Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Techno

Speed Control Series Dc Motor Using Ant Colony Optimization Muhammad Ruswandi Djalal; Herman HR
Techno (Jurnal Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Purwokerto) Vol 20, No 2 (2019): Techno Volume 20 No.2 Oktober 2019
Publisher : Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30595/techno.v20i2.4531

Abstract

Motor DC yang terhubung dengan seri atau shunt banyak digunakan dalam berbagai aplikasi. Karena memiliki torsi yang relatif tinggi untuk memikul beban dibandingkan dengan motor permanen magnet dengan ukuran yang sama. Motor permanen magnet bersifat linear sedangkan motor DC bersifat non linear. Karakteristik non linear dari motor DC seperti saturasi dan gesekan dapat menurunkan kinerja dari konvensional Kontrol. Algoritma Ant Coloni pada prinsipnya mencari sumber makanan berdasarkan jejak feromone yang kemudian secara berkelompok akan mengikuti jejak yang memiliki feromone yang terbesar. Dengan prinsip ini algoritma akan mencari parameter yang paling optimal untuk diisikan pada parameter PID, sehingga didapatkan kendali optimal pada kecepatan Motor DC Seri. Hasil optimasi ant colony didapatkan nilai fitness function sebesar 79.4892, dengan 50 kali iterasi, dan parameter nilai PID yang optimal di mana, parameter P (Proportional) sebesar 23.0337, I (Integral) sebesar 7.9168, dan D (Derivative) sebesar 7.8163. Dengan beberapa case kecepatan dan perubahan beban pada Motor DC Seri, dengan kendali PID Ant Colony didapatkan kinerja system optimal dengan overshoot yang minimum dan settling yang cepat.