Claim Missing Document
Check
Articles

Found 31 Documents
Search

Efek Staebler-Wronski dan Pengaruh Waktu Anil pada Lapisan Instrinsik Silikon Amorf Terhidrogenasi (a-Si:H) Yoyok Cahyono; Fuad D. Muttaqin; Umi Maslakah; Malik A. Baqiya; Mochamad Zainuri; Eddy Yahya; Suminar Pratapa; Darminto Darminto
Jurnal Fisika dan Aplikasinya Vol 13, No 2 (2017)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, LPPM-ITS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (590.452 KB) | DOI: 10.12962/j24604682.v13i2.2299

Abstract

Silikon amorf terhidrogenasi (a-Si:H) adalah salah satu material sel surya yang sangat menjanjikan, karena jika dibandingkan dengan kristal silikon (c-Si) material ini mempunyai absorpsivitas yang lebih besar dengan kebutuhan material yang lebih sedikit (tipis). Sehingga diharapkan dapat mereduksi biaya produksi dan hargasel surya. Tetapi sampai saat ini masih banyak persoalan yang belum terselesaikan, terutama yang berkaitan dengan efisiensi yang masih rendah, dan efek Staebler-Wronski. Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari efek Staebler-Wronski, yaitu pengaruh lama waktu paparan panas pada lapisan material sel surya dengan menggunakan cara perlakuan anil. Hasil penelitian menunjukkan bahwa semakin lama waktu anil, ada kecenderungan untuk menurunkan transmitansi, yang diperkirakan disebabkan oleh perubahan kristalinitas, celah pita energi, energi Urbach dan ukuran partikel. Kenaikan waktu anil dapat mengakibatkan terlepasnya ikatan hidrogen yangmenyebabkan terjadinya peningkatan keadaan terlokalisasi, karena aktivasi ikatan lepas, dan ikatan lepas inilah penyebab utama terjadinya efek Staebler-Wronski.ABSTRACTHydrogenated amorphous silicon (a-Si:H) is one of the most promising solar cell materials, as compared to the crystalline silicon (c-Si). This material has a greater absorption with less material requirement (thin). So it is expected to reduce the cost of production and price of solar cells. But until now there are still many unresolvedissues, especially with regard to low efficiency, and the Staebler-Wronski effect. This study aims to describe the effect of Staebler-Wronski, which is the effect of long-time exposure to heat on the layer of solar cell material by means of annealing treatment. The results show that the longer annealing time, there is a tendency to decreasetransmittance, which is thought to be caused by changes in crystallinity, energy band gap, Urbach energy and particle size. The increasing annealing time can lead to the release of hydrogen bonds that cause an increase in localized state, due to the activation of the dangling bond which is the main cause of the Staebler-Wronskieffect.
Variasi tekanan dalam proses metalurgi serbuk dan pengaruhnya pada modulus elastisitas bahan komposit Al-SiC Mochamad Zainuri; Yoni Moniada; Darminto Darminto
Jurnal Fisika dan Aplikasinya Vol 1, No 1 (2005)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, LPPM-ITS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (222.321 KB) | DOI: 10.12962/j24604682.v1i1.1000

Abstract

Preparasi bahan komposit bermatriks logam Al dengan penguat SiC telah dilakukan dengan menerapkan gaya kompaksi sebesar 15, 20 dan 25 kN dalam proses metalurgi serbuk. Kompaksi dengan tekanan yang lebih besar daripada kekuatan luluh Al menyebabkan penurunan kualitas ikatan permukaan, sebagai akibat terjebaknya gas dan bahan pelumas yang digunakan dalam proses fabrikasi. Kualitas terbaik dari ikatan antar permukaan antara bahan matriks dan penguat dicapai oleh sampel yang disiapkan dengan gaya kompresi sebesar 15 kN, dengan nilai modulus Young yang terletak di antara batas upper dan lower bound. Analisis selanjutnya dengan modelpartikel penguat menggunakan geometri tabung dan kubus untuk komposit isotropik dapat memprediksi nilai modulus elastisitasnya yang sesuai dengan hasil eksperimen.
The Effect of Temperature Variation on Conductivity Value of Cathode Lithium Ferro Phosphate Carbon Composite Metatia Intan Mauliana; Mochamad Zainuri
Jurnal Penelitian Fisika dan Aplikasinya (JPFA) Vol. 8 No. 2 (2018)
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jpfa.v8n2.p84-90

Abstract

The lithium ferrous phosphate carbon composite (LFP/C) cathode material has been successfully synthesized using solid-state reaction method by utilizing one of the natural sources of iron rocks in Tanah Laut, Kalimantan, as the base material of Fe. Solid-state reaction method was done by using high energy ball milling tool. The LFP cathode material was prepared using a base material (Li2CO3), Fe3O4, and (NH4)2HPO4 in a ratio of 3:6:2 and 5% wt. of Citric acid as a carbon source. There were some variations of calcination temperature used under inert conditions at 400 °C, 500 °C, 600 °C, and 700 °C to determine the effect on the phase structure and electrical conductivity produced by LFP/C cathode composites. Characterization of phase structure was done by using X-ray powder diffraction (XRD), while the conductivity value of the sample was tested using Electrochemical Impedance Spectroscopy (EIS). The analysis of the diffraction pattern shows the largest composition of olivine structure formed at 700 °C at 93.3% wt. with Fe2O3 impurities of 6.7% wt. The highest conductivity value of LFP/C is shown by sampling with 500 °C calcination temperature with a total conductivity value of 5,676 x 10-3 S.cm-1.
Empowering Gili Ketapang Island: Dissemination of Environmentally Friendly Photovoltaic Technology to the Young Generation Yoyok Cahyono; Yanurita Dwihapsari; Malik Anjelh Baqiya; Heru Sukamto; Zainal Arifin; mochamad zainul Asrori; Sri Yani Purwaningsih; Bintoro Anang Subagyo; Mochamad Zainuri; Agus Purwanto; Suminar Pratapa; Heny Faisal; Suasmoro Suasmoro; Darminto Darminto
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat (Indonesian Journal of Community Engagement) Vol 7, No 2 (2021): June
Publisher : Direktorat Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Gadjah Mada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1778.623 KB) | DOI: 10.22146/jpkm.38330

Abstract

Solar Cell Research Group, which is under Advanced Materials Research Group, Department of Physics, Faculty of Science and Data Analytics, ITS Surabaya, with its competency and research, tries to be actively involved in contributing and providing alternative solutions to problems in society, especially regarding the problem of global warming and energy crisis. One of the concrete actions is through community education activities to increase understanding and awareness of the use of environmentally friendly photovoltaic technology on Gili Ketapang Island, Probolinggo. This island is one of the most populous small islands in Indonesia with the problem of ‘high-cost electricity from the state electricity company. The training materials provided for this activity include the Qur’an and Science, global warming, energy crisis, and renewable energy, and the use of photovoltaic energy technology. Thus, the understanding, awareness, and independence of the community of Gili Ketapang Island in the electricity sector can be improved by utilizing renewable energy sources, especially photovoltaic technology. In the long term, the role of various renewable energies in the future is expected to be more significant on this island by utilizing this abundant solar energy
Analisis Silika (SiO2) Hasil Kopresipitasi Berbasis Bahan Alam menggunakan Uji XRF dan XRD Linda Silvia; Mochamad Zainuri
Jurnal Fisika dan Aplikasinya Vol 16, No 1 (2020)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, LPPM-ITS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.12962/j24604682.v16i1.5322

Abstract

Synthesis process of silica (SiO2) from Bancar sand has been carried out by coprecipitation method using NaOH. This study tried to obtain high purity silica from the natural resources by analyzing it using the Rietveld method. Experiments are conducted with different training. Study of X-ray Fluorescence (XRF) analysis showed that Bancar sand was used containing a silica composition weight of 81.7%. X-ray Diffraction (XRD) pattern proves that the synthesized SiO2 formed is amorphous silica, but is still a crystal structure, so that amorphous silica has not yet been formed as a whole. SiO2 content obtained showed high purity using the Rietveld method proved by GoF < 4%. By using MAUD software was obtained silica from coprecipitation methods have particle size were 98.4 ± 57.7 nm.
Oxidation state analysis of LiFeSixP1-xO4/C (x = 0.06) with X-ray absorption near edge structure (XANES) in Fe K-edge and Si K-edge Sahara Hamas Intifadhah; Vera Laviara Maghfirohtuzzoimah; Pelangi Az-zahra; Wantana Klysubun; Fahmi Astuti; Mochamad Zainuri; Darminto Darminto
Journal of Physics: Theories and Applications Vol 5, No 1 (2021): Journal of Physics: Theories and Applications
Publisher : Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20961/jphystheor-appl.v5i1.51855

Abstract

The development of LiFePO4 as a cathode materials on lithium-ion battery was increased with the use of additional techniques such as atomic doping and coating. The material used in this report was LiFeSi0.06P0.94O4/C (LFP Si-6%), synthesized with doping silicon 6% and 11wt% carbon coating by a solid state method. X-ray Absorption Spectroscopy (XAS) characterization was used to investigate the effect on electronic and atomic structure of LFP Si-6%, especially in X-ray Absorption Near Edge Strucuture (XANES) region. XANES data measured on Fe K-edge and Si K-edge. Fe foil, FeO, Fe2O3, FePO4, Si powder, SiO, SiO2 were used as a standard sample for comparison with the result of LFP Si-6%. XANES analysis showed that the energy absorption of Fe K-edge and Si K-edge in LFP Si-6% was 7124.94 eV and 1846.16 eV, respectively. The oxidation state of Fe was Fe2.576+ between Fe2+ and Fe3+, while Si was close to the estimation of Si4+. In addition, the linear combination fitting (LCF) in XANES Fe K-edge was performed to show the ratio of Fe2+/Fe3+ (FeO/Fe2O3).
Pemanfaatan Arang Batok Kelapa Sebagai Media Filter Air Untuk Media Pembelajaran di Jombang Linda Silvia; Fahmi Astuti; Sri Yani Purwaningsih; Yoyok Cahyono; Agus Purwanto; Darminto Darminto; Mochamad Zainuri
Jurnal Pengabdian ILUNG (Inovasi Lahan Basah Unggul) Vol 2, No 2 (2022)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/ilung.v2i2.5871

Abstract

Pada umumnya pelajaran fisika dianggap sebagai pelajaran yang tidak mudah oleh kebanyakan siswa. Walaupun sebagaimana kita ketahui pemanfaatan ilmu fisika sangat banyak dalam kehidupan nyata. Salah satunya penggunaan arang batok kelapa sebagai media filter air. Salah satu tujuan kegiatan abdimas ini agar siswa mampu dan memahami pengaplikasian pelajaran fisika dalam kehidupan sehari-hari dan guru juga memiliki strategi pembelajaran berbasis aplikasi untuk membuat siswanya tertarik terhadap mata pelajaran fisika dengan memanfaatkan bahan yang tersedia di alam cukup melimpah dan harga murah. seperti arang batok kelapa. SMA A Wahid Hasyim Tebuireng Jombang mempunyai jumlah siswa yang cukup banyak yang berasal dari berbagai macam daerah di Jombang sebagai sasaran diharapkan dapat memberikan manfaat untuk mengaplikasikan teknologi filter air di daerahnya dan membagi pengetahuan kepada teman atau masyarakat disekitarnya terutama daerah yang rawan air bersih. Berdasarkan kegiatan pengabdian kepada masyarakat menunjukkan bahwa siswa dan guru sangat antusias mengikuti kegiatan dan hasil filter air berbasis arang batok kelapa mampu meningkatkan kualitas air sekitar 50% yang dapat digunakan sebagai media pembelajaran.
Pilot Project Pemanfaatan Sel Surya sebagai Pembangkit Listrik Alternatif untuk Rumah Tangga di Pulau Gili Iyang Sumenep Yoyok Cahyono; Nurul Amalia T; Masyitatus Daris S; Santi Puspitasari; Badri G.S; Heru Sukamto; Malik Anjelh Baqiya; Mochamad Zainuri; Endarko; Agus Purwanto; Triwikantoro; Suminar Pratapa; Suasmoro; Darminto
Sewagati Vol 2 No 1 (2018)
Publisher : Pusat Publikasi ITS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1097.573 KB)

Abstract

Kelompok Penelitian Material Sel Surya, merupakan bagian dari Kelompok Penelitian dan Laboratorium Bahan Maju, Departemen Fisika, FIA, ITS Surabaya, berusaha untuk berperan aktif, dan menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari seluruh upaya dunia untuk mengatasi krisis energi dan pemanasan global, melalui penelitian dan pengembangan energi terbarukan, dan mensosialisasikannya ke masyarakat. Kegiatan pengabdian masyarakat di pulau Gili Iyang ini adalah bagian dari upaya itu, yaitu membantu meningkatkan kemandirian masyarakat pulau Gili Iyang dalam bidang energi listrik, dengan memanfaatkan energi terbarukan menggunakan teknologi sel surya. Dengan demikian, potensi masyarakat maupun sumber daya alam yang ada di pulau Gili Iyang yang belum termanfaatkan dengan baik dapat diberdayakan sehingga dapat meningkatkan produktivitas dan kemandirian energi masyarakat tersebut, dan tidak bergantung kepada energi konvensional. Untuk jangka pendek, perancangan teknologi tepat guna (sistem pembangkit / modul listrik sel surya), dan terbentuknya pilot project energi listrik berbasis sel surya telah tercapai dengan baik. Walaupun demikian, masih dibutuhkan pendampingan yang berkelanjutan, terutama mengenai perawatan (maintenance) dan perubahan kultur masyarakat.
Pemanfaatan Karbon Aktif Tempurung Kelapa sebagai Media Filtrasi Air di Desa Sumberwudi Lamongan Linda Silvia; Darminto; Agus Purwanto; Fahmi Astuti; Mochamad Zainuri
Sewagati Vol 5 No 2 (2021)
Publisher : Pusat Publikasi ITS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1292.992 KB)

Abstract

Ketersediaan air bersih di wilayah pedesaan dan pinggiran sungai sangat tergantung pada sumber air di alam seperti sumur air tanah dangkal. Namun, ketika musim kemarau, sumur air tanah dangkal menjadi payau dan membuat masyarakat Desa Sumberwudi Karanggeneng Lamongan beralih memanfaatkan aliran air dari Sungai Bengawan Solo. Pengolahan air sudah dilakukan menggunakan metode pengendapan sederhana, namun seringkali air yang dihasilkan masih jauh dari kata jernih dan bersih karena masih banyaknya endapan lumpur yang terbawa sehingga berwarna kecoklatan. Sehingga dalam program pengabdian masyarakat ini akan dibuat alih teknologi dengan memanfaatkan karbon aktif tempurung kelapa yang keberadaannya melimpah di alam dengan harga yang cukup terjangkau sebagai media fitrasi air. Filter yang dibuat dipasang di salah satu fasilitas umum (mushola) dan SMPN 1 Karanggeneng Lamongan. Berdasarkan hasil pengujian air menggunakan water quality tester yang telah diperoleh bahwa filter air mampu meningkatkan kualitas air sebesar 25%. Pengujian yang digunakan antara lain: Total Dissolved Solid (TDS), pH, salinitas, elektrokonduktivitas, dan temperatur. Dengan adanya kegiatan ini diharapkan masyarakat dapat membuat filter air secara mandiri menggunakan bahan di sekitar dengan harga yang cukup terjangkau untuk mendapatkan kualitas air yang memadai.
Effects of The Addition of Carbon on Abaca Fiber and PVA Composite Materials Based on Mechanical and Acoustic Properties Susilo Indrawati; Syabania R A; Linda Silvia; Lila Yuwana; Mochamad Zainuri
Jurnal Fisika dan Aplikasinya Vol 19, No 1 (2023)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, LPPM-ITS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.12962/j24604682.v19i1.14534

Abstract

Abaca is a kind of banana that grows in Indonesia. Abaca banana product utilized in this research is a fiber that obtained from the midrib of the stem. Henceforth, abaca fiber is processed to be the form of membranes. The purpose of the study are to determine the physical, mechanical and acoustic properties of abaca fiber composite materials as fillers and polyvinyl acetate (PVA) as a matrix. The ratio of composite materials of abaca fibers and PVA is 1:10. The variations used in producing membranes are the addition of carbon powders by 0%, 2%, 4%, 6% and 8%. The characteristics carried out include testing of density, morphology, tensile strength and sound absorption coefficient. The results reveal that the highest density is obtained from the sample of 0% carbon, i.e., 1.026 gr/cm3. Furthermore, the mechanical properties testing shows the highest yield stress value in samples with 4% carbon of 476.8 MPa and the highest Young modulus in samples with 8% carbon is 7905.1 MPa. Therefore, the addition of carbon could improve the mechanical properties of composites materials. Based on the measurement of sound absorption coefficient using an impedance tube with 1 microphone, the highest value can be attained from the sample of 4% carbon, namely 0.211 which shows the sample is more reflective. The material is reflective because the amount of abaca fiber used is less than PVA. The diameter of pores formed between the fiber and PVA are very small which could cause the absorption coefficient value to be lower. Therefore, further research will focus on the addition of abaca fiber content in composite materials. The positive point in this study is that the addition of carbon with 4% and 8% provides optimal mechanical ability.