Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : JPP Jurnal Kesehatan Poltekkes Palembang

Kontribusi Sarapan Dalam Pemenuhan Kecukupan Gizi Sehari Dan Status Gizi Pada Siswa SD Di Kecamatan Sukarami Palembang Susyani Susyani; Muzakar Muzakar; Devy Kartika Sari
JPP JURNAL KESEHATAN POLTEKKES PALEMBANG Vol 1 No 13 (2014): Jurnal Kesehatan
Publisher : POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES PALEMBANG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (9400.754 KB)

Abstract

Sarapan (makan pagi) adalah sesuatu kegiatan yang penting sebelum melakukan aktivitas fisik pada pagi hari. Sarapan pagi bagi anak sekolah sangatlah penting karena waktu sekolah adalah penuh aktivitas yang membutuhkan energi yang cukup besar. Untuk sarapan pagi harus memenuhi ≥ 20%- 30% kecukupan sehari. Hasil riset kesehatan dasar (RISKESDAS) 2010, menunjukkan besaran masalah gizi di Indonesia yaitu gizi kurang sebesar 17,9% pendek 35,6% kurus 13,3% dan gemuk 14,2%. Hal yang penting dalam kehidupan manusia adalah meningkatkan perhatian terhadap kesehatan guna mencegah terjadinya malnutrisi (gizi salah) dan resiko untuk menjadi gizi kurang, salah satunya melalui sarapan (Departemen Gizi dan Kesehatan Masyarakat, 2007).
PENGARUH PEMBERIAN JUS ALPUKAT, MADU, DAN COKLAT HITAM (JUS AMACO) TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA LANSIA PENDERTA HIPERTENSI DI PANTI SOSIAL KOTA PALEMBANG Muzakar Muzakar; Imeliana Rahman; Listrianah Listrianah
JPP JURNAL KESEHATAN POLTEKKES PALEMBANG Vol 18 No 1 (2023): JPP (Jurnal Kesehatan Poltekkes Palembang)
Publisher : POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES PALEMBANG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36086/jpp.v18i1.1714

Abstract

Background : Someone who experiences an increase in blood pressure exceeds the systolic value of 140 mmHg and a diastolic 90 mmHg is called hypertension (RI Ministry of Health, 2014). The results of the Basic Health Research (Riskesdas) in 2013 showed that the prevalence of hypertension in Indonesia was 25.8% and the prevalence of hypertension in South Sumatra was 26.1%. Objective : This study aims to determine the effect of giving avocado juice, honey, and dark chocolate (amaco juice) to the reduction of blood pressure in elderly people with hypertension on the Tresna Werdha Teratai Palembang Social Home. Method : This type of research was quasi-experimental with a treatment and comparison group conducted in January 2019 at the Tresna Werdha Teratai Palembang Social Home. The number of samples in this study were 50 elderly consisting of 25 elderly treatment groups and 25 elderly comparison groups.Result : The results of this study indicate that based on sex most of the women are in the treatment group by 60% (15 people) and in the comparison group by 72% (18 people). Based on age in the treatment group, most of the age group> 70 years were 13 people (52%) and in the comparison group there were 18 people (72%). Conclusion : The results of statistical tests showed that the value (p <0.05) p-value <0.05 so it can be concluded that there was the effect of AMACO juice on the reduction of blood pressure in elderly people with hypertension on the Social Institution of Tresna Werdha Teratai Palembang.