Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : Applied Information System and Management

Analisis Pengaruh User Experience Terhadap Kepuasan Pengguna Mobile Application E-Commerce Shopee Menggunakan Model Delone & Mclean Sarip Hidayatuloh; Rinda Hesti Kusumaningtyas; Yusrina Aziati
Applied Information System and Management (AISM) Vol 2, No 2 (2019): Applied Information System and Management (AISM)
Publisher : Depart. of Information Systems, FST, UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15408/aism.v2i2.20159

Abstract

Kepuasan pengguna terus menjadi prioritas utama dalam dunia e-commerce dan menjadi faktor yang sangat penting untuk kesuksesan e-commerce. Shopee merupakan salah satu e-commerce yang meramaikan segmen mobile marketplace melalui aplikasi mobile untuk mempermudah transaksi jual beli melalui perangkat ponsel. Namun, masih banyak keluhan-keluhan yang dirasakan oleh pengguna aplikasi shopee sehingga berdampak pada kepuasan penggunanya. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar kepuasan pengguna berdasarkan pengaruh dari pengalaman pengguna aplikasi shopee dengan menggunakan model DeLone & McLean yang dimodifikasi dengan menambahkan variabel perceived utilitarian dan perceived hedonic sebagai dimensi utama yang mewakili IT user experience. Populasi penelitian ini adalah pengguna aplikasi shopee sebagai pembeli dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Sementara analisis data menggunakan pendekatan PLS-SEM dengan bantuan tools SmartPLS 3.2.8. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa information quality, system quality, perceived hedonic dan use memiliki pengaruh terhadap user satisfaction, sedangkan service quality dan perceived utilitarian tidak. Dari 15 hipotesis yang diajukan, tiga diantaranya ditolak yaitu service quality terhadap use dan user satisfaction kemudian perceived utilitarian terhadap user satisfaction.
Pengembangan Electronic Customer Relationship Management Berbasis Web untuk Peningkatan Loyalitas Pelanggan Sarip Hidayatuloh; Nidaul Hasanati; Muhammad Rafi Wirawan
Applied Information System and Management (AISM) Vol 4, No 1 (2021): Applied Information System and Management (AISM)
Publisher : Depart. of Information Systems, FST, UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15408/aism.v4i1.14513

Abstract

Bisnis sudah menjadi bagian dari kehidupan masyarakat. Salah satunya yang tidak lepas dari bisnis adalah perusahaan. Perusahaan di seluruh dunia bersaing untuk mendapatkan keuntungan yang sebesar-besarnya dari customer. Mereka semua berlomba-lomba mendapatkan customer dengan cara mempelajari perilaku customer yang cenderung konsumtif dan selalu berubah - ubah mengikuti tren. Customer Relationship Management (CRM) menjadi salah satu hal yang berperan penting bagi perusahaan. PT. Sanprima Sentosa adalah salah satu cabang dealer dan bengkel dari Astra Honda Motor (AHM) Indonesia yang membutuhkan perkembangan di bagian CRM. Model untuk pengembangan sistem yaitu: Rapid Application System (RAD). Pada perancangan sistem dilakukan dengan menggunakan tool Unified Model Language (UML). Aplikasi yang digunakan berbasis website dengan menggunakan MySQL sebagai penyimpanan database. UML yang dibuat terdiri atas Use case Diagram, Activity Diagram, Sequence Diagram, Class Diagram, Statechart Diagram dan Deployment Diagram. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa Elektronik CRM adalah solusi yang efektif dan efisien untuk meningkatkan loyalitas customer. E-CRM ini memiliki fungsi pemesanan sepeda motor, fitur testimoni untuk customer yang dapat memberikan feedback kepada perusahaan, fitur rewarding untuk customer yang telah melakukan pelunasan pemesanan cash, dan fitur promosi untuk customer agar mendapatkan potongan harga pada event tertentu saja.
Evaluation of Digital Sociology on Student Salaf and Modern Islamic Boarding Schools Kumaladewi, Nia; Utami, Meinarini Catur; Hidayatuloh, Sarip
Applied Information System and Management (AISM) Vol. 7 No. 1 (2024): Applied Information System and Management (AISM)
Publisher : Depart. of Information Systems, FST, UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15408/aism.v7i1.35980

Abstract

The current use of digital technology has a lot of influence on human life, especially human sociological aspects, such as patterns of interaction, knitting relationships between individuals, patterns of social behavior relationships, individual attitudes and actions, and so on. The purpose of this research is to find out the digital technology that is in demand and the most widely used by students in modern and salaf Islamic boarding schools and to find out how the influence of digital technology on the social relations of students/women with the internal and external environment of the Islamic boarding school. The research was carried out using a quantitative survey and correlational approach to determine the influence of the intensity of use of social media (Youtube, Whatsapp, Instagram) on social skills in salaf and modern Islamic boarding school students. The sampling technique was random sampling at three Salaf and modern Islamic boarding schools with a sample size of 204. The results of the validity and reliability tests obtained Cronbach's alpha values above 0.6, indicating that the instruments used in the research were valid and reliable. The data analysis technique was carried out using SEM PLS SmartPLS. The results of the research are that there is a relationship between the intensity and duration of social media use by students in Salaf and modern Islamic boarding schools and their level of social skills. This shows that social media usage patterns can influence their ability to interact socially, both positively and negatively.