Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Jurnal Al-Khitabah

PENGARUH KEMAMPUAN KOMUNIKASI KETUA MAJELIS TAKLIM TERHADAP EFEKTIVITAS DAKWAH PADA MAJELIS TAKLIM DI KECAMATAN RAPPOCINI KOTA MAKASSAR Ahmad Sultra
Jurnal Al-Khitabah Vol 2 No 1 (2015): Jurnal Al Kitabah
Publisher : Jurnal Al-Khitabah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Keberadaan Majelis Taklim sebagai lembaga dakwah tidak lepas dari fungsi dan perannya dalam manipestasi Islam merupakan agama dakwah. Tidak dapat dipungkiri bahwa Islam dapat tersebar di seluruh penjuru dunia, dipahami, dipeluk dan diamalkan oleh manusia dari berbagai suku dan bangsa adalah karena dakwah. Kompetensi komunikasi Ketua Majelis Taklim di Kecamatan Rappocini Kota Makassar, tergolong pada kategori sedang atau cukup baik. Ketua Majelis Taklim terlaksana cukup baik karena adanya perencanan Ketua Majelis Taklim , pelaksanaan Ketua Majelis Taklim , evaluasi dan tindak lanjut.
MODEL PENGELOLAAN TBM BUDAYA PADA KOMUNITAS MASYARAKAT KEAMMATOAAN DI WILAYAH “ILALANG EMBAYYA” DESA TANATOA KECAMATAN KAJANG KABUPATEN BULUKUMBA Ahmad Rustan
Jurnal Al-Khitabah Vol 3 No 3 (2017)
Publisher : Jurnal Al-Khitabah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini berjudul model pengelolaan TBM budaya pada komunitas masyarakatkeammatoaan di wilayah “Ilalang Embayya” Desa Tanatoa Kecamatan Kajang KabupatenBulukumba. Penelitian ini bertujuan untuk melahirkan Model TBM Budaya” danTerbentuknya TBM budaya kreatif pada masyarakat komunitas adat Tertingal sertaTerciptanya Gerakan Indonesi Membaca (GIM) pada masyarakat adat suku Kajang.Penelitian ini menggunakan metode Research & Development (Penelitian danPengembangan). Teknik pengumpulan data menggunakan pedoman observasi, pedomanwawancara, serta dokumentasi. Sementara analisis data yang digunakan adalah data yangsudah terkumpul akan dianalisis dengan menggunakan analisis deskrpitif kualitatif dankuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan (1) proses Pengelolaan TBM Budaya Pasang,efektif untuk diterapkan pada warga masyarakat yang bermukim di kawasan ilalang embayya.Hal itu disebabkan karena model TBM ini sangat relevan dengan upaya untukmemberdayakan masyarakat (think globally act lokally). Di samping itu dalampengelolaannya menggunakan prinsip-prinsip kepemimpinan Ammatowa dalam memimpinwarganya. (2) Motivasi warga ilalang embayya dalam penyelenggaraan program TBM tinggi,hal itu ditunjukkan dari keterlibatan warga dalam menyiapkan sarana dan prasarana TBM.Motivasi ini juga disebabkan oleh prinsip kegotong-royongan yang tetap terpelihara dalamkehidupan masyarakatImplikasi dari penelitian ini adalah: model TBM berbasis budaya pasang pada ujicobakonseptual terbukti efektif, terlaksana/dapat dilaksanakan dengan baik karena sesuai budaya,situasi dan kondisi serta kebutuhan masyarakat dan sudah menarik meskipun masih perludiujicoba lebih luas melalui ujicoba operasional.