Claim Missing Document
Check
Articles

Found 36 Documents
Search

Audit Sistem Informasi Menggunakan COBIT 2019 (Studi Kasus SISFO Politeknik Enjinering Indorama) Ade Winarni; Muswarman Muswarman; Heti Mulyani; Ricak Agus Setiawan
INFORMATION SYSTEM FOR EDUCATORS AND PROFESSIONALS : Journal of Information System Vol 7 No 2 (2023): INFORMATION SYSTEM FOR EDUCATORS AND PROFESSIONALS (Juni 2023)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Bina Insani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51211/isbi.v7i2.2002

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk pengukuran tingkat efektivitas penerapan sistem informasi SISFO di Politeknik Eninering Indorama, yang menjamin bahwa sistem informasi yang berjalan selama ini sudah berjalan dengan baik dengan tingkata pemanfaatan yang diharapkan manajemen. Proses audit dilakukan berdasarkan panduan COBIT 5 yaitu domain Evaluate, Direct, And Monitor (EDM) terdiri dari EDM01 (Menjamin Pengaturan dan Pemeliharaan Kerangka Kerja Tata Kelola), EDM02 (Menjamin Pencapaian Manfaat) dan EDM05 (Menjamin Transparansi Stakeholder), serta Deliver, Service, and Support (DSS) yang terdiri dari DSS01 (Mengelola Operasional), DSS05 (Mengelola layanan keamanan) dan DSS06 (Mengelola kendala proses bisnis). Metode yang di pergunkan pada penelitian ini adalah metode wawancara, observasi langsung dan kuesioner yang di isi oleh Dosen,Mahasiswa,Badan Penjaminan Mutu, Bidang Akademik dan IT Department System Developer.Hasil yang diperoleh secara keseluruhan cukup baik dengan nilai persentase rata-rata adalah 58,32. Saran yang diberikan untuk mencapai capability level yang di harapkan yakni untuk mencapai level 5 atau hasil penilian ada pada renge 80% – 100% (Sangat (setuju/Baik/Suka)) diantaranya adalah pada Tim IT (IT Department System Developer) memiliki rodmap sebagai acuan kegiatan setiap tahun. Kata kunci: COBIT, Sistem Informasi, Audit
RANCANG BANGUN PERANGKAT LUNAK PENGOLAHAN DATA PENJUALAN CV PANDAWA MANDIRI Ricak Agus Setiawan
Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Terapan Vol 11, No 3s1 (2023)
Publisher : Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jitet.v11i3s1.3439

Abstract

Penelitian ini bertujuan membangun perangkat lunak pengolahan data penjualan pada CV Pandawa Mandiri. Kegiatan pengolahan data jual beli yang telah dilakukan oleh CV Pandawa Mandiri masih bersifat manual dan mengakibatkan kurangnya efektifnya proses bisnis yang terjadi pada CV Pandawa Mandiri. Berdasarkan permasalahan tersebut maka perlu dikembangkan sebuat perangkat lunak yang dapat membantu perusahaan dalam mengolah data penjualan secara efisien dan efektif secra waktu dan biaya operasional. Kegiatan pengolahan data penjualan yang dilakukan oleh CV. Pandawa Mandiri pada perangkat lunak. meliputi data penawaran proposal kerja, data invoice berdasarkan proposal yang disepakati dengan client, data payment dari client, dan data product yang ditawarkan kepada client. Dengan adanya perangkat lunak pengolahan data penjualan CV Pandawa Mandiri dapat memudahkan pekerjaan pengolahan data penjualan, sehingga menjadi lebih efektif dan efisien.
Pengembangan Sistem Informasi Geografis (WebGIS) Pajak Daerah Kota Bogor Terintegrasi Musawarman Musawarman; Heti Mulyani; Muhammad Nugraha; Ricak Agus Setiawan; Halimil Fathi; Widya Andayani Rahayu; Rahmi Darnis; Rifialdi Faturrochman; Fadli Nurhidayat
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2024)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31949/jb.v5i1.7164

Abstract

Sektor pajak merupakan salah satu pendapatan utama pemerintah selain sektor minyak dan gas. Pengelolaan pajak harus efektif, efisien dan transparan agar pemanfaatannya sesuai dengan tujuan utama pemerintah salah satunya untuk pembangunan nasional. Pengelolaan pajak saat ini di BAPENDA Kota Bogor masih dilakukan secara manual sehingga kesulitan untuk mengetahui akumulasi pajak yang sudah dibayar maupun yang belum dibayar dengan beberapa kriteria yang ada. Aplikasi yang akan dibangun bertujuan untuk memudahkan BAPENDA dalam mengelola data pajak, meliputi data wajib pajak, Status HAK pajak, Status bayar, seta Jenis Pajak Bumi.Aplikasi dibangun menggunakan bahasa pemrograman PHP dan POSTGRESQL. Metode pengembangan aplikasi menggunakan metode waterfall. Aplikasi juga dikembangkan menggunakan WebGIS sehingga aplikasi ini tidak hanya menampilkan data pajak tetapi juga menunjukkan pemetaan data pajak. Sedangkan pengujian aplikasi menggunakan alpha testing. Hasil dari kegiatan PKM ini berupa aplikasi pengelolaan pajak khususnya di BAPENDA Kota Bogor. Pada kegiatan PKM ini juga sekaligus memberikan pendampingan dan pelatihan dalam menjalankan aplikasi Pajak ini.
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENERIMAAN MAHASISWA BARU BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN FRAMEWORK LARAVEL Muhammad Nugraha; Lufiah Sakinah; Ricak Agus Setiawan; Heti Mulyani
Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Terapan Vol 12, No 2 (2024)
Publisher : Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jitet.v12i2.4179

Abstract

Penerimaan mahasiswa baru di sebuah kampus adalah kegiatan rutin yang pasti diselenggarakan setiap tahunnya baik di kampus swasta ataupun negeri. Politeknik Enjinering Indorama adalah salah satu kampus swasta yang menyelenggarakan penerimaan mahasiswa baru sampai 8 gelombang setiap tahunnya. Proses pendaftaran mahasiswa baru di Politeknik Enjinering Indorama selama ini masih menggunakan cara konvensional yaitu calon mahasiswa baru harus datang ke kampus untuk melakukan pendaftaran dengan mengisi formulir dan menyerahkan berkas pendukungnya ker panitia PMB(Penerimaan Mahasiswa Baru). Proses PMB dengan cara konvensional ini terdapat beberapa keterbatasan dalam melakukan pengolahan data yang dirasa kurang efektif dan efisien. Selain itu, proses pengumuman hasil penerimaan mahasiswa baru hanya diinformasikan melalui Whatsapp secara pribadi ke sejumlah calon pendaftar yang jumlahnya ratusan orang. Apabila hal itu hanya dilakukan dengan jumlah calon mahasiswa yang sedikit, proses pengumuman memakai Whatsapp ini relatif bisa teratasi dengan baik. Tetapi, bila terdapat ribuan pendaftar, sangat tidak memungkinkan untuk mengirimnya secara manual via Whatsapp. Oleh karena permasalahan tersebut maka pada penelitian ini akan dirancang dan dibangun sebuah sistem informasi penerimaan mahasiswa baru di Politeknik Enjinering Indorama berbasis website dengan menggunakan framework Laravel 8 dan database menggunakan mysql. Penelitian ini dilakukan melalui lima tahapan, yaitu: pengumpulan data dan analisis kebutuhan sistem, desain perancangan sistem, konstruksi sistem, pengujian sistem, serta penulisan laporan hasil penelitian. Hasil akhir dari penelitian ini adalah terbentuknya sebuah sistem informasi penerimaan mahasiswa baru yang dipakai untuk mengolah data calon mahasiswa baru sehingga proses penyimpanan, pencarian, pengeditan, dan pencetakan dapat dengan mudah dan cepat dilakukan.
RANCANG BANGUN PERANGKAT LUNAK PENGOLAHAN DATA PENJUALAN CV PANDAWA MANDIRI Ricak Agus Setiawan
Jurnal Informatika dan Teknik Elektro Terapan Vol 11, No 3s1 (2023)
Publisher : Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/jitet.v11i3s1.3439

Abstract

Penelitian ini bertujuan membangun perangkat lunak pengolahan data penjualan pada CV Pandawa Mandiri. Kegiatan pengolahan data jual beli yang telah dilakukan oleh CV Pandawa Mandiri masih bersifat manual dan mengakibatkan kurangnya efektifnya proses bisnis yang terjadi pada CV Pandawa Mandiri. Berdasarkan permasalahan tersebut maka perlu dikembangkan sebuat perangkat lunak yang dapat membantu perusahaan dalam mengolah data penjualan secara efisien dan efektif secra waktu dan biaya operasional. Kegiatan pengolahan data penjualan yang dilakukan oleh CV. Pandawa Mandiri pada perangkat lunak. meliputi data penawaran proposal kerja, data invoice berdasarkan proposal yang disepakati dengan client, data payment dari client, dan data product yang ditawarkan kepada client. Dengan adanya perangkat lunak pengolahan data penjualan CV Pandawa Mandiri dapat memudahkan pekerjaan pengolahan data penjualan, sehingga menjadi lebih efektif dan efisien.
Pelatihan Microsoft Excel Untuk Persiapan Kerja Dan Kuliah Ricak Agus Setiawan; Muhammad Nugraha; Musawarman; Ade Winarni; Heti Mulyani; Halimil Fathi; Widya Andayani Rahayau; Jamaludin Yasykurniaam; Alfina; Inayah Salsabila; Nursita Setiawati
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 4 No. 1 (2023)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31949/jb.v4i1.3819

Abstract

Program pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan memberikan pengetahuan kepada masyarakat umum tentang pengenalan dan penggunaan Microsoft Excel tingkat dasar dan tingkat menengah guna mempersiapkan diri menuju jenjang kuliah ataupun dunia kerja. Pengabdian kepada Masyarakat ini menggunakan model pelatihan yang dilaksanakan di kampus Politeknik Enjinering Indorama bertempat di Laboratorium Program Studi TRPL. Peserta yang mengikuti kegiatan ini berjumlah 25 orang yang berasal dari siswa SMA, SMK, Pekerja dan Umum. Dari kegiatan pengabdian ini banyak peserta mendapatkan ilmu baru dan peningkatan ilmu terkait penggunaan komputer maupun terutama Microsoft Excel. Kegiatan pelatihan ini dinilai sangat bermanfaat bagi para peserta selain materi yang sangat bermanfaat juga kesesuaian materi dengan permasalahan yang dihadapi dalam keseharian. Hasil evaluasi pelatihan di lakukan melalui kuisioner, jumlah partisipan yang mengisi kuisioner berjumlah 24 orang, dimana hasil Penilaian tema pelatihan terhadap materi pelatihan sangat memuaskan dengan persentasi 70,8 % dan kesesuaian materi dengan permasalahan yang dihadapi dengan persentasi 70,8 % sangat setuju dan 29,2 % setuju.
PELATIHAN MICROSOFT EXCEL UNTUK PERSIAPAN KERJA DAN KULIAH Ricak Agus Setiawan; Halimil Fathi; Musawarman Musawarman; Heti Mulyani; Muhammad Nugraha; Ade Winarni; Widya Andayani rahayu; Nursita Setyawati; Inayah Salsabila; Jamaludin Yasykurniaam
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 4 No. 1 (2023)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31949/jb.v4i1.4024

Abstract

Program pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan memberikan pengetahuan kepada masyarakat umum tentang pengenalan dan penggunaan Microsoft Excel tingkat dasar dan tingkat menengah guna mempersiapkan diri menuju jenjang kuliah ataupun dunia kerja. Pengabdian kepada Masyarakat ini menggunakan model pelatihan yang dilaksanakan di kampus Politeknik Enjinering Indorama bertempat di Laboratorium Program Studi TRPL. Peserta yang mengikuti kegiatan ini berjumlah 25 orang yang berasal dari siswa SMA, SMK, Pekerja dan Umum. Dari kegiatan pengabdian ini banyak peserta mendapatkan ilmu baru dan peningkatan ilmu terkait penggunaan komputer maupun terutama Microsoft Excel. Kegiatan pelatihan ini dinilai sangat bermanfaat bagi para peserta selain materi yang sangat bermanfaat juga kesesuaian materi dengan permasalahan yang dihadapi dalam keseharian. Hasil evaluasi pelatihan di lakukan melalui kuisioner, jumlah partisipan yang mengisi kuisioner berjumlah 24 orang, dimana hasil Penilaian tema pelatihan terhadap materi pelatihan sangat memuaskan dengan persentasi 70,8 % dan kesesuaian materi dengan permasalahan yang dihadapi dengan persentasi 70,8 % sangat setuju dan 29,2 % setuju.
Pengembangan Sistem Informasi Geografis (WebGIS) Pajak Daerah Kota Bogor Terintegrasi Musawarman Musawarman; Heti Mulyani; Muhammad Nugraha; Ricak Agus Setiawan; Halimil Fathi; Widya Andayani Rahayu; Rahmi Darnis; Rifialdi Faturrochman; Fadli Nurhidayat
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2024)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31949/jb.v5i1.7164

Abstract

Sektor pajak merupakan salah satu pendapatan utama pemerintah selain sektor minyak dan gas. Pengelolaan pajak harus efektif, efisien dan transparan agar pemanfaatannya sesuai dengan tujuan utama pemerintah salah satunya untuk pembangunan nasional. Pengelolaan pajak saat ini di BAPENDA Kota Bogor masih dilakukan secara manual sehingga kesulitan untuk mengetahui akumulasi pajak yang sudah dibayar maupun yang belum dibayar dengan beberapa kriteria yang ada. Aplikasi yang akan dibangun bertujuan untuk memudahkan BAPENDA dalam mengelola data pajak, meliputi data wajib pajak, Status HAK pajak, Status bayar, seta Jenis Pajak Bumi.Aplikasi dibangun menggunakan bahasa pemrograman PHP dan POSTGRESQL. Metode pengembangan aplikasi menggunakan metode waterfall. Aplikasi juga dikembangkan menggunakan WebGIS sehingga aplikasi ini tidak hanya menampilkan data pajak tetapi juga menunjukkan pemetaan data pajak. Sedangkan pengujian aplikasi menggunakan alpha testing. Hasil dari kegiatan PKM ini berupa aplikasi pengelolaan pajak khususnya di BAPENDA Kota Bogor. Pada kegiatan PKM ini juga sekaligus memberikan pendampingan dan pelatihan dalam menjalankan aplikasi Pajak ini.
PELATIHAN MICROSOFT OFFICE EXCEL TINGKAT SMA/SMK DI KABUPATEN PURWAKARTA Heti Mulyani; Musawarman; muhammad Nugraha; Ricak Agus Setiawan; Halimil Fathi; Widya Andayani Rahayu; Rahmi Darnis; Muhammad Rafli Kamal
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 5 No. 3 (2024)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31949/jb.v5i3.9535

Abstract

Kemajuan teknologi komputer saat ini menuntut seluruh kalangan untuk bisa beradaptasi dan memanfaatkannya. Salah satu alat bantu teknologi yang banyak digunakan adalah Microsoft Excel. Penguasaan materi excel di kalangan siswa menengah atas saat ini masih beragam. Sebagian siswa sudah memiliki kemampuan yang baik, namun sebagian lagi masih kurang mampu menguasai serta belum mampu mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari, baik dilingkungan sekolah maupun masyarakat. Oleh karena itu diperlukan pelatihan excel untuk siswa agar mampu memanfaatkan dan mengaplikasin teknologi computer dalam kesehariannya. Pelatihan ini diadakan di Kampus Politeknik Enjinering Indorama Program Studi Teknologi Rekayasa Perangkat Lunak. Target peserta adalah siswa SMA / SMK di Purwakarta. Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini bertujuan untuk mendorong siswa untuk mampu memahami dan mengaplikasikan computer dasar seperti arithmetic, text, logical, lookup function. Hasil kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini menunjukkan bahwa siswa sangat puas dengan pelatihan ini, terlihat dari hasil kuesioner bahwa setuju bahwa pelatihan excel ini memberikan wawasan baru bagi siswa. Selain itu, berdasarkan hasil pretest dan posttest menunjukkan adanya kenaikan dari 51% menjadi 60%. Hal ini menunjukkan bahwa hasil pelatihan memberikan dampak 9% terhadap pengetahuan siswa.
Real-Time Smart System for Complaint Information System in Campus: Code of Conduct and Infrastructure Musawarman, Mr.; Fathi, Halimil; Setiawan, Ricak Agus
Journal of Information Technology and Its Utilization Vol 7 No 1 (2024): June 2024
Publisher : Sekolah Tinggi Multi Media "MMTC" Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56873/jitu.7.1.5151

Abstract

In today's competitive business environment, maintaining high levels of customer satisfaction is crucial for the success of any organization. To effectively address customer complaints and concerns, businesses are increasingly relying on digital solutions such as complaint reporting systems. This paper presents the development of an online complaint reporting system designed to streamline the process of receiving, managing, and resolving customer complaints. The system incorporates features such as user-friendly interfaces, secure data storage, automated notifications, and real-time reporting functionalities. Through the implementation of this system, businesses can enhance their customer feedback management processes, improve customer satisfaction levels, and ultimately, strengthen customer relationships. Real-time reporting functionalities provide businesses with valuable insights into trending issues and customer pain points, allowing them to proactively address recurring problems and improve their products and services. By leveraging the online complaint reporting system, organizations can effectively capture, analyze, and respond to customer feedback in a timely manner, enhancing overall service quality and customer satisfaction. In conclusion, the development of an online complaint reporting system represents a significant step towards improving customer feedback management practices. By implementing this system, organizations can establish a more transparent and customer-centric approach to handling complaints, leading to enhanced customer loyalty and positive brand perception.