Claim Missing Document
Check
Articles

Found 6 Documents
Search
Journal : Akrab Juara : Jurnal Ilmu-ilmu Sosial

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP TOYOTA PADA AUTO 2000 CILANDAK Dudi Duta Akbar
Akrab Juara : Jurnal Ilmu-ilmu Sosial Vol 5 No 1 (2020): Februari
Publisher : Yayasan Azam Kemajuan Rantau Anak Bengkalis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Dalam penelitian ini di fokuskan mengenai variable-variabel penetapan harga dan kualitas produk yang diterapkan dalam divisi penjualan di Auto 2000 Cilandak, apakah hal ini mempengaruhi kepuasan pelanggan. Penelitian yang berjudul Pengaruh Kualitas Produk dan Harga Terhadap Toyota pada Auto 2000 Cilandak, meneliti seberapa besar pengaruh kualitas produk dan harga terhadap kepuasan pelanggan.Dengan menggunakan alat pengumpulan data melalui metode kuesioner. Dengan menggunakan uji regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan 1. terdapat pengaruh positif antara variabel kualitas produk yang dominan terdapat pada indikator feature yaitu kelengkapan ekterior kendaraan yang berfungsi baik terhadap variabel Kepuasan pelanggan yang terdapat pada kecepatan penanganan keluhan pelanggan. Dapat dikatakan bahwa bila semakin baik/tinggi Kualitas Produk maka Kepuasan Pelanggan juga meningkat. 2. Terdapat pengaruh positif antara variabel harga dominan terdapat pada indikator penetapan harga bauran produk, yaitu mengenai penetapan harga untuk pembelian trade in (tukar tambah) terhadap variabel kepuasan yang dominan terdapat pada jumlah pelayanan yang tersedia, yaitu penampilan ruang showroom yang baik. 3. Kualitas Produk yang dominan terdapat pada kelengkapan ekterior kendaraan dan Harga yang dominan terdapat pada penetapan harga untuk pembelian trade in, secara bersama-sama berpengaruh positif Terhadap Kepuasan Pelanggan yaitu kecepatan penanganan keluhan dan penampilan ruang showroom yang baik. Menyimpulkan secara keseluruhan bahwa variabel kualitas produk yang terbukti (X1) dan Harga (X2) memiliki efek positif pada Kepuasan Pelanggan (Y).
PROGRESS EKONOMI DAN INTERVENSI PEMERINTAH PUSAT KASUS DI INDONESIA: PENDEKATAN METODE ARDL Dudi Duta Akbar
Jurnal Akrab Juara Vol 6 No 3 (2021)
Publisher : Yayasan Akrab Pekanbaru

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Intervensi pemerintah sangat diperlukan dalam hal ini adalah kebijakan budget interventions pada goverment expenditure. Dalam penelitian ini wujud intervensi pemerintahan adalah alokasi anggaran dimana variable kesehatan, pendidikan dan perlindungan sosial sebagai variabel independen dan progress perekonomian yang diproxykan sebagai Pendapatan Domestik Bruto (PDB) sebagai variable dependen. Penelitian ini mencoba menganalisis dengan membandingkan teori dan bukti empiris yang merupakan hasil dari pengolahan data dari variable yang merupakan kombinasi jangka pendek dan jangka panjang. Penelitian yang bertujuan untuk melihat pengaruh variable-variabel tersebut untuk jangka pendek dan jangka panjang dengan menyertakan lag variable dependen. Data diambil pada tahun 2010-2020 dan Metode pada penelitian ini menggunakan metode Autoregresive Distributed lag (ARDL). Penelitian menemukan bahwa variabel kesehatan dan pendidikan berpengaruh positif terhadap progress perekonomian dalam jangka pendek, namun tidak halnya dengan variable perlindungan sosial dan lag PDB. Sementara untuk jangka panjang didapatkan hubungan yang positif antara variable kesehatan dan pendidikan dengan progress perekonomian. Hal menarik adalah diketemukan adanya kesamaan hubungan yang negative antara perlindungan sosial (social protection) pada jangka pendek dan jangka panjang. Fenomena ini menarik didalami merujuk kepada fungsi dan tujuan kebijakan dari alokasi anggaran pemerintah.
TRANSFORMASI DIGITALISASI PENDIDIKAN DAN KESEJAHTERAAN PADA ERA COVID-19 : KAJIAN SYSTEMATIC LITERATURE REVIEW Dudi Duta Akbar
Akrab Juara : Jurnal Ilmu-ilmu Sosial Vol 8 No 3 (2023): Agustus
Publisher : Yayasan Azam Kemajuan Rantau Anak Bengkalis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58487/akrabjuara.v8i3.2146

Abstract

COVID-19 has caused many difficulties around the world, from productivity to educational problems. This research aims to disseminate research trends on digitalization of education and welfare in the context of the COVID-19 pandemic. Through a systematic review, all the most research works on this topic in English, context, which were published between 2020–2023 in international high-impact journals, were analysed. After analyzing 201 articles, the results show the most frequently used keywords arehuman covids digitalization education sustainability. Research that directly discusses the transformation of digitalization on welfare was not found. This is transmitted to the points above to achieve the impact of digitalization of education on welfare.
TRANSFORMASI DIGITALISASI PENDIDIKAN DAN KESEJAHTERAAN PADA ERA COVID-19 : KAJIAN SYSTEMATIC LITERATURE REVIEW Dudi Duta Akbar
Akrab Juara : Jurnal Ilmu-ilmu Sosial Vol. 8 No. 3 (2023): Agustus
Publisher : Yayasan Azam Kemajuan Rantau Anak Bengkalis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58487/akrabjuara.v8i3.2146

Abstract

COVID-19 has caused many difficulties around the world, from productivity to educational problems. This research aims to disseminate research trends on digitalization of education and welfare in the context of the COVID-19 pandemic. Through a systematic review, all the most research works on this topic in English, context, which were published between 2020–2023 in international high-impact journals, were analysed. After analyzing 201 articles, the results show the most frequently used keywords arehuman covids digitalization education sustainability. Research that directly discusses the transformation of digitalization on welfare was not found. This is transmitted to the points above to achieve the impact of digitalization of education on welfare.
PROGRESS EKONOMI DAN INTERVENSI PEMERINTAH PUSAT KASUS DI INDONESIA: PENDEKATAN METODE ARDL Duta Akbar, Dudi
Akrab Juara : Jurnal Ilmu-ilmu Sosial Vol. 6 No. 3 (2021)
Publisher : Yayasan Azam Kemajuan Rantau Anak Bengkalis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Intervensi pemerintah sangat diperlukan dalam hal ini adalah kebijakan budget interventions pada goverment expenditure. Dalam penelitian ini wujud intervensi pemerintahan adalah alokasi anggaran dimana variable kesehatan, pendidikan dan perlindungan sosial sebagai variabel independen dan progress perekonomian yang diproxykan sebagai Pendapatan Domestik Bruto (PDB) sebagai variable dependen. Penelitian ini mencoba menganalisis dengan membandingkan teori dan bukti empiris yang merupakan hasil dari pengolahan data dari variable yang merupakan kombinasi jangka pendek dan jangka panjang. Penelitian yang bertujuan untuk melihat pengaruh variable-variabel tersebut untuk jangka pendek dan jangka panjang dengan menyertakan lag variable dependen. Data diambil pada tahun 2010-2020 dan Metode pada penelitian ini menggunakan metode Autoregresive Distributed lag (ARDL). Penelitian menemukan bahwa variabel kesehatan dan pendidikan berpengaruh positif terhadap progress perekonomian dalam jangka pendek, namun tidak halnya dengan variable perlindungan sosial dan lag PDB. Sementara untuk jangka panjang didapatkan hubungan yang positif antara variable kesehatan dan pendidikan dengan progress perekonomian. Hal menarik adalah diketemukan adanya kesamaan hubungan yang negative antara perlindungan sosial (social protection) pada jangka pendek dan jangka panjang. Fenomena ini menarik didalami merujuk kepada fungsi dan tujuan kebijakan dari alokasi anggaran pemerintah.
STABILITY OF INDONESIA'S SECTORAL EMPLOYMENT OPPORTUNITIES AMIDST FDI AND THE COVID-19 PANDEMIC Dudi Duta Akbar
Akrab Juara : Jurnal Ilmu-ilmu Sosial Vol. 10 No. 3 (2025): Agustus
Publisher : Yayasan Azam Kemajuan Rantau Anak Bengkalis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study analyzes the impact of Covid-19 and Foreign Direct Investment, how this affects the level of employment in Indonesia and captures Indonesia's role in the global economic recovery. This study uses panel data with eight cross sections and a time series from 2017–2021, with the dependent variable the level of employment opportunity and the independent variables are FDI, real GDP, real wages and Covid- 19 as a dummy variable. This study found that the level of employment opportunity had no effect on the Covid-19 period. The independent variables in this study did not significantly affect the level of employment opportunities. This shows that the economic impact caused by a pandemic is different from war, which does not involve the destruction of capital, rather the death rate in the productive segment of the population, and Indonesia is not affected by this. The lack of effect of the pandemic outbreak on job opportunities and FDI shows that Indonesia is part of the Global Value Chain (GVCs) and Indonesia can suppress investor concerns about the outbreak. The next finding is that the growth in the economic sector in the Covid-19 period was not significant, followed by the level of job opportunities in each of these economic sectors.