Claim Missing Document
Check
Articles

Found 32 Documents
Search

PENGARUH MUTU PELAYANAN TERHADAP MINAT KUNJUNGAN ULANG PASIEN RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT SURYA INSANI PASIR PENGARAIAN RIAU TAHUN 2019 Rahma Dona; Arifah Devi Fitriani; Nur Aini
Jurnal Mutiara Kesehatan Masyarakat Vol 4 No 2 (2019): Jurnal Mutiara Kesehatan Masyarakat
Publisher : Program Studi Kesehatan Masyarakat Universitas Sari Mutiara Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (251.447 KB)

Abstract

THE EFFECT OF SERVICE QUALITY ON INTEREST REVIEW OF PATIENTS IN SURYA INSANI HOSPITAL PASIR PENGARAIAN RIAU 2019 RAHMA DONA NIM : 1602011060 Hospital services as one of the fields of service that plays an important role. The main indicator to determine hospital standards is patient satisfaction with hospital services. Based on the results of interviews of 20 patients at the Surya Insani Pasir Pengaraian Hospital in Riau showed that all patients were still not satisfied with the services provided by the hospital so they were not interested in making a repeat visit. The purpose of this study was to determine the effect of service quality on the interest of inpatient visits at Surya Insani Pasir Pengaraian Hospital in Riau. The research design used in this study is Cross Sectional. The population in this study were 320 patients and samples taken by accidental sampling were 178 people. Data collection methods are primary data and secondary data. Analysis of the data used is binary logistic regression test. The results showed that professionalism has a sig-p value of .003 < .05, efficiency has a sig-p value of .000 < .05, security has a sig-p value of .003 < .05 and satisfaction has a sig-p value of .000 < .05, which means it has an influence on the interest of inpatient visits. For the facility variable has a sig-p value of .108 > .05, which means that the facility has no influence on the interest of inpatient visits. The conclusion in this study there is the influence of professionalism, efficiency, safety and satisfaction with the interest of visiting inpatients, while the facility has no influence on the interest of visiting inpatients. Suggestions for hospitals are expected to be a reference in order to better understand the importance of quality services in accordance with the regulations of the ministry of health in order to optimally improve the health services provided to patients, through increasing the professionalism of health workers, efficiency, safety, satisfaction and facilities at the hospital. Keywords : Service Quality, Revisiting Interests, Inpatients Bibliography : 28 Books + 35 Journals (1988-2019)
PENGARUH MAKAN SIRIH TERHADAP TERJADINYA GINGIVITIS DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MEDAN JOHOR Endang Setirna; Ismail Efendy; Nur Aini
Jurnal Mutiara Kesehatan Masyarakat Vol 4 No 2 (2019): Jurnal Mutiara Kesehatan Masyarakat
Publisher : Program Studi Kesehatan Masyarakat Universitas Sari Mutiara Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (263.01 KB)

Abstract

PERAN KADER DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN POSYANDU DIDUSUN TITIPANJANG WILAYAH KERJA PUSKESMAS BUNUTKABUPATEN LABUHANBATU SELATAN TAHUN 2019 Juliati Juliati; Muhammad Badiran; Nur Aini
Jurnal Mutiara Kesehatan Masyarakat Vol 4 No 2 (2019): Jurnal Mutiara Kesehatan Masyarakat
Publisher : Program Studi Kesehatan Masyarakat Universitas Sari Mutiara Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (344.789 KB)

Abstract

FAKTOR YANG MEMENGARUHI KEPATUHAN BEROBAT PENDERITATUBERKULOSIS PARU DI PUSKESMAS SIPINTUANGINKAB. SIMALUNGUN TAHUN 2019 Devi Mewynda Sitorus; Thomson P Nadapdap; Nur Aini
Jurnal Mutiara Kesehatan Masyarakat Vol 4 No 2 (2019): Jurnal Mutiara Kesehatan Masyarakat
Publisher : Program Studi Kesehatan Masyarakat Universitas Sari Mutiara Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (251.257 KB)

Abstract

PENGARUH PENERAPAN STANDAR PELAYANAN KEFARMASIAN DI PUSKESMAS TERHADAP PENINGKATAN KEPUASAN PASIEN Nelly Murni; Asriwaty Asriwaty; Nur'aini Nur'aini
Jurnal Kesmas Prima Indonesia Vol. 4 No. 1 (2020): Edisi Januari
Publisher : Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Prima Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34012/jkpi.v2i1.890

Abstract

ABSTRAK Mutu pelayanan kesehatan yang berhubungan dengan kepuasan pasien dapat memengaruhi derajat kesehatan dan kesejahteraan masyaraka, karena pasien yang merasa puas akan mematuhi pengobatan dan mau datang berobat kembali. Tujuanpenelitian ini untuk mengetahuipengaruh penerapan standard pelayanan kefarmasian di puskesmas terhadap peningkatan kepuasan pasien di Puskesmas Belawan Kota Medan.Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan rancangan surveianalitik dengan rancangan cross sectional study. Lokasi penelitian ini dilakukan di Puskesmas Belawan Kota Medan. Populasi penelitian yaitu seluruh pasien rawat jalan yang berkunjung ke Puskesmas belawan Kota Medan periode tahun 2019. Adapun jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 93 orang diperoleh dengan teknikpurposive sampling. Data hasil survey dianalisis dengan menggunakan uji chi-square dan regeresi logistik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada Ada pengaruh pengkajian resep terhadap peningkatan kepuasan pasien, ada pengaruh Pelayanan Informasi Obat terhadap peningkatan kepuasan pasien, ada pengaruh konseling terhadap peningkatan kepuasan pasien, ada pengaruh Monitoring Efek Samping Obat di rumah terhadap peningkatan kepuasan pasien di Puskesmas Belawan Kota Medan, ada pengaruh pemantauan terapi obat terhadap peningkatan kepuasan pasien, ada pengaruh Evaluasi Penggunaan obat terhadap peningkatan kepuasan pasien, adapun variabel yang paling berpengaruh terhadap peningkatan kepuasan pasien di Puskesmas Belawan Kota Medan adalah variabel pelayanan informasi obat.Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa pengkajian resep, Pelayanan Informasi Obat, konseling, Monitoring Efek Samping Obat, pemantauan terapi obat, Evaluasi Penggunaan obat berpengaruh terhadap peningkatan kepuasan pasien di Puskesmas Belawan Kota Medan. Adapun saran bagi penelitian ini yaitu diharapkan hasil penelitian ini diharapkan meningkatkan penerapan standard pelayanan kefarmasian sehingga kepuasan pasien meningkat.
PELAKSANAAN HYGENE DAN SANITASI PADA DEPOT AIR MINUM ISI ULANG Muhammad Syahril; Mappeatty Nyorong; Nur Aini
Jurnal Kesmas Prima Indonesia Vol. 4 No. 1 (2020): Edisi Januari
Publisher : Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Prima Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34012/jkpi.v2i1.895

Abstract

ABSTRAK Depot air minum isi ulang merupakan salah satu kegiatan usaha yang mengarah kepada air bersih untuk memenuhi kebutuhan air minum masyarakat dan juga memenuhi gaya hidup masyarakat sekarang yang mengutamakan kepraktisan dan kemudahan dalam memenuhi kebutuhan hidup. Adapun tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui aspek pelaksanaan depot isi ulang di Desa Sapta Marga Kecamatan Manyak Payed Kabupaten Aceh Tamiang sesuai dengan hygiene serta sanitasi. Jenis penelitian ini merupakan survei analitik dengan rancangan cross sectional study. Penelitian dilakukan di Desa Sapta Marga Kecamatan Manyak Payed Kabupaten Aceh Tamiang dengan menggunakan teknik total sampling yaitu sebanyak 62 seluruh pemilik depot air minum sebanyak 31 orang dan pekerja (penjamah) depot air minum. Untuk menganalisis data tersebut digunakan uji regresi logistik. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa hygiene dan sanitasi Air minum isi ulang di Desa Sapta Marga Kecamatan Manyak Payed Kabupaten Aceh Tamiang berhubungan dengan penjamah (p=0,233), air baku (p=0,012), sedangkan standar lokasi dan alat tidak berhubungan dengan hygiene dan sanitasi Air minum isi ulang di Desa Sapta Marga Kecamatan Manyak Payed Kabupaten Aceh Tamiang. Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan penjamah, air baku, berhubungan dengan hygiene dan sanitasi Air minum isi ulang di Desa Sapta Marga Kecamatan Manyak Payed Kabupaten Aceh Tamiang. Sehingga adapun saran dalam penelitian ini diharapkan agar menjadi informasi bagi masyarakat mengenai hygiene dan sanitasi pada depot air minum isi ulang di Desa Sapta Marga Kecamatan Manyak Payed Kabupaten Aceh Tamiang agar lebih bijak dalam memilih depot air minum.
Analisis Pengaruh Komunikasi Tenaga Kesehatan Terhadap Kepuasan Pasien Rawat Jalan Di Klinik Pratama Siti Rahmah Tanjung Morawa Chatrine Virginia Tamara; Tri Niswati Utami; Nur Aini -
Jurnal Kesmas Prima Indonesia Vol. 5 No. 2 (2021): Edisi Juli
Publisher : Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Prima Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34012/jkpi.v3i2.1995

Abstract

Satisfaction is an important thing in improving services to the patients. The patient will feel satisfied if the service is acceptable according to the standard or in excess of that expected. The purpose of this study was to analyze the influence communication of health workers to the satisfaction of outpatients. This type of research was a quantitative with cross sectional design. Research carried out in the Pratama Clinical of Siti Rahmah in Tanjung Morawa. The study population of 130 people, and a sample of 98 respondents. A sampling technique that is purpose sampling. Data analysis for univariate, bivariate using simple linear regression at 95% confidence level. The results showed that the communication of health worker was, and outpatients feel satisfied but the service of the hospital was still far from the minimum service standards of the hospital. Communication health workers affect patient satisfaction in the outpatient Pratama Clinical of Siti Rahmah with medium strength and the direction is positive, which means if communication health workers increases, the satisfaction of outpatients also increased. Conclusion this study that the better the communication of health workers on an outpatient basis it will further improve patient satisfaction with outpatient care. The Clinic need to create a questionnaire, the level of satisfaction of patients and evaluated routinely to find out the extent of the level of satisfaction felt by the patient after getting the service.
EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM INDONESIA SEHAT DENGAN PENDEKATAN KELUARGA SEHAT (PIS-PK) DI PUSKESMAS BESTARI KOTA MEDAN dina lolita daulay; Ismail Efendi; Nuraini Nuraini
Jurnal Online Keperawatan Indonesia Vol 2 No 2 (2019): JURNAL ONLINE KEPERAWATAN INDONESIA
Publisher : UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The Healthy Indonesia Program is one of the targets to be achieved in the 2015-2019 National Medium-Term Development Plan (RPJMN). Medan City Bestari Health Center has not yet reached the target of collecting family data because the commitment of healthy family advisors is lacking in conducting family data collection, data collection time is limited, residents are difficult to find, sometimes the builders of healthy families often do not meet residents at home, evaluation of data collection results has not been carried out periodically even though Puskesmas Bestari has socializing about the Healthy Indonesia Program with the Family Approach (PIS-PK) The research aims to evaluate the implementation of the Healthy Indonesia Program with the Family Approach (PIS-PK) at the Bestari Health Center in Medan City. This type of qualitative research is with a descriptive approach. The informants in this study were key informants were the Head of the Bestari Health Center in Medan City, the main informants were the Coordinator of PIS-PK, doctors and members of the healthy family data collection team consisting of Health Administration, Nutrition, Environmental Health and Midwives and triangulation informants were the Head of Public Health Division of Health Office Kota Medan. The sampling technique uses snowball sampling. Data analysis is performed by data reduction, data presentation and drawing conclusions. The results of the study are human resources trained in TOT-PIS-PKada 5 people and TOT management of puskesmas there are 2 people, insufficient funds available, inadequate facilities and infrastructure, PIS-PK implementation policy for SK Head of Puskesmas, socialization of Permenkes No. 39 2016 has been implemented but there is no roadmap, planning according to the program, organizing the family development team is not in accordance with Permenkes Number 39 of 2016, family data collection is carried out but there are still families living in hard to find homes, there are often delays in reporting and the healthy family index at the puskesmas level has not reached 60% of the target 100 % in July 2019 It is recommended that health centers can overcome the problems that exist in the data collection ranging from input to the output of a healthy family index can be achieved
FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PEMANFAATAN BPJS KESEHATAN PADA PELAYANAN DI PUSKESMAS KOTA PINANG KABUPATEN LABUHANBATU SELATAN TAHUN 2019 syamsul bahri; Ayi Darmana; Nur Aini
Jurnal Online Keperawatan Indonesia Vol 2 No 2 (2019): JURNAL ONLINE KEPERAWATAN INDONESIA
Publisher : UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pelayanan kesehatan merupakan setiap upaya yang diselenggarakan sendiri atau secara bersama-sama dalam suatu organisasi untuk memelihara dan meningkatkan kesehatan, mencegah dan menyembuhkan penyakit serta memulihkan kesehatan. Jumlah peserta Puskesmas Kota Pinang BPJS Kesehatan yang terdaftar sebagai peserta Non PBI 5.325 Jiwa dan PBI 7.002 Jiwa. Penelitian bertujuan untuk mengetahui faktor yang berhubungan dengan pemanfaatan BPJS kesehatan pada pelayanan di Puskesmas Kota Pinang Kabupaten Labuhanbatu Selatan Tahun 2019. Penelitian menggunakan survei analitik dengan desain cross secsional. Populasi adalah seluruh peserta BPJS kesehatan dengan umur 17-70 tahun sebanyak 7158 orang. Teknik pengambilan sampel menggunakan rumus slovin sebanyak 99 orang. Analisa data dilakukan dengan analisis univariat, bivariat dengan chi square dan multivariat dengan uji regresi logistik pada a = 0.05. Hasil penelitian menunjukkan faktor pengetahuan sikap, penghasilan, keterjangkauan, informasi, kondisi kesehatan, persepsi tindakan petugas kesehatan berhubungan dengan pemanfaatan BPJS kesehatan pada pelayanan serta variabel yang paling berhubungan adalah variabel persepsi tindakan petugas kesehatan. Kesimpulan penelitian adalah ada hubungan faktor pengetahuan, sikap, penghasilan, keterjangkauan, informasi, kondisi kesehatan, persepsi tindakan petugas kesehatan dengan pemanfaatan BPJS kesehatan pada pelayanan di Puskesmas Kota Pinang Kabupaten Labuhanbatu Selatan
IMPLEMENTASI PERATURAN DAERAH KOTA MEDAN NO 3 TAHUN 2014 TENTANG KAWASAN TANPA ROKOK DI KANTOR PENGADILAN NEGERI MEDAN nurfitri ramadhani; Mappeaty Nyorong; Nur Aini
Jurnal Online Keperawatan Indonesia Vol 2 No 2 (2019): JURNAL ONLINE KEPERAWATAN INDONESIA
Publisher : UNIVERSITAS SARI MUTIARA INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Peraturan Daerah Kota Medan No 3 Tahun 2014 Tentang Kawasan Tanpa Rokok (KTR) mewajibkan fasilitas pelayanan kesehatan, tempat proses belajar mengajar, tempat anak bermain, tempat ibadah, angkutan umum, tempat kerja, dan tempat umum yang ditetapkan menerapkan kawasan tanpa rokok. Kantor Pengadilan Negeri Medan adalah salah satu tempat kerja yang menerapkan kawasan tanpa rokok. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Implementasi Peraturan Daerah Kota Medan No 3 Tahun 2014 Tentang Kawasan Tanpa Rokok diKantor Pengadilan Negeri Medan.Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan rancangan fenomenologi. Teknik pengambilan informan menggunakan purposive sampling dan diperoleh informan sebanyak 11 orang. Metode pengumpulan data dilakukan dengan wawancara mendalam dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komunikasi di Kantor Pengadilan Negeri medan belum berjalan dengan efektif dalam hal sosialisasi serta tidak adanya penyeruan secara langsung dari pemerintah kota Medan, tidak ada staf pelaksana untuk mengawasi Implementasi KTR dan pedoman khusus sebagai informasi bagi pelaksana kebijakan KTR di Kantor Pengadilan Negeri Medan, tidak adanya sanksi yang tegas terhadap pelanggaran KTR, dan belum ada dibentuk komite atau kelompok kerja KTR di Kantor Pengadilan Negeri Medan.Penelitian ini menyarankan kepada Pihak pimpinan Kantor Pengadilan Negeri Medan agar melakukan sosialisasi penerapan KTR sebagai pemberitahuan secara jelas dan konsisten kepada pelaksana kebijakan agar implementasi KTR dapat berjalan dengan baik sesuai yang tertuang dalam PERDA KTR