Claim Missing Document
Check
Articles

Pengaruh Variabel Makro Ekonomi Terhadap Indeks Harga Saham Gabungan Nuratni Raudatullaily; Uswatun Khasanah
Jurnal Simki Economic Vol 6 No 2 (2023): Volume 6 Nomor 2 Tahun 2023
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29407/jse.v6i2.248

Abstract

The capital market itself plays a strategic role in increasing a country's economic resilience. This inevitably wants to get used to investors' investment in the capital market, exclusively stocks. The stock price that compares the growth of all stocks listed on the Indonesia Stock Exchange is the Composite Stock Price Index. The growth of stock price movements is not always stable, but there will be changes that are intertwined in stock prices either up or down, it will certainly affect the movement of the composite stock price index (JCI). This study aims to identify and analyze the factors influencing the Indonesia Composite Stock Price Index. Quantitative type of research, using secondary data based on time series time horizons and cross section data for the period January 2017 to December 2021 obtained from official websites such as Bank Indonesia and BPS. This study used the Autoregressive Distributed Lag (ARDL) model. The results of the study using the ARDL method showed that the simultaneous regression test (Test F) showed that the four independent variables in the study together had an influence on the Composite Stock Price Index. Meanwhile, in the partial regression test (Test t) it can be stated that the variables interest rate and JUB have a positive and significant influence on the JCI Meanwhile, the inflation and exchange rate variables have a negative and significant influence on the JCI.
Penerapan Model Pembelajaran Project Based Learning untuk Meningkatkan Keterampilan Menulis Puisi pada Siswa Kelas IV SD Muhammadiyah Kleco 2 Tahun Ajaran 2022/2023 Maulida Ajeng Priyatnomo; Uswatun Khasanah; Sri Wahyuningsih
Kalam Cendekia: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 11, No 2 (2023): Kalam Cendekia: Jurnal Ilmiah Kependidikan
Publisher : Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20961/jkc.v11i2.75991

Abstract

Penelitian ini mempunyai tujuan: 1) mendeskripsikan penerapan model pembelajaran Project Based Learning, 2) meningkatkan keterampilan menulis puisi, 3) mendiskripsikan kendala dan solusi dari penerapan model pembelajaran Project Based Learning. Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang berkolaborasi dengan guru kelas dan siswa. Instrumen penelitian ini yaitu lembar observasi, lembar wawancara, dan soal tes unjuk kerja keterampilan menulis puisi. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, tes, dan dokumentasi. Analisis data dilaksanakan melalui reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini, yaitu: (1) penerapan model pembelajaran Project Based Learning yang dilaksanakan melalui 6 tahap, yaitu: a) Penentuan proyek, b) Perencanaan langkah-langkah penyelesaian proyek, c) penyusunan jadwal pelaksanaan proyek, d) Penyelesaian proyek dengan fasilitas dan monitoring guru, e) Penyusunan laporan dan presentasi/publikasi hasil proyek, f) Evaluasi proyek dan hasil proyek; (2) penerapan model pembelajaran Project Based Learning dapat meningkatkan keterampilan menulis puisi  yang diketahui melalui peningkatan persentase ketuntasan siswa sebesar 37,1% pada pra-siklus, 57,35% pada siklus I, dan 90,65% pada siklus II.
Peningkatan Keaktifan dan Hasil Belajar IPAS Menggunakan Model Problem Based Learning Kelas IV SD Muhammadiyah Kleco 2 Tahun Ajaran 2022/2023 Fina Hastiwi; Uswatun Khasanah; Sri Wahyuningsih
Kalam Cendekia: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 11, No 2 (2023): Kalam Cendekia: Jurnal Ilmiah Kependidikan
Publisher : Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20961/jkc.v11i2.75334

Abstract

Penelitian ini didasarkan untuk mengembangkan model pembelajaran yang mendorong partisipasi aktif peserta didik dan meningkatkan pemahaman konsep materi IPAS. Keaktifan peserta didik merupakan faktor penting yang berpengaruh pada peningkatan hasil belajar. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keaktifan dan hasil belajar menggunakan model Problem Based Learning. Jenis penelitian tindakan kelas dilakukan dua siklus masing-masing siklus dua kali pertemuan. Analisis data melalui tahapan reduksi data, penyajian, kesimpulan. Metode penelitian melalui observasi, wawancara, dan analisis hasil belajar. Keaktifan dinilai berdasarkan partisipasi dalam diskusi, kemampuan berpikir kritis, dan kerjasama dalam kelompok. Hasil belajar diukur melalui tes. Hasil penelitian menunjukkan tahap prasiklus persentase keaktifan yaitu 50%, siklus I sebesar 63% dan meningkat pada siklus II mencapai 83%. Peningkatan hasil belajar tahap prasiklus 40,74%, siklus I sebesar 53,69% dan siklus II mencapai 81,33%. Hasil yang diperoleh menunjukkan ketercapaian indikator keberhasilan dengan kategori sangat baik. Kesimpulannya bahwa penggunaan model PBL dapat meningkatkan keaktifan dan hasil belajar IPAS.
Peningkatan Hasil Belajar Pendidikan Pancasila Menggunakan Model Problem Based Learning Berbantuan Media Puzzle di Kelas I Amanah SD Muhammadiyah Kleco 2 Tahun Ajaran 2022/2023 Lathifah Aulia Sari; Uswatun Khasanah; Wiwik Sulistyaningsih
Kalam Cendekia: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 11, No 2 (2023): Kalam Cendekia: Jurnal Ilmiah Kependidikan
Publisher : Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20961/jkc.v11i2.76179

Abstract

Tujuan Penelitian ini untuk meningkatkan hasil belajar Pendidikan Pancasila menggunakan model problem Based learning berbantuan media puzzle di kelas I Amanah. Metode penelitian ini yaitu Penelitian Tindakan Kelas. Penelitian dilakukan dalam dua siklus dengan tahapan meliputi perencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi. Teknik pengumpulan data yaitu observasi, tes, dan studi dokumen. Teknik analisis data menurut Miles dan Huberman meliputi pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata kelas dan persentase kentutasan klasikal meningkat dari pratindakan 56,92 dengan ketuntasan klasikal 23,04% meningkat menjadi 72,06 dengan ketuntasan klasikal 55,77% pada siklus I, dan meningkat menjadi 85,98 dengan ketuntasan klasikal 84,62% pada siklus II. Berdasarkan hasil penelitian ini, disimpulkan bahwa penerapan model Problem Based Learning berbantuan media puzzle dapat meningkatkan hasil belajar Pendidikan Pancasila di kelas I Amanah SD Muhammadiyah Kleco 2 tahun ajaran 2022/2023.
Peningkatan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Melalui Model Problem Based Learning Berbantuan Gambar Kelas I Amanah SD Muhammadiyah Kleco 2 TA 2022/2023 Nofi Setiyoningsih; Uswatun Khasanah; Wiwik Sulistyaningsih
Kalam Cendekia: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 11, No 2 (2023): Kalam Cendekia: Jurnal Ilmiah Kependidikan
Publisher : Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20961/jkc.v11i2.75835

Abstract

Penggunaan model pembelajaran yang kurang variatif menyebabkan rendahnya hasil belajar peserta didik dan belum mencapai KKM 75. Penelitian ini dilaksanakan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar Bahasa Indonesia dengan menggunakan model pembelajaran PBL berbantuan gambar pada kelas I Amanah SD Muhammadiyah Kleco 2 Yogyakarta. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu observasi, tes dan dokumentasi. Peningkatan hasil belajar dibatasi pada kemampuan kognitif yang bersumber pada nilai rata-rata peserta didik setiap siklusnya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan model PBL berbantuan gambar dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik kelas I Amanah SD Muhammadiyah Kleco 2. Hasil belajar siklus I  rata-rata 74,33 dan ketuntasan klasikal 46,15%, mengalami peningkatan pada siklus II menjadi rata-rata 84,71 dengan ketuntasan klasikal 86,53%. Penerapan model pembelajaran PBL berbantuan gambar dapat membantu siswa untuk mengungkapkan informasi yang terkandung dalam masalah sehingga hubungan antar komponen dalam masalah tersebut dapat terlihat dengan jelas dan lebih konkrit.
Peningkatan Hasil Belajar Matematika Melalui Model Problem Based Learning Berbantuan Media Gambar Kelas I Amanah SD Muhammadiyah Kleco 2 TA 2022/2023 Khoirun Nisa; Uswatun Khasanah; Wiwik Sulistiyaningsih
Kalam Cendekia: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 11, No 2 (2023): Kalam Cendekia: Jurnal Ilmiah Kependidikan
Publisher : Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20961/jkc.v11i2.76245

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar matematika dengan menggunakan model pembelajaran PBL berbantuan media gambar pada kelas I Amanah SD Muhammadiyah Kleco 2 Yogyakarta tahun ajaran 2022/2023. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu observasi, tes, dan studi dokumen. Peningkatan hasil belajar dibatasi pada kemampuan kognitif peserta didik yang dapat bersumber pada nilai rata-rata peserta didik pada tiap siklusnya. Hasil menunjukkan bahwa dengan penggunaan model PBL berbantuan media gambar dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik kelas I Amanah SD Muhammadiyah Kleco 2. Hasil belajar siklus I dengan rata-rata 70,62 dan ketuntasan klasikal 55,77%, mengalami peningkatan pada siklus II menjadi rata-rata 86,46 dengan ketuntasan klasikal 82,69%. Penggunaan model PBL dapat membuat peserta didik aktif dalam pembelajaran serta karena masalah yang dihadirkan pada pembelajaran merupakan hal yang terjadi dalam kehidupan mereka makan peserta didik lebih antusias dalam mengikuti pembelajaran. Media gambar membantu peserta didik memahami hal abstrak sehingga lebih mudah untuk diterima dan dipahami oleh peserta didik.
Peningkatan Hasil Belajar Pendidikan Pancasila Dengan Menggunakan Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) Pada Peserta Didik Kelas IV Amanah SD Muhammadiyah Kleco 2 Tahun Ajaran 2022/2023 Junio Sila Anditya; Uswatun Khasanah; Sri Wahyuningsih
Kalam Cendekia: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 11, No 2 (2023): Kalam Cendekia: Jurnal Ilmiah Kependidikan
Publisher : Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20961/jkc.v11i2.76532

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya hasil belajar Pendidikan Pancasila kelas IV SD Muhammadiyah Kleco 2. Salah satu penyebab rendahnya hasil belajar adalah kurangnya daya tarik peserta didik saat pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik dengan menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL). Penelitian ini merupakan Penelitian Tindak Kelas. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu observasi, tes dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan terjadi peningkatan hasil belajar Pendidikan Pancasila menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning pada peserta didik kelas IV SD Muhammadiyah Kleco 2. Berdasarkan hasil pratindak menunjukan bahwa sebanyak 12 peserta didik atau 44,44% tuntas dalam belajar dengan nilai rata-rata 68,22. Hasil tes pada siklus I meningkat menjadi 14 peserta didik atau 51,85% dinyatakan tuntas dalam belajar dengan nilai rata-rata meningkat menjadi 73,70. Hasil tes pada siklus II meningkat menjadi 24 peserta didik atau 88,88% dinyatakan tuntas dalam belajar dengan nilai rata-rata meningkat menjadi 81,44 berarti ada peningkatan hasil belajar peserta didik.
Daya Saing Sektor Pariwisata Dalam Meningkatkan Ekonomi Daerah Di Bali Dan D.I Yogyakarta Tahun 2017-2021 Monika Presilia; Uswatun Khasanah
Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING) Vol 7 No 1 (2023): COSTING : Journal of Economic, Bussines and Accounting
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/costing.v7i1.6485

Abstract

One of the sectors with local revenue is tourism. The study will look at the tourist attractions in Bali and D.I. Yogyakarta. In this study, eight indicators were employed, and the World Tourism Organization (WTO) was used to examine them. According to the study's findings, each parameter is carefully analyzed. DIY displays a higher Human Tourism Indicator (HTI) score than Bali, and higher Bali indicators can also be found on the Infrastructure Development Indicator (IDI), Environment Indicator (EI), and Openness Indicator (OI). In terms of the Price Competitiveness Index (PCI), Technology Indicator (TAI), Human Resources Index (HRI), Openness Index (OI), and Social Development Index (SDI), Bali enjoys a competitive advantage. Keywords: Tourism Competitiveness, Tourism Index, Composite Index, Tourism Competitiveness Index.
Pengaruh Harga, Fasilitas, Lokasi, Lingkungan dan Pendapatan Terhadap Keputusan Pembelian Rumah di Kota Bekasi Putri Fauziyah; Uswatun Khasanah; Agus Salim
Jurnal HUMMANSI (Humaniora, Manajemen, Akuntansi) Vol 6 No 2 (2023): Jurnal HUMMANSI (Humaniora, Manajemen, dan Akuntansi)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Komputer YOS SUDARSO Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33488/1.jh.2023.2.379

Abstract

The need for shelter is one of the fundamental human needs, following clothing and food. Bekasi City is currently experiencing growth and has become a residential area for urban residents and an industrial center. This urbanization is driving population growth, leading to an increased demand for housing. This research aims to examine the influence of price, facilities, location, environment, and income on the decision to purchase a house in the Taman Mula Sakti Indah Housing Complex. The research is a survey study conducted using questionnaires to collect data. The population in this study consists of consumers in the Taman Mula Sakti Indah Housing Complex. The research sample was determined using the Slovin formula, resulting in a sample size of 88 respondents. The data analysis technique used in this study is multiple linear regression analysis. The research findings indicate that collectively, the independent variables, namely price, facilities, location, environment, and income, have a significant simultaneous influence on the dependent variable, which is the purchase decision. Partially, price, location, and income significantly influence the purchase decision variable (Y) in the Taman Mula Sakti Indah Housing Complex.
Analysis of House Price Determination in 13 G20 Countries: Random Effect Model Ignatius Abasimi; Anisa Rupaningtyas Aulia; Uswatun Khasanah
Journal of Asset Management and Public Economy Vol. 2 No. 2 (2023)
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan, Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.12928/jampe.v2i2.7983

Abstract

A house or a place to live is a primary need for all beings, but the lack of affordable housing to buy or rent can trigger a global housing crisis. After the collapse of the housing market in the US or the subprime crisis of 2008-2009 there was a revival of focus on the housing market. Empirical research has been conducted to look at the variables that affect house prices. However, it is still rare for researchers to examine the influence of macroeconomic variables in countries that have a strong role in the world economy. Therefore this study aims to determine the effect of the Consumer Price Index, Construction GDP, Unemployment Rate, Population Density, Exchange Rate and Power Purchasing Parity on the House Price Index as an indicator that reflects house prices. So, the contribution of this research is to provide novelty in the use of the house price index to determine the determinants that influence it. This research is a quantitative research using secondary data. The regression model used in this study is the Random Effects Model. The result of this study is the Consumer Price Index and Purchasing Power Parity have a significant positive impact on house prices. Therefore, the government needs to maintain the stability of these two indicators so that house prices remain stable. The Unemployment Rate and Exchange Rate show a significant negative effect on house prices. Therefore, the government needs to monitor and maintain the stability of the exchange rate and reduce the unemployment rate so that there is no significant decline in house prices. Meanwhile, construction GDP and population density show no effect on house prices. Additional studies are urgently needed to identify factors and housing price movements contributing to global and regional levels.