Claim Missing Document
Check
Articles

Found 25 Documents
Search

Perekonomian di Masa Dinasti Umayyah: Sebuah Kajian Moneter dan Fiskal Muhammad Dliyaul Muflihin
Indonesian Interdisciplinary Journal of Sharia Economics (IIJSE) Vol 3 No 1 (2020): Sharia Economic: July, 2020
Publisher : Sharia Economics Department Universitas KH. Abdul Chalim, Mojokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31538/iijse.v3i1.462

Abstract

At the middle ages is a leadership period of Islamic Daula, it can be said that the Umayyad’s Dynasty was an aggressive dynasty in politics at that time. So many caliphs from the family of the Umayyad’s who led the country at that time. The reign is known as an aggressive era, as evidenced by efforts to expand the region, the expansion will certainly have an impact on fields, one of which is the economic field. This study aims to answer how economic policy patterns are seen from monetary and fiscal aspects at that time. This research uses a qualitative method with descriptive approach. The results of this study are that there are a number of policies carried out by the Umayyad Caliphs such as the Baitul Mal policy, the real sector policy and the regional autonomy policy that had an impact on the economy at that time, especially on monetary and fiscal matters, namely money arrangements and tax.
Moderasi CSR Pada Pengaruh Kinerja Lingkungan Terhadap Nilai Perusahaan Ningtias, Novia Siswari; Junjunan, Mochammad Ilyas; Buchori, Imam; Rahayu, Hastanti Agustin; Muflihin, Mohammad Dliyaul
Jurnal Ilmiah Akuntansi Manajemen Vol. 6 No. 2 (2023): November
Publisher : Fakultas Ekonomi, Universitas Muhammadiyah Buton

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35326/jiam.v6i2.4370

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan populasi perusahaan pertambangan dan pertanian yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2018-2022. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling dengan jumlah sample sebanyak 70 perusahaan. Penelitian ini menggunakan uji data Moderate Regression Analysis (MRA) dengan alat uji SPSS 27. Hasil temuan menunjukkan kinerja lingkungan tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan, sama halnya dengan CSR yang tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan. CSR dalam pengaruh kinerja lingkungan terhadap nilai perusahaan bukan merupakan variabel moderasi sehingga tidak dapat memoderasi pengaruh kinerja lingkungan terhadap nilai perusahaan. Program kelestarian lingkungan yang diberikan masih relatif sedikit sehingga tanggung jawab sosial terhadap lingkungan masih belum menjadi hal yang penting diperhatikan investor sebelum melakukan investasi.
Optimizing the Role of Kiai in Preparing Competitive Santripreneurs Hidayat, Ahmad Agus; Buchori, Imam; Arlina, Agustin Mila; Muflihin, Mohammad Dliyaul; Ashari, Muhammad Rizki
Islamic Economics Journal Vol. 10 No. 2 (2024)
Publisher : University of Darussalam Gontor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21111/iej.v10i2.11949

Abstract

Pesantren economics has increasingly gained attention from various circles, moving away from the traditional stigma of being solely traditional educational institutions. This article explores the role of the Kiai of Darul Pesantren, Menganti, in developing and preparing santripreneurs. This article employs qualitative research with a case study approach. Use the triangulation method. Data analysis was conducted through data reduction, data presentation, and verification. The validity of the findings was ensured through extended observation and methodological triangulation. The study's findings reveal that the role of the Kiai in preparing santripreneurs is carried out through several methods: a) Doctrination of students through the learning process, b) Aligning student's areas of expertise with their interests and talents, c) Establishing partnerships and collaborations with third parties, d) Incorporating santripreneurs education into extracurricular activities at the pesantren, e) Providing educational scholarships for students, f) Requiring all students to have savings in the pesantren through BMT (Baitul Maal wa Tamwil). On the other hand, the challenges faced include: a) A lack of motivation among students to learn entrepreneurship, b) Time constraints for both students and instructors, c) Limited entrepreneurial capital, and d) A shortage of human resources within the pesantren.
Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan dengan Kebijakan Dividen sebagai Variabel Moderating pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar pada Indeks Saham Syariah Indonesia Azizah, Jihan Nur; Lating, Ade Irma Suryani; Muflihin, Mohammad Dliyaul; Salsabila, Shofiyah Nugraha; Susanto, Febry Fabian
JES (Jurnal Ekonomi Syariah) Vol. 10 No. 1 (2025): Maret
Publisher : Universitas Islam Lamongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30736/jes.v10i1.1106

Abstract

This study aims to analyze the effect of financial performance on firm value in the food and beverage sector listed on the Sharia Stock Index (ISSI) with dividend policy as a moderating variable. This study uses a quantitative approach with secondary data from 35 companies for the 2019-2021 period obtained from the Indonesia Stock Exchange (IDX) website. The variables studied include current ratio, return on assets, total asset turnover, and debt to equity ratio. The data were analyzed using multiple linear regression and Moderated Regression Analysis (MRA). The results showed that the current ratio has no significant effect on firm value. Return on assets has a positive and significant effect on firm value. Total asset turnover has a negative and significant effect on firm value. Debt to equity ratio has a positive and significant effect on firm value. Dividend policy is able to moderate the effect of liquidity on firm value, and is able to moderate the effect of return on assets, total asset turnover, and debt to equity ratio on firm value.
SOSIALISASI DAN PENDAMPINGAN PENENTUAN HARGA JUAL, PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN PENGELOLAAN MEDIA SOSIAL PADA UMKM JASA LAUNDRY DI BANYU URIP. Lutfia khairani; Haikal Ardinata Baharuddin; Manda Destara Prameswari; Dwi Putri Agustin; Kiki Erlita Noviantika; Angger Tri Pujasari; Risdiana Puspita; Muhammad Benito Awaludin Robani; Ade Irma Suryani Lating; Mohammad Dliyaul Muflihin
Jurnal Penamas Adi Buana Vol 8 No 01 (2024): Jurnal Penamas Adi Buana
Publisher : LPPM Universitas PGRI Adi Buana Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36456/penamas.vol8.no01.a9164

Abstract

UMKM merupakan usaha mikro kecil menengah, saat ini UMKM mengalami perkembangan pesat di setiap daerah, khususnya daerah surabaya barat. Dimana pada objek sosialisasi dan pendampingan kami yaitu UMKM laundry yang menyediakan jasa laundry dengan harga terjangkau dan berkualitas bagi masyarakat. UMKM laundry memiliki peran penting dalam perekonomian lokal dikarenakan meningkatnya kebutuhan masyarakat akan jasa laundry seiring dengan gaya hidup yang sibuk dan praktis. Hal ini menunjukkan semakin besar pendapatan yang diterima maka semakin meningkat juga biaya operasional yang dikeluarkan. Akan tetapi, pada objek yang kami observasi masih menerapkan sistem penganggaran yang sederhana (manual) serta kurangnya strategi pemasaran dan penggunaan teknologi secara efektif. Hal ini menyebabkan keterbatasan dalam efisiensi operasional dan daya saing usaha. Melalui pendekatan kualitatif, data dikumpulkan dari wawancara dengan pemilik UMKM laundry. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keberhasilan UMKM laundry sangat dipengaruhi oleh kemampuan manajerial dalam mengelola anggaran dan penerapan strategi pemasaran digital. Adopsi teknologi seperti aplikasi mobile untuk pemesanan dan pembayaran terbukti dapat meningkatkan efisiensi operasional dan daya saing usaha, namun belum sepenuhnya dimanfaatkan oleh UMKM yang diamati. Penelitian ini memberikan rekomendasi bagi pelaku UMKM laundry untuk meningkatkan kualitas sistem penganggaran, mengembangkan strategi pemasaran yang efektif, dan memanfaatkan teknologi secara optimal guna mempertahankan dan meningkatkan pangsa pasar
Penanganan Pembiayaan Bermasalah Akad Murabahah pada Pembiyaan KUR di Bank BSI KCP Tuban Adjeng Nurussalam; Mohammad Dliyaul Muflihin; Ade Irma Suryani Lating
SAUJANA : Jurnal Perbankan Syariah dan Ekonomi Syariah Vol 7 No 2 (2025): SAUJANA : Jurnal Perbankan Syariah dan Ekonomi Syariah
Publisher : STEI Kanjeng Sepuh Gresik Jawa Timur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59636/saujana.v7i2.293

Abstract

Kredit Usaha Rakyat (KUR) di Bank Syariah Indonesia (BSI) KCP Tuban. Akad murabahah sebagai kontrak jual beli banyak digunakan dalam pembiayaan syariah untuk mendukung UMKM. Namun, pandemi COVID-19 menyebabkan lonjakan Non-Performing Financing (NPF) dari 0% pada 2019 menjadi 2,08% pada 2023, studi ini bertujuan untuk membahas pengelolaan pembiayaan bermasalah dalam akad murabahah. Studi ini menggunakan penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif dengan metode wawancara sebagai teknik pengumpulan data. Hasil penelitian menunjukkan pada faktor penyebabnya meliputi aspek internal dan eksternal, termasuk ketidakmampuan nasabah memenuhi kewajiban angsuran. Untuk mengatasi hal ini, BSI KCP Tuban menerapkan berbagai langkah, seperti penjadwalan ulang, restrukturisasi, dan evaluasi kemampuan nasabah. Penelitian bertujuan merumuskan solusi guna meminimalkan risiko gagal bayar, mendukung inklusi keuangan UMKM, serta menjaga stabilitas keuangan bank. strategi penyelesaian pembiayaan bermasalah dalam perbankan syariah, berfokus pada keberlanjutan pembiayaan dan peningkatan ketahanan sektor UMKM.
Socialization of the Importance of Financial Record Keeping for MSMEs Lating, Ade Irma Suryani; Buchori, Imam; Muflihin, Mohammad Dliyaul; Rahayu, Hastanti Agustin; Aripratiwi, Ratna Anggraini; Romaisyah, Luqita; Susanto, Febry Fabian
Sahwahita: Community Engagement Journal Vol. 2 No. 2 (2025): Community Engagement Journal
Publisher : Yayasan Pendidikan Islam Bustanul Ulum Mojokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.69965/sahwahita.v2i2.144

Abstract

This community service program aims to enhance the financial literacy of Micro, Small, and Medium Enterprises (MSMEs) in Kampung Jajan, Brebek Village, Sidoarjo, by strengthening their capacity for basic financial record keeping. Utilizing a participatory approach, the program implemented a series of targeted training sessions and personalized mentoring activities over a two-month period, involving 25 MSME participants. Pre- and post-program assessments revealed a measurable increase in participants’ understanding of the importance of financial records, as indicated by a 40% average improvement in basic accounting comprehension scores. However, the intervention also identified persistent challenges, including low awareness of financial documentation benefits, the relatively older demographic of MSME actors, and limited formal education levels. While the program demonstrated short-term improvements in financial knowledge and attitudes, further interventions are necessary to ensure behavioral change, including continuous mentoring, the development of context-based accounting modules, and collaboration with local government units to institutionalize financial training support.
Optimalisasi Pengembangan Ekonomi Islam di Balongsari: Studi Kualitatif Integrasi Teori dan Praktik Kontemporer Isdhihar Aziz, Muhammad Argha; Hukama, Mochamad Davin; Afandi, Muhammad Husen; Muflihin, Mohammad Dliyaul
Mejuajua: Jurnal Pengabdian pada Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2025): Agustus 2025
Publisher : Yayasan Penelitian dan Inovasi Sumatera (YPIS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52622/mejuajuajabdimas.v5i1.247

Abstract

Pengembangan ekonomi Islam merupakan upaya strategis untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat secara berkelanjutan dengan mengedepankan prinsip-prinsip syariah yang berorientasi pada keadilan, pemerataan sosial, keberlanjutan, dan keseimbangan ekonomi. Studi ini berfokus pada optimalisasi pengembangan ekonomi Islam di Balongsari melalui pendekatan kualitatif deskriptif yang mengeksplorasi integrasi antara teori-teori ekonomi Islam kontemporer dengan praktik masyarakat secara nyata. Teknik pengumpulan data meliputi wawancara mendalam, diskusi kelompok terfokus (FGD), dan observasi partisipatif yang melibatkan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM), lembaga keuangan syariah, tokoh masyarakat, serta pemangku kepentingan pemerintah daerah. Hasil temuan menunjukkan bahwa meskipun prinsip-prinsip syariah telah banyak diadopsi, penerapan teknologi digital dan inovasi dalam model bisnis masih belum optimal. Tantangan utama yang diidentifikasi mencakup keterbatasan sumber daya manusia, akses terbatas terhadap pembiayaan yang sesuai dengan prinsip syariah, dan rendahnya pemahaman masyarakat tentang ekonomi Islam. Hambatan-hambatan ini perlu diatasi melalui sinergi antar pemangku kepentingan dan pemanfaatan teknologi informasi secara strategis.Studi ini menyimpulkan bahwa optimalisasi pengembangan ekonomi Islam memerlukan pendekatan multidimensional yang mengintegrasikan secara simultan dimensi sosial, budaya, teknologi, dan ekonomi. Rekomendasi strategis yang dikembangkan diharapkan dapat menjadi panduan praktis untuk memperkuat ekosistem ekonomi Islam di Balongsari dan wilayah lain yang serupa
“KONSULTING” DAN DAMPAKNYA TERHADAP HASIL KINERJA MANAJEMEN PT. BANK MUAMALAT INDONESIA CABANG DARMO SURABAYA Muflihin, M. Dliyaul
El-Qist: Journal of Islamic Economics and Business (JIEB) Vol. 6 No. 2 (2016): October
Publisher : Islamic Economics Department, Faculty of Islamic Economics and Business, Sunan Ampel State Islamic University, Surabaya Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15642/elqist.2016.6.2.1312-1326

Abstract

Berkembangnya perbankan di Indonesia tidak terlepas dari manajemen resiko yang menjadi faktor utama berjalannya perbankan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi konsulting di PT. Bank Muamalat Indonesia Cabang Darmo Surabaya dan mengetahui dampak konsulting terhadap hasil kinerja manajemen PT. Bank Muamalat Indonesia Cabang Darmo Surabaya. Data penelitian ini terhimpun dari wawancara secara langsung dengan auditor internal PT. Bank Muamalat Indonesia Cabang Darmo Surabaya serta data laporan keuangan PT. Bank Muamalat Indonesia selanjutnya dianalisis dengan metode analisis deskriptif analisis. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa Dampak konsulting terhadap hasil kinerja ditunjukkan oleh rasio Return on Assets (ROA), Return on Equity (ROE), Non Performing Finance (NPF), Financing Deposit Ratio (FDR), dan Rasio Efisiensi Operasional (REO). diperoleh hasil bahwa konsulting ini berdampak positif pada rasio Return on Equity (ROE), Non Performing Finance (NPF), Financing Deposit Ratio (FDR), dan Rasio Efisiensi Operasional (REO). Sedangkan pada rasio Return on Assets (ROA) konsulting berdampak negatif. Dari hasil kesimpulan tersebut hendaknya aktivitas konsulting ini lebih dipublikasikan melalui diklat-diklat dan pelatihan-pelatihan agar audit dengan konsulting ini lebih dikenal dan digunakan sebagai metode baru.
Assessing the Sharia Compliance of Hotel Facilities and Services in East Java: A Comparative Analysis of National and International Standards Rahmawati, Lilik; Pratikto, Muhammad Iqbal Surya; Wigati, Sri; Muflihin, Muhammad Dliyaul; Rahmani, Nur Maulidah Dini; Muntazeri, Eliya Najma
El-Qist: Journal of Islamic Economics and Business (JIEB) Vol. 15 No. 1 (2025): April
Publisher : Islamic Economics Department, Faculty of Islamic Economics and Business, Sunan Ampel State Islamic University, Surabaya Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15642/elqist.2025.15.1.32-44

Abstract

This study aims to examine the compliance of Sharia-compliant hotels in East Java, Indonesia, with both national standards (DSN-MUI Fatwa No. 108/2016) and international benchmarks (CrescentRating and Salam Standard). Utilizing a qualitative methodology involving field observations and semi-structured interviews across three hotels—Namira Syariah Surabaya, Radho Syariah Malang, and Walan Syariah Sidoarjo—the research reveals partial yet consistent alignment with core Sharia hospitality principles. These include the prohibition of immoral activities, availability of prayer amenities, and the absence of alcohol and gambling. However, the integration of Islamic financial institutions remains absent across all hotels, indicating a gap in full Sharia compliance as defined nationally. From an international perspective, all hotels meet the "Accommodates" level (Level 4) under CrescentRating and correspond to Silver or Gold tiers in the Salam Standard. This study contributes to global halal tourism scholarship by offering a multi-framework compliance assessment model that can guide policy formulation and standardization efforts in Muslim-friendly destinations. It also emphasizes the urgent need for unified regulatory frameworks, formal certification, and integration of Islamic finance within the halal hospitality sector. Future research should extend this analysis to higher-rated hotels and conduct cross-regional comparisons to assess consistency in compliance and service quality.