Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

KEEFEKTIFAN ALAT PENILAIAN MEMBACA PEMAHAMAN BERBANTUAN APLIKASI TESTMOZ R. Mekar Ismayani; Yesi Maylani Kartiwi
Diglosia : Jurnal Pendidikan, Kebahasaan, dan Kesusastraan Indonesia Vol 6, No 1 (2022): Februari
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (33.41 KB)

Abstract

Salah satu dampak revolusi industri 4.0 dalam bidang pendidikan yaitu proses penilaian yang memanfaatkan media ICT. Penilaian memiliki posisi yang strategis dalam usaha peningkatan kualitas pembelajaran dan lulusan pendidikan pada tiap jenjang sekolah. Tujuan penelitian ini yaitu mendeskripsikan keefektifan alat penilaian membaca pemahaman berbantuan aplikasi testmoz pada siswa SMK. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Instrumen yang digunakan tes dan nontes berupa angket, validasi ahli serta populasi sampel sebanyak 100 siswa SMK kelas XI. Berdasarkan hasil pengolahan uji coba soal bahwa 30 soal membaca pemahaman layak digunakan untuk siswa kelas XI, dengan validasi ahli baik, serta realibilitas sangat tinggi, dan tingkat kesukaran proporsional. Sementara, dari hasil angket diperoleh nilai rata-rata 73%. Dengan demikian dapat disimpulkan penggunaan aplikasi testmoz memberikan suasana baru dalam ujian, serta 30 soal membaca pemahaman sudah sesuai dengan indikator membaca pemahaman dan efektif digunakan sebagai alat penilaian untuk membaca pemahaman.Kata Kunci: alat penilaian, membaca pemahaman, aplikasi testmoz
MEMBANGUN LITERASI DAN KREATIVITAS DI MASA PANDEMI COVID 19 Heri Isnaini; Diena San Fauziya; R. Mekar Ismayani
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 3 (2021): Volume 2 Nomor 3 Tahun 2021
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v2i3.2586

Abstract

Artikel ini menjelaskan kegiatan membangun literasi dan kreativitas warga kelurahan Galanggang, Kecamatan Batujajar, Kabupaten Bandung Barat, Provinsi Jawa Barat di masa pandemi Covid 19. Program ini dilaksanakan dengan model penyuluhan literasi berkelanjutan. Artinya, kegiatan ini dilakukan dengan menyusun program dengan skema yang sistematis mulai dari perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi. Di dalam program ini, ditentukan juga konsep penyuluhan literasi yang tepat sasaran dengan mempertimbangkan situasi, kondisi, dan tujuan program. Kegiatan ini melibatkan mahasiswa dalam rangka program Pengabdian Pada Masyarakat (PPM) yang diselenggarakan IKIP Siliwangi tahun 2021. Literasi dan kreativitas diwujudkan dengan berbagai program pembangunan dan penguatan terutama pada warga yang masih sekolah di tingkat dasar dan menengah. Tujuan dari kegiatan ini adalah usaha dan upaya dalam memupuk kesadaran masyarakat akan pentingnya literasi sehingga dapat menumbuhkembangkan sikap kreatif yang berujung pada kemampuan menghadapi pandemi Covid 19. Hasil Pengabdian Pada Masyarakat (PPM) diharapkan menjadi tonggak awal terciptanya masyarakat yang literat, kreatif, dan berwawasan luas. Masyarakat yang literasi adalah masyarakat yang mampu mengenali kemampuan diri dan lingkungannya sehingga mereka bisa menghadapi pandemi dengan lebih bijak dan logis. Semoga manfaat PPM ini tidak hanya untuk masyarakat kelurahan Galanggang, tetapi untuk masyarakat umum yang memiliki kesadaran literasi yang tinggi.
PELATIHAN PENYUSUNAN SOAL BERBASIS HOTS BAGI GURU BAHASA INDONESIA TINGKAT SMP SE-KABUPATEN SUBANG R. Mekar Ismayani; Aditya Permana; Sary Sukawati
Abdimas Siliwangi Vol 3, No 1: Januari, 2020
Publisher : IKIP SILIWANGI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22460/as.v3i1p%p.3575

Abstract

ABSTRAKPada dasarnya kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan guru-guru dalam membuat soal berbasis HOTS. Hal ini dilaksanakan dalam bentuk pelatihan/workshop kepada guru-guru Bahasa Indonesia tingkat SMP di wilayah Kabupaten Subang untuk membuat soal yang berbasis HOTS. Adapun tujuan jangka panjang yang diharapkan agar siswa dapat terbiasa mengisi soal-soal berbasis HOTS karena soal HOTS ini bukan hanya akan diberlakukan di tingkat sekolah dasar sampai menengah, melainkan pada tes seleksi masuk perguruan tinggi. Kegiatan pengabdian ini meliputi tahap persiapan, pelaksanaan, dan evaluasi dalam waktu kurang lebih 5 bulan. Metode yang dipakai dalam menganalisis data adalah deskriptif kualitatif. Hasil dari kegiatan pengabdian ini akan dibuat artikel dan diterbitkan pada jurnal pengabdian yang ber-ISSN terindeks google scholar. Hasil dari pengabdian ini guru-guru dapat menyusun soal berbasis HOTS secara berkelompok, meskipun ada beberapa guru yang belum mampu menyusun soal berbasis HOTS secara cepat karena itu perlu pelatihan yang berkelanjutan.Kata kunci:  soal bahasa Indonesia, berpikir kritis, dan HOTS (Higher Order Thinking Skills) ABSTRACTBasically this service activity aims to improve the ability of teachers to ask questions based on HOTS. This was done in the form of training/workshops for Indonesian Language teachers at the junior high school level in the Subang Regency area to create HOTS-based questions. Long-term goals are expected so that students can get used to filling in HOTS-based questions because these HOTS questions will not only be applied at the elementary to secondary level but on college entrance selection tests. This dedication activity includes the preparation, implementation, and evaluation in less than 5 months. The method used in analyzing data is descriptive qualitative. The results of this dedication activity will be made articles and published in a journal dedicated to ISSN indexed by Google Scholar. The results of this dedication teachers can arrange HOTS-based questions in groups, although there are some teachers who have not been able to compile HOTS-based questions quickly because they require ongoing training.Keywords: about Indonesian, critical thinking, and HOTS (Higher Order Thinking Skills)
ANALISIS PENGGUNAAN GAYA BAHASA PADA PUISI – PUISI KARYA JOKO PINURBO DENGAN PENDEKATAN SEMIOTIK Utin Maekatini Ayuningsih; Wikanengsih Wikanengsih; R. Mekar Ismayani
Parole : Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Vol 4, No 5 (2021): VOLUME 4 NOMOR 5, SEPTEMBER 2021
Publisher : IKIP Siliwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22460/p.v4i5p1-7.7000

Abstract

Poetry is a series of words and lines created by the expression of feelings and thoughts that make up a literary work. To beautify the language of a poem, the style of language used must be clear. Joko Pinurbo is an Indonesian writer who creates various poems. The poetry he creates has a unique language characteristic, is simple and has deep allusions. This study aims to examine the style of language used in the poems by Joko Pinurbo. The method in this research is descriptive qualitative with the type of literature study. The source of data used in this research is Joko Pinurbo's poetry library. The poems studied were entitled “Pacar Senja”, “Selepas Usia 60”, and “Tukang Potret Keliling”, which were analyzed based on the phrases and figures of speech contained in them. The study of poetry is carried out with semiotics, namely a way of studying a poem by enjoying its markers. The results of the review of the three titles of Joko Pinurbo's poems above, it is stated that the three works contain symbols and symbols that have a specific purpose. The use of diction in his poems is quite simple as it is often used in everyday life and has a good sense of humor.
ANALISIS PENGGUNAAN GAYA BAHASA PADA PUISI – PUISI KARYA JOKO PINURBO DENGAN PENDEKATAN SEMIOTIK Utin Maekatini Ayuningsih; Wikanengsih Wikanengsih; R. Mekar Ismayani
Parole : Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Vol. 4 No. 5 (2021): VOLUME 4 NOMOR 5, SEPTEMBER 2021
Publisher : IKIP Siliwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Poetry is a series of words and lines created by the expression of feelings and thoughts that make up a literary work. To beautify the language of a poem, the style of language used must be clear. Joko Pinurbo is an Indonesian writer who creates various poems. The poetry he creates has a unique language characteristic, is simple and has deep allusions. This study aims to examine the style of language used in the poems by Joko Pinurbo. The method in this research is descriptive qualitative with the type of literature study. The source of data used in this research is Joko Pinurbo's poetry library. The poems studied were entitled “Pacar Senja”, “Selepas Usia 60”, and “Tukang Potret Keliling”, which were analyzed based on the phrases and figures of speech contained in them. The study of poetry is carried out with semiotics, namely a way of studying a poem by enjoying its markers. The results of the review of the three titles of Joko Pinurbo's poems above, it is stated that the three works contain symbols and symbols that have a specific purpose. The use of diction in his poems is quite simple as it is often used in everyday life and has a good sense of humor.
ANALISIS KESALAHAN EJAAN BAHASA INDONESIA PADA TEKS LAPORAN HASIL PEROBAAN SISWA KELAS IX Rosa Rita; Wikanengsih; R. Mekar Ismayani
Parole : Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Vol. 6 No. 6 (2023): VOLUME 6 NOMOR 6, NOVEMBER 2023
Publisher : IKIP Siliwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22460/parole.v6i6.17728

Abstract

This study intends to analyze Indonesian spelling errors in grade 9 students' experimental report texts. This research is also motivated by the many Indonesian spelling errors and students' spelling scores in the small test report text assessment criteria.  The method in this research is descriptive qualitative method.  The instruments used in this study were the text of the student's writing test report and the test report text assessment guidelines.  The data collection technique in this study was to look for sentences containing Indonesian spelling errors in the text of student experimental reports. The method of information analysis tried is reading, marking errors, analyzing, then formulating. Subject in this study was the experimental results of class 9D students at SMPN 1 Cikalongwetan, totaling 20 people.  The results of this study showed that out of 20 students in class 9D, 75% of the total number of students in 9D made a capital letter error.  Meanwhile, errors in writing capital letters at the beginning of a sentence reached 55% and errors in writing capital letters in the middle of a sentence reached 35%.  The conclusion of this study is that the cause of Indonesian spelling errors in the text of the class 9D experimental report at SMPN 1 Cikalongwetan is due to students' lack of understanding in Indonesian spelling and the lack of learning about Indonesian spelling in class.
PENERAPAN MODEL DISCOVERY LEARNING PADA MATERI TEKS PIDATO PERSUASIF DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA MIND MAPPING lisda siti yuningsih; Diena San Fauziya; R. Mekar Ismayani
Parole : Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Vol. 6 No. 3 (2023): VOLUME 6 NOMOR 3, MEI 2023
Publisher : IKIP Siliwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22460/parole.v6i3.17898

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi adanya masalah siswa dalam menulis teks pidato persuasif. Faktor penyebab masalah tersebut siswa gagal memahami struktur dan kaidah kebahasaan teks pidato persuasif sebagai dampak dari pemilihan model pembelajaran yang belum inovatif. Dalam penelitian ini menguraikan hasil pembelajaran menulis teks pidato persuasif menggunakan model pembelajaran discovery learning dengan media mind mapping. Dengan demikian, penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan keterlaksanaan hasil belajar teks pidato persuasif menggunakan model pembelajaran discovery learning yang dilengkapi dengan mind mapping pada subjek sebanyak 34 siswa. Metode yang digunakan yakni deskriptif kualitatif serta pengumpulan data berdasarkan observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan pembelajaran teks bahasa persuasif menggunakan model discovery learning dengan mind mapping berjalan baik di kelas IX G SMPN 1 Margaasih sesuai hasil observasi siswa sebesar 93,7%. Hasil belajar siswa secara keseluruhan memperoleh skor total 85% dengan rincian struktur sebanyak 88%, kaidah kebahasaan 83%, kreativitas 79%, dan presentasi 92%. Dapat disimpulkan bahwa pemilihan model dan media bisa menjadi solusi dari pembelajaran yang belum inovatif.
Pelatihan Multimedia Interaktif Berbantuan Aplikasi Assembler Edu Kepada Guru-Guru SMP Alfa Mitri Suhara; R. Mekar Ismayani
Abdimas Siliwangi Vol. 7 No. 2 (2024): Juni 2024
Publisher : IKIP SILIWANGI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22460/as.v7i2.22825

Abstract

The Covid-19 pandemic, which has not yet ended, has an impact on the implementation of learning, which still applies the learning process from home for several areas that are still at level 3. Therefore, teachers must continue to improve their abilities and creativity in managing an interesting learning process. Integrating technological advances by utilizing them in learning, especially for teachers in designing teaching materials or learning media that are multimedia and interactive is urgently needed. Many platforms or applications that can be utilized. One such application is Assembelr Edu. The results of initial observations show that not all teachers use the application in the learning process. This is due to limited information. Thus, a training is needed for teachers to be better prepared in carrying out distance learning. This PKM activity is in collaboration with partners, in this case SMP Kartika XIX-1 Bandung in the form of training and guidance on making interactive multimedia with the help of the Assemblr Edu application. This training activity was carried out by providing first, socialization and delivery of material. Second, direct training through mentoring and instructor guidance in making interactive multimedia with the help of the Assemblr Edu application. Third, the teacher simulates the multimedia that has been made in front of the other participants. In addition, feedback and follow-up plans will be carried out to find out the students' responses to the multimedia.