Claim Missing Document
Check
Articles

KONSORSIA BAKTERI PENGURAI SIANIDA YANG DI ISOLASI DARI BUANGAN INDUSTRI PENGOLAHAN EMAS Sulistinah, Nunik; Sunarko, Bambang
Jurnal Teknologi Lingkungan Vol. 11 No. 3 (2010)
Publisher : Center for Environmental Technology - Agency for Assessment and Application of Technology

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (419.294 KB) | DOI: 10.29122/jtl.v11i3.1191

Abstract

Bacterial consortium capable of growing and utilizing cyanide as a source of nitrogen were isolated from effluent of gold mining industry. The isolation was conducted using liquid enrichment medium with potassium cyanide and glucose as nitrogen and carbon source, respectively. These consortium could tolerate and were able to grow on KCN at concentration of up to 1000 ppm. Bacterial consortium LP3 were also able to degrade potassium cyanide and ammonium as product of the degradation. The degradation rate was 9,0μM per minute. The cyanide-degrading bacteria found in this consortium were identified as Bacillus, Corynebacterium, and Serratia.Keywords: potassium cyanide, nitrogen source, bacterial consortium LP3,degradation
A NEW INDIGENOUS CYANOMETHANE-DEGRADING BACTERIUM ISOLATED FROM GOLD MINING WASTE WATER Sulistinah, Nunik; Munandar, Hendra; Sunarko, Bambang
JURNAL BIOLOGI INDONESIA Vol 15, No 2 (2019): JURNAL BIOLOGI INDONESIA
Publisher : Perhimpunan Biologi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14203/jbi.v15i2.3807

Abstract

ABSTRACT The gold mining wastewater effluent is potential source for isolating cyanides-degrading bacteria, since cyanide is commonly used in gold extraction process in the mining industry. An indigenous bacterial strain LP3, capable of growing on and utilizing of a high concentration of cyanomethane (up to 1.0 Molar), could be isolated from Cikotok gold mine effluent. Based on 16S rDNA sequence, the strain was identified as Rhodococcus pyridinivorans. During the growth on cyanomethane (CH3CN), ethanamide (CH3ONH2) and ethanoic acid (CH3COOH) were detected in the growth media, indicating that nitrile hydratase and amidase involved in the metabolism of the substrate. The involvement of both enzymes on the conversion of cyanomethane was also proved by our study on cyanomethane biodegradation using whole cells of R. Pyridinivorans LP3. Besides cyanomethane, the R. pyridinivorans LP3 could also utilize various aliphatic, aromatic, heterocyclic nitriles and amides as growth substrates. Base on these results, R. pyridinivorans LP3 is expected to be used as a potential candidate for biological treatment for cyanide-containing wastes, although further research is still needed, before being applied on a field scale.  Keywords: biocatalyst, cyanide degrading bacteria, gold mining, Rhodococcus pyridinivorans LP3
KARAKTERISASI ENZIM NITRIL HIDRATASE DAN AMIDASE DARI PSEUDOMONAS SP. BP3 DALAM BIOKONVERSI ADIPONITRIL MENJADI ASAM ADIPAT Sunarko, Bambang; Sulistinah, Nunik
JURNAL BIOLOGI INDONESIA Vol 5, No 2 (2008): JURNAL BIOLOGI INDONESIA
Publisher : Perhimpunan Biologi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14203/jbi.v5i2.3196

Abstract

ABSTRACTCharacterization of Nitrile Hydratase and Amidase of Pseudomonas sp BP3 in Bioconversionof Adiponitrile to Adipic Acid. Adipic acid is a commercially important compound, primarilyused as precursor for the production of nylon 6.6. It is also used for plasticizer, fibers, and foodadditive. Synthesis of adipic acid by chemical means requires large amount of energy andconcentrated acid. It also produces N2O as by product, which is very toxic and suspectedcauses depletion of the ozone layer. The purpose of this research was to study thebioconversion of adiponitrile by Pseudomonas sp. BP3 and to characterize the involved enzymesin the whole cell. Pseudomonas sp. BP3 was able to utilize adiponitrile as the sole source ofcarbon and nitrogen. It?s doubling time (td) and growth rate constant (?) during the growth inadiponitrile were 2 hours and 0.346/h, respectively. The optimum pH and temperature of nitrilehydratasewere pH 7.0 and 30°C, respectively, while those of amidase were pH 6 and 50°C.Vmax and Ks of nitrile hydratase were 8.3 nM/ml.min. and 55.56 mM, respectively, and ofamidase were 5,9 nM/ml.min and 50 mM. The rate of adiponitrile consumption was 0.245 mM/h and of adipic acid formation was 0.181 mM/h. The yield of bioconversion of adiponitrile andadipamide were about 50 % and 25%, respectively.Key words: Bioconversion, adiponitrile, adipic acid, Pseudomonas sp. BP3, nitrile hydratase,amidase
METABOLISME BENZONITRIL OLEH FLAVOBACTERIUM SP. NUB 1 Sulistinah, Nunik; Sunarko, Bambang; Thontowi, Ahmad
JURNAL BIOLOGI INDONESIA Vol 3, No 3 (2002): JURNAL BIOLOGI INDONESIA
Publisher : Perhimpunan Biologi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14203/jbi.v3i3.3472

Abstract

ABSTRACTMetabolism of Benzonitriles by Flavobacterium sp. NUB 1. Flavobacterium sp. NUB 1 was isolated from industrial waste of PT. Petrokimia Gresik. The bacterium was able to utilize benzonitrile and acetonitrile and propionitril as the sole source of carbon and nitrogen. Growth on benzonitrile gave higher growth rate and biomass yield than growth on acetonitrile and propionitrile. When Flavovobacterium sp. NUB1 grew on benzonitril 15 mM , the doubling time is 9 hours 54 minutes and the specific growth rate (?) was 0,07 h-1. Whole cell of Flavobacterium sp. NUB 1 could hydrolyzed aromatic and aliphatic nitriles. The bacteria isolate has ability in metabolism of acetonitrile greater than benzonitrile. Activity of nitrile hydratase and amidase are more dominant than nitrilase in metabolism of benzonitrile.Key words: Biodegradation, benzonitril, Flavobacterium sp. NUB 1, nitrile-hydratase,amidase, nitrilase
PENGEMBANGAN SISTEM DETEKSI SENYAWA SIANOGEN DALAM UBI KAYU (MANIHOT ESCULENTA CRANTZ) DENGAN PENDEKATAN ENZIMATIS Sulistinah, Nunik; Riffiani, Rini; Sunarko, Bambang
JURNAL BIOLOGI INDONESIA Vol 10, No 1 (2014): JURNAL BIOLOGI INDONESIA
Publisher : Perhimpunan Biologi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14203/jbi.v10i1.332

Abstract

Picrate paper test kit for the semiâ??quantitative determination of cyanogenic potential was developed in thisexperiment. The method is relatively simple, easy to use and might be applicable in the field by unskilled person.Paper test was attached on tubes containing sample (100 mg) in aquadest (0,5 mL) and then was immediatelycovered tightly and incubated overnight at room temperature. The colour of picrate paper test changed graduallytowards reddish brown, and its colour was compared with standart colour chart which included 0-800 ppm cyanidethat was also developed in this study. The reddish brown colour of paper test was correlated with cyanideconcentration on the sample. In order to obtain a more accurate detection of cyanogenic compound the paper testwas eluted with 5 mL water or aquadest and the absorbance was measured at 510 nm.Keywords: cyanogenic potential, picrate paper test, semi-quantitative method, simple method, cassava (Manihotesculenta Cranz)
KARAKTERISTIK FISIOLOGIS ENZIM NITRIL HIDRATASE DAN AMIDASE DALAM SEL CORYNEBACTERIURN SP. D5 Sulistinah, Nunik; Kaban, Joseva Sudiati; Sunarko, Bambang
JURNAL BIOLOGI INDONESIA Vol 3, No 4 (2002): JURNAL BIOLOGI INDONESIA
Publisher : Perhimpunan Biologi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14203/jbi.v3i4.3323

Abstract

ABSTRACTPhysiological Characteristics of Nitrile-Hydratase and Amidase From Corynebacteriumsp. D5. Nitrile hydratase (NH-ase) of Corynebacterium sp. D5 is inductive enzyme, butamidase is constitutive enzyme.The best inducer for Nitril hydratase is 2% (vlv) acetonitrille.Nitril hydratase and amidase enzymes showed to be capable of degrading low moleculeweight of aliphatic nitriles and amides. The optimum condition of NH-ase ofCorynebacteriurn sp. D5 were found out at pH 6,6 and 30°C while amidase at pH 7,2 & 50' Crespectively. The inhibitor of both enzymes seemed to be ~ ga'nd H~*'Key words : Nitrile hydratase, bioconversion, Corynebacterium sp. D5, amidase, acetonitrile,aliphatic nitrile
PENGUNCILAN GEN PENYANDI ENZIM NITRILASE ENAM ISOLAT BAKTERI UNGGULAN Riffiani, Rini; Sulistinah, Nunik; Sunarko, Bambang
JURNAL BIOLOGI INDONESIA Vol 11, No 1 (2015): JURNAL BIOLOGI INDONESIA
Publisher : Perhimpunan Biologi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14203/jbi.v11i1.2155

Abstract

Indonesia sebagai negara tropis memiliki biodiversitas yang sangat tinggi. Keanekaragaman hayati ini diperkirakan mencerminkan keanekaragaman kimiawi sekaligus keragaman genetik yang dapat dimanfaatkan untuk mencari biokatalis baru. Enam isolat bakteri yaitu GLB5, LP3, TPIK, MICC, 23A2, dan 23A2 telah diisolasi dari berbagai limbah industri dan mempunyai potensi sebagai pendegradasi nitril.  Pengucilan, identifikasi dan purifikasi gen penyandi enzim nitrilase dari keenam isolat bakteri tersebut  telah dilakukan. Dari kegiatan penelitian ini 3 isolat bakteri unggulan, yaitu GLB5, LP3, dan TPIK teridentifikasi sebagai Rhodococcus pyridinivorans, sedangkan  MICC teridentifikasi sebagai Bacillus substilis, 23A2 teridentifikasi sebagai Brevibacillus brevis, dan 26A2 teridentifikasi sebagai Microbacterium oxydans. Peta untaian basa nukleutida dari gen penyandi enzim nitrilase dari ketiga isolat yaitu GLB5, LP3, dan TPIK telah terpetakan dengan ukuran gen nitrilase sebesar 960 bp. Hasil analisis dengan BLASTN memperlihatkan bahwa fragmen gen nitrilase yang diamplifikasi dengan primer Nit1101F dan Nit1101R mempunyai homologi yang tinggi terhadap Rhodococcus rhodochrous strain tg1-A6 nitrilase gen dengan persentase kesamaan sebesar 96% . Kata Kunci: Gen, isolasi, nitril, degradasi, enzim 
UPAYA PENCEGAHAN KEJADIAN PENYAKIT DBD MELALUI EKSPLORASI DAN ESTIMASI DATA ABJ DAN KASUS DBD (Studi Kasus Di Puskesmas Gunung Anyar Kota Surabaya Tahun 2017 – 2019) Oktafianti, Ika; Sunarko, Bambang; Suprijandani, Suprijandani
(Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kesehatan Masyarakat) Vol 6, No 1 (2021): JIMKesmas (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kesehatan Masyarakat)
Publisher : Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37887/jimkesmas.v6i1.16207

Abstract

Abstrak Demam berdarah/ DBD merupakan penyakit akibat gigitan nyamuk Aedes yang mengandung virus Dengue. KasusDBD di wilayah kerja Puskesmas Gunung Anyar menunjukkan peningkatan kasus setiap tahunnya dari 15 kasustahun 2017 menjadi 46 kasus pada tahun 2019. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran kepadatanjentik vektor (ABJ) dan kasus DBD dalam upaya pencegahan penyakit DBD di Puskesmas Gunung Anyar tahun2017-2019 dan kejadian penyakit DBD dimasa mendatang.Penelitian ini merupakan penelitian deskriptifobservasional dengan metode retrospektif. Data penelitian merupakan data sekunder. Objek Penelitian iniadalah kepadatan jentik vektor (ABJ) dan kasus DBD tahun 2017-2019 di Wilayah Puskesmas Gunung Anyar. Datayang diperoleh selanjutnya dianalisis dengan program SPSS. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata ABJPuskesmas Gunung Anyar tahun 2017-2019 pada bulan Pebruari, Maret dan Juni < 95%. ABJ > 95% terjadi padabulan Januari, April, Mei, Juli, Agustus, September, Oktober, Nopember dan Desember. Rata-rata kasus DBDTahun 2017-2019 tertinggi pada bulan Mei sebanyak 7 kasus, terendah pada bulan September sampai Desemberyaitu tidak terdapat kasus. Kejadian kasus DBD pada masa mendatang di Puskesmas Gunung Anyar tahun 2020mengalami kenaikan rata-rata kasus, tahun 2021 mengalami penurunan kasus sampai tahun 2031, dan akanmengalami kenaikan kasus mulai tahun 2032. Disarankan semua pihak terkait baik masyarakat, pemerintahuntuk melaksanakan kegiatan pencegahan penularan penyakit DBD, dengan mengoptimalkan gerakan saturumah satu jumantik. Gerakan 3M Plus sebelum masa penularan (G3MP SMP) dilaksanakan minimal selama 3bulan berturut-turut pada bulan dengan kasus terendah, yaitu bulan September sampai Desember.Kata kunci: kepadatan jentik vektor (ABJ), kasus DBD.
Pengaruh Manajemen Kelas, Kesiapan Belajar dan Pemanfaatan Internet Terhadap Prestasi Belajar Ekonomi Siswa Kelas X IPS SMA Negeri 4 Purwokerto Mutmainah, Siti; Sunarko, Bambang; Jati, Eling Purwanto
Soedirman Economics Education Journal Vol 2 No 1 (2020)
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32424/seej.v2i1.2424

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian dengan pendekatan deksriptif kuantitatif yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh manajemen kelas, kesiapan belajar dan pemanfaatan internet terhadap prestasi belajar ekonomi siswa kelas X IPS SMA Negeri 4 Purwokerto. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh siswa kelas X IPS SMA Negeri 4 Purwokerto sebanyak 141 siswa. Teknik pengambilan sampling yaitu simple random sampling dengan jumlah sampel sebanyak 105 responden. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda. Penelitian ini menghasilkan suatu kesimpulan: 1) Manajemen kelas berpengaruh positif terhadap prestasi belajar ekonomi siswa kelas X IPS SMA Negeri 4 Purwokerto; 2) Kesiapan belajar berpengaruh positif terhadap prestasi belajar ekonomi siswa kelas X IPS SMA Negeri 4 Purwokerto; 3) Pemanfaatan internet berpengaruh positif terhadap prestasi belajar ekonomi siswa kelas X IPS SMA Negeri 4 Purwokerto; 4) Manajemen kelas, kesiapan belajar dan pemanfaatan internet secara simultan berpengaruh terhadap prestasi belajar ekonomi siswa kelas X IPS SMA Negeri 4 Purwokerto. Kata kunci : manajemen kelas, kesiapan belajar, pemanfaatan internet, prestasi belajar
EVALUASI PENERAPAN PEMBELAJARAN DARING DI PRODI PENDIDIKAN EKONOMI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN Hidayat, Nurul; Sunarko, Bambang; Indriati, Suci
Soedirman Economics Education Journal Vol 3 No 2 (2021)
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Jenderal Soedirman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32424/seej.v3i2.4413

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan penerapan pembelajaran daring di Prodi Pendidikan Ekonomi FEB Unsoed dengan menggunakan dua aspek evaluasi model CIPP yaitu aspek process dan aspek product. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Jenis data yang digunakan yaitu data primer dan data sekunder yang didapat dari 149 mahasiswa Prodi Pendidikan Ekonomi FEB Unsoed TA 2017, 2018, dan 2019. Pengambilan sampel menggunakan teknik proportionate stratified random sampling. Instrumen penelitian yang digunakan berupa kuisioner. Teknis analisis data menggunakan analisis deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukan bahwa penerapan pembelajaran daring yang ditinjau dari aspek process memperoleh skor 78,24 atau termasuk dalam kategori baik, aspek product memperoleh skor 64,74 atau termasuk dalam kategori cukup, dan diketahui sebagian besar mahasiswa lebih nyaman jika metode yang digunakan untuk penyampaian materi, interaksi dan diskusi, dan proses asesmen menggunkan metode sinkron (synchronous), sebagian besar mahasiswa lebih nyaman mengerjakan soal atau tugas berbentuk jawaban uraian. Namun demikian, masih diperlukan perbaikan terkait kualitas kondisi jaringan, kualitas penyajian materi, dan intensitas tugas yang diberikan. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa penerapan pembelajaran daring di Prodi Pendidikan Ekonomi FEB Unsoed secara keseluruhan sudah berjalan baik sehingga bisa dilanjutkan.