kemitraan melalui pendistribusian sembako   kepada   para   guru   ngaji   yang   tidak   mendapatkan   penghasilan   tersebut.   Pemerintah menyarankan untuk melakukan kegiatan belajar mengajar melalui daring sedangkan mereka alat komunikasinya masih terbilang belum memadai dan kuotanya tidak mencukupi. Selain itu, masyarakat yang mengaji juga masih di dalam perkampungan yang tidak memiliki alat komunikasi yang memadai juga. Sehingga tidak memungkinkan untuk pembelajaran secara daring.Kami selaku Dosen Manajemen memiliki target dalam kegiatan ini untuk    membantu kemitraan UMKM Tangerang Selatan meningkatkan kegiatan UMKM di daerahnya, sehingga mereka bisa mendapatkan penghasilan dan mencukupi kebutuhannya.Kata Kunci  :  PKM, Dampak Covid-19, UMKM
Pelatihan Dan Pendampingan Pembukuan Umkm Sektor Manufaktur Di Kampung Ekowisata Keranggan Anum Nuryani; Imbron Imbron; Dodi Persada; Aris Ariyanto; Aan Purnama
DEDIKASI PKM Vol. 3 No. 1 (2022): DEDIKASI PKM UNPAM
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/dedikasipkm.v3i1.14601

Abstract

Pengabdian masyarakat ini bekerjasama dengan Kampung Ekowisata Keranggan. Tujuan dari pengabdian masyarakat ini adalah untuk memberikan pelatihan dan pendampingan dalam pembukuan bagi UMKM di Kampung Ekowisata Keranggan. Umumnya para pelaku UMKM di Kampung Ekowisata Kerangan sudah pernah didampingi namun masih belum maksimal sehingga belum diterapkan. Selama pelaksanaan kegiatan sebanyak 14 peserta yang berpartisipasi. Metode kegiatan pengabdian masyarakat meliputi tahapan: observasi, persiapan, pelaksanaan, dan evaluasi. Penyampaian materi dilakukan secara tatap muka dengan metode ceramah dan simulasi pembukuan. Dalam pelaksanaan kegiatan dilakukan dengan menerapkan protokol kesehatan. Hasil dari kegiatan ini para pelaku UMKM sudah memahami pembukuan dengan format pembukuan untuk buku kas, utang, piutang dan persediaan. Selain itu para pelaku UMKM juga meminta agar ada pelatihan berkelanjutan mengenai pembukuan ini supaya pengaplikasiannya lebih optimal.
PENGARUH SISTEM INFORMASI DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA: TINJAUAN LITERATUR Ibrahim Bali Pamungkas; Imbron Imbron; Hafis Laksmana Nuraldy
SCIENTIFIC JOURNAL OF REFLECTION : Economic, Accounting, Management and Business Vol. 6 No. 3 (2023): SCIENTIFIC JOURNAL OF REFLECTION: Economic, Accounting, Management, & Business
Publisher : Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Pustek

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37481/sjr.v6i3.693

Abstract

The purpose of this research is a). Identify the influence of information systems on performance based on empirical studies of the last 6 years, b). Identify the influence of motivation on performance based on empirical studies of the last 6 years. The method for searching for article data sources is through the GARUDA database (2017-2022) to retrieve relevant articles published in Indonesian. Key terms and phrases related to information systems and motivation on performance using abstract Literature Review or research journal texts are reviewed before being included in the review according to the criteria. Based on 22 journals for the last 6 years that were reviewed, the results stated that the results of a review of 22 research journals contained 5 journals which stated that the information system had no effect and 17 journals stated that there was an influence, then the results of a review of 22 research journals found 2 journals which stated that motivation was not influential and 20 journals stated that there was influence.
ANALISIS PEMBERIAN KOMPENSASI PADA PT. CENDRAWASIH PANGAN SEJAHTERA TANGERANG Elisa Sihombing; Imbron Imbron; Mukhamad Khotib Arifai
Jurnal Intelek Dan Cendikiawan Nusantara Vol. 2 No. 3 (2025): JUNI-JULI 2025
Publisher : PT. Intelek Cendikiawan Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pemberian kompensasi yang diberikan oleh PT. Cendrawasih Pangan Sejatera. Indikator dari penelitian ini adalah gaji/upah, insentif, tunjangan dan fasilitas kerja. Metode penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian kualitatif, teknik pengumpulan data yang digunakan berupa Wawancara, Observasi, Focus Group Discussion (FGD), dan Dokumentasi. Hasil penelitiannya adalah pemberian kompensasi yang diberikan oleh PT. Cendrawasih Pangan Sejahtera tidak sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Karyawan hanya mendapatkan gaji/upah, untuk insentif, tunjangan kesehatan dan tunjangan hari tua serta fasilitas kerja tidak diberikan oleh PT. Cendrawasih Pangan Sejahtera
ANALISIS STRES KERJA KARYAWAN PADA PT BFI FINANCE INDONESIA Esra Eriyentika Girsang; Imbron Imbron
Jurnal Intelek Dan Cendikiawan Nusantara Vol. 2 No. 4 (2025): AGUSTUS - SEPTEMBER 2025
Publisher : PT. Intelek Cendikiawan Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tingkat stres kerja yang dialami oleh karyawan pada PT BFI Finance Indonesia. Stres kerja merupakan kondisi psikologis yang dapat berdampak negatif terhadap kinerja, kesehatan, dan kesejahteraan karyawan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Data dikumpulkan melalui wawancara mendalam terhadap tujuh informan dari berbagai posisi, seperti telecollection, telemarketing, dan telesales. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan mengalami stres kerja yang dipicu oleh beberapa faktor, antara lain tekanan target, beban kerja yang tinggi, kebijakan organisasi yang sering berubah, kondisi lingkungan kerja yang kurang nyaman, serta kurangnya dukungan sosial. Gejala stres kerja yang dirasakan mencakup aspek fisik (kelelahan, sakit kepala) emosional (mudah marah, tidak termotivasi), serta perilaku (menarik diri dari lingkungan). Temuan ini mengindikasi bahwa stres kerja di PT BFI Finance Indonesia timbul dari interaksi antara faktor organisasi, lingkungan dan individu. Oleh karena itu, perusahaan perlu melakukan evaluasi terhadap sistem kerja, manajemen target, serta membangun lingkungan kerja yang lebih suportif agar tingkat stres kerja karyawan dapat diminimalisasi dan kinerja tetap optimal
Dampak Lingkungan Kerja Fisik dan Kompensasi terhadap Kepuasan Kerja Karyawan pada PT XYZ Curug Kabupaten Tangerang Dicky Ikhsan Rizaldi; Imbron Imbron
Jurnal Manajemen Kewirausahaan dan Teknologi Vol. 2 No. 3 (2025): September: Jurnal Manajemen Kewirausahaan dan Teknologi
Publisher : Asosiasi Riset Ilmu Manajemen Kewirausahaan dan Bisnis Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61132/jumaket.v2i3.766

Abstract

This research ains to fimd out how much physical work environment and compensation affect employee job satisfaction at PT Putra Jaya Curug, both individually and together. The method used is quantitative, with all 62 employee as the research sample. Data was proccesed usimg SPSS 25 with simple linear regression, multiple limear regression, correlation tests, coefficient of determination, t-tests, and f-tests. The results show that the physical work environment has a significant effect on job satisfaction (t-value 3,038 > t-table 2.000; sig. 0.000 < 0.05). Compensation also has a significant effect (t-value 9,271 > t-table 2.000; sig. 0.000 < 0.05). Together, both factors significantly affect employee job satisfaction (F-value 128.675 > F-table 3.150; sig. 0.000 < 0.05). The R Square value of 0.813 means that the physical work environment and compensation contribute 81.3% to job satisfaction, while the renaining 18.7% is imfluenced by other factors mot studied
PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. BCA MULTIFINANCE CABANG CIPUTAT Faisal Makmur; Imbron Imbron
Jurnal Intelek Insan Cendikia Vol. 2 No. 2 (2025): Februari 2025
Publisher : PT. Intelek Cendikiawan Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. BCA Multifinance cabang Ciputat baik secara parsial maupun simultan. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan pendekatan asosiatif. Populasi pada PT. BCA Multifinance cabang Ciputat adalah sebanyak 54 orang. Karena jumlah populasi kurang dari 100, maka semua jumlah populasi menjadi sampel. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 54 responden menggunakan probability sampling. Analisis dalam penelitian ini menggunakan program SPSS versi 24. Metode analisis data menggunakan uji regresi linier sederhana, regresi linier berganda, koefisien korelasi, koefisien determinasi, uji t parsial dan uji F simultan. Hasil penelitian menunjukan terdapat pengaruh gaya kepemimpinan dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan baik secara parsial maupun simultan. Pada hasil uji koefisien determinasi ditunjukkan oleh nilai R Square sebesar 0,521 yang artinya variabel gaya kepemimpinan (X1) dan disiplin kerja (X2) memberikan kontribusi terhadap variabel kinerja pegawai (Y) sebesar 0,245 yang artinya gaya kepemimpinan dan disiplin kerja berpengaruh terhadap kinerja kerja karyawan sebesar 24,5%. Sisanya dipengaruhi dengan faktor lain sebesar 75,5%.