Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

Pemanfaatan Google Ads dan Instagram Ads sebagai Strategi Pemasaran untuk Pelaku UMKM Herlinudinkhaji, Didin; Erwanti, Nindita; Ramadhani, Lingga Kurnia; Purnamasari, Dewi; Masruroh, Nila Masalikul
Jurnal Sosial & Abdimas Vol. 7 No. 1 (2025): Jurnal Sosial & Abdimas
Publisher : LPPM Universitas Adhirajasa Reswara Sanjaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51977/jsa.v7i1.1735

Abstract

Usaha mikro kecil menengah (UMKM) perlu memasarkan produk melalui platform digital agar bisa terus berkembang. Salah satu strategi pemasaran yang dapat diterapkan adalah iklan digital. Pelaku UMKM yang ingin cepat meningkatkan pelanggan dan pendapatan dapat beriklan agar membangun kesadaran konsumen adanya usaha dan produk yang dimiliki. Keunggulan menggunakan iklan digital diantaranya peningkatan jangkauan pemasaran, target audiens yang efektif, hasil yang terukur, dan efektivitas biaya. Banyak sarana yang dapat digunakan untuk memasang iklan, Google Ads dan Instagram Ads dapat menjadi media alternatif untuk menerapkan strategi tersebut. Namun demikian, para pelaku UMKM jarang memahami hal itu karena cenderung dianggap kompleks. Oleh karena itu, kegiatan pengabdian kepada masyarakat harus mengajarkan periklanan digital melalui Google Ads dan Instagram Ads kepada pelaku UMKM. Kegiatan dilakukan dengan cara mendampingi para pelaku UMKM di desa Mangunsari, kecamatan Gunungpati, kota Semarang. Hasil kegiatan ini adalah meningkatnya pemahaman dan kemampuan menerapkan iklan digital melalui Google Ads dan Instagram Ads.
Evaluation of Information Technology Service Devices At High Schools in Kendal Regency With ITIL 4.0 Herlinudinkhaji, Didin; Purnamasari, Dewi; Erwanti, Nindita
Journal of Computer Networks, Architecture and High Performance Computing Vol. 6 No. 3 (2024): Articles Research Volume 6 Issue 3, July 2024
Publisher : Information Technology and Science (ITScience)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47709/cnahpc.v6i3.4382

Abstract

Schools as educational institutions with information technology services in the form of New Student Admission Systems, e-report systems, and other information technology services require devices supported by good service. Information technology devices must be appropriately managed to conduct business processes according to business goals. With good service management, the business value offered to customers (students) will increase. ITIL V4 contains information technology service management guidelines that contain best practices for information technology service management, including attention to customer experience, value streams, and support for current digital transformation. This research measures information technology equipment services at high schools in Kendal Regency. This research uses indicators adapted to schools with ITIL V4: Key Performance Indicators (KPI) and Critical Success Factors (CSF). The results of this research show that the performance of the hardware needs to be improved, and the value of the maturity model for each service device is still not good.