Claim Missing Document
Check
Articles

Found 15 Documents
Search

Desain Vending Machine Jas Hujan menggunakan Finite State Automata Irvan Yuniar M; Windu Gata; Okky Robiana Sulaeman; Suwanda Aditya Saputra; Bobby Suryo Prakoso
JTKSI (Jurnal Teknologi Komputer dan Sistem Informasi) Vol 5, No 2 (2022): JTKSI (Jurnal Teknologi Komputer dan Sistem Informasi)
Publisher : JTKSI (Jurnal Teknologi Komputer dan Sistem Informasi)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Based on BMKG since 1981-2018 rainfall intensity in Indonesia ranges from 1, 20, 50, and 100 mm/day in a year. Conditions like this are quite difficult for drivers of two-wheeled vehicles, especially in the middle of a long journey. Raincoats are the only tool that can be used for riders to continue their journey safely and comfortably. Finite State Automata is the method used to describe the behavior of vending machine (VM) using state events, events, and actions.VM simulation design for raincoat sales. There are two kinds of raincoats available at VM Poncho raincoats and top-down raincoats. Based on the results of the FSA design and simulation, it can be concluded that the finite state automata can be used as the basis of logic to perform VM design and simulation. State diagram design based on FSA machine concept, the input results selected by the customer in accordance with the design results.
Konsep Finite State Automata Pada Desain Vending Machine Alat Praktik di Sekolah Menengah Kejuruan Dwi Krisnandi; Zulfati Dinul Fatiha; Jordy Lasmana Putra; Suwanda Aditya Saputra; Windu Gata

Publisher : Program Studi Teknik Informatika, Fakultas Teknik, Universitas Yudharta Pasuruan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35891/explorit.v13i1.2568

Abstract

Pada saat ini segala aspek kehidupan sudah sangat dipermudah dengan perkembangan zaman, otomatisasi setiap pekerjaan sudah menjadi hal yang biasa dan bukan menjadi hal aneh lagi. Setiap pekerjaan sudah dibantu oleh sistem otomatis dan terkomputerisasi, menjadikan sebuah pekerjaan dan pendataan sangat mudah dan cepat diakses. Pada setiap sekolah menengah kejuruan hal yang biasanya susah dalam pendataan adalah alat praktik, biasanya siswa meminjam alat praktik kadang kala tidak izin dulu ke guru atau bagian peralatan, melainkan langsung mengambilnya saja di ruang alat. 1. Perancanga Finite State Automata Pada tahap ini dilakukan penggambaran FSA menggunakan non-deterministik finite automata. 2. VM peminjaman alat praktik ini memanfaatkan kartu osis sebagai alat transaksi utama dikarenakan data sudah tersimpan dalam server sekolah. Penerapan konsep FSA dapat menjadi salah satu alternatif untuk merancang sebuah VM serta dapat dijadikan bahan pertimbangan dan acuan untuk pengembangan aplikasi selanjutnya yang sejenis. Alat praktik pada setiap jurusan di sekolah menengah kejuruan pasti berbeda – beda tergantung tingkat dan kompetensi nya yang dipelajari.
Desain Informasi Cara Bayar Penerimaan Negara menggunakan Pemodelan Finite State Automata Mahmud Mahmud; Windu Gata; Jordy Lasmana Putra; Hafifah Bella Novitasari; Suwanda Aditya Saputra
Jurnal Pendidikan Informatika (EDUMATIC) Vol 6, No 1 (2022): Edumatic: Jurnal Pendidikan Informatika
Publisher : Universitas Hamzanwadi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29408/edumatic.v6i1.5053

Abstract

The government modernizes the state revenue system by launching the State Revenue Module (MPN), which connects the billing code generation system with the payment system at the collecting agent. This study aims to develop an information system on how to pay state revenues to assist the public in depositing state revenues through payment channels at the collecting agent by applying the Finite State Automata (FSA) modeling concept. The system development uses the waterfall model while collecting the agent's data. The FSA design and testing phase uses the JFLAP application, while the application design stage uses the Laravel framework. System testing uses the black box testing method to determine how far the functioning of the components or menus on the system has come. In addition to making it easier for the public to deposit state revenues, this study also shows that automata theory can help design a payment information application system. This application design offers a website display of information on how to pay state revenues that can run well. Every menu on the system, when used, has no errors so that this system can be utilized by users and developed in applications based on Android and iOS.
Sentiment Analysis User Ajaib Application Using Naïve Bayes Algorithm Suwanda Aditya Saputra; Beni Rahmatullah; Pungkas Budiyono
Journal of Information System, Informatics and Computing Vol 6 No 2 (2022): JISICOM: December 2022
Publisher : Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Jayakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52362/jisicom.v6i2.964

Abstract

There are many advantages if everyone can invest in stock investments that are well known to the public. To facilitate and increase the interest of investors in storing shares in securities, a technology application is needed to assist investment transactions. Ajaib Application is one way to invest in both stocks and mutual funds. To provide information to the public, it is necessary to have a sentiment analysis on how the opinion of Ajaib application users uses the Naïve Bayes method with the results of scraping reviews on Google Play as many as 400 reviews. then the text processing stage is carried out to the classification stage, so that it gets an accuracy value of 89.00%, a recall value of 93.50%, a precision value of 86.36%, and an AUC value of 0.570 and the top 5 words include application words 186 repeated, magic words 77 repeated, good words 76, investment words 72 repeated and 72 easy words repeated. From the results, it can be said that there are more positive sentiments than negative sentiments in the Ajaib Application.
SENTIMEN ANALISIS TRANSPORTASI ONLINE MENGGUNAKAN ALGORITMA SUPPORT VECTOR MACHINE, NAIVE BAYES DAN KNN Beni Rahmatullah; Pungkas Budiyono; Suwanda Aditya Saputra
Jurnal Ilmu Komputer Vol 4 No 2 (2021): Jurnal Ilmu Komputer (JIK)
Publisher : LPPM-STMIK Pranata Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Transportasi merupakan kebutuhan yang paling digunakan dalam aktifitas sehari-hari dalam bekerja,berbelanja dan kegiatan yang lainnya. Transportasi online menjadi pilihan masyarakat. Aplikasi seperti Gojek danGrab saat ini yang paling banyak diminati. Saran dan kritik dari pelanggan guna memperbaiki sistem dan pelayananyang diberikan. Dalam hal ini penulis memperoleh data dari komentar di twitter dan menggunakan algoritma NaiveBayes, Support Vector Machine dan K-Nearest Neighbor sebagai perbandingan akurasi yang dihasilkan. Ketigaalgoritma tersebut menggunakan salah satu fitur seleksi Particle Swarm Optimization. Hasil akurasi yang didapatmembuktikan dengan fitur seleksi Particle Swarm Optimization lebih tinggi dan akurasi yang paling tinggi olehAgoritma Support Vector Machine (PSO) dengan Akurasi 98 % dan AUC 0.988.
Sistem Pendaftaran Peserta Didik Baru (PPDB) Berbasis Desktop Pada Tingkat SMP/MTS dan SMU/SMK/STM Pungkas Budiyono; Beni Rahmatullah; Suwanda Aditya Saputra
Jurnal Ilmu Komputer Vol 5 No 1 (2022): Jurnal Ilmu Komputer (JIK)
Publisher : LPPM-STMIK Pranata Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pada pendaftaran peserta didik baru disetiap sekolahan pada dasarnya memiliki model yang sama .akan tetapi pada proses yang dilakukan sangatlah bervariasi atau berbeda. Mulai dari proses yang dilakukan secara manual sampai proses yang dilakukan dengan menggunakan bantuan program komputer, yang kemampuan masing-masing program atau softwarenya tentu memiliki metode yang berbeda. Dengan Adanya sistem yang diusulkan pada penelitian ini akan memudahkan para peserta didik baru dalam proses pendaftaran dan mengetahui terlebih dahulu alur proses inputnya yang meliputi “Input Data Orang Tua, Data Siswa, Asal Sekolah, Daftar Ulang, Riwayat Pendidikan, Nilai Mata Pelajaran, dan Sekolah Yang Dituju”. Maka Pada penelitian ini kami berusaha mencoba untuk membuat Sistem Pendaftaran Peserta Didik Baru Berbasis Desktop dengan menggunakan Bahasa pemrograman java.
Pelatihan Microsoft Powerpoint bagi Pengurus dan Staf Pengajar TPQ Nurul Jihad Tanjung Priuk Gesti Essa Waldhani; Rahayu Ningsih; Beni Rahmatullah; Suwanda Aditya Saputra
Journal Of Computer Science Contributions (JUCOSCO) Vol. 3 No. 1 (2023): Januari 2023
Publisher : Lembaga Penelitian, Pengabdian kepada Masyarakat dan Publikasi Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31599/qv9ztz94

Abstract

In the current era, almost all learning requires the use of computer applications. Technological developments, especially computer applications, are currently helping in the manufacture of teaching materials, so that learning can generate new motivation and interest in students. One of them is making teaching materials at TPQ Nurul Jihad which requires supporting applications so that the displayed learning can be understood because currently some of the teaching materials displayed are still using conventional methods, using applications Microsoft Powerpoint in making TPQ teaching materials it is still not maximally used because some TPQ educators still don't understand the use of the applications used, so the service team make training Microsoft Powerpoint. This is intended so that educators are more familiar with the use of the application Microsoft Powerpoint for presentation purposes. The method used in providing education about the use Microsoft Powerpoint is a lecture to provide an explanation of theory and simulation, questions and answers as well as evaluation tests for practical methods. The results of this community service stated that the beginning of the teacher meeting had several obstacles in moving and changing sizes text box as well as shape because they are not used to using the laptop keypad. However, after being guided by the service team, these obstacles were minimized until finally the educators were able to work with text and shape. So, it can be said that this service goes according to the target of the service team.
The Implementation of Finite State Automata Concept in Data Integration Services Submission Heri Nurcahyo; Windu Gata; Eni Heni Hermaliani; Hafifah Bella Novitasari; Suwanda Aditya Saputra
Jurnal Teknik Elektro dan Komputer Vol. 11 No. 1 (2022): Jurnal Teknik Elektro dan Komputer
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35793/jtek.v11i1.37142

Abstract

The submission of Data Integration Services on regional apparatus in the DKI Jakarta Provincial Government is still processed manually. The data user proposes data integration services by attaching a data analysis requirement document addressed to the Data Producer and a copy to the data guardian. The Problems of manual submitting services are the difficulty of tracking the integration status, filling out the application data analysis form is inappropriate and incomplete, the data integration submission letter is not properly archived, and the results of the coordination betwen users and data producers are not properly documented.This study aims to design an application for submitting data integration services by applying the concept of Finite State Automata which is expected to provide convenience and benefits for data users in data integration submission, facilitate data producers in verifying data integration submission and facilitate the Department of Communication, Informatics, and Statistics of DKI Jakarta as data guardian in providing data integration services for Regional Apparatus in the DKI Jakarta Provincial Government.
ANALISIS DAN IMPLEMENTASI FITUR KEAMANAN APLIKASI PADA FRAMEWORK LARAVEL Husain, Syepry Maulana; Azhari, Lukman; Aksani, Muhammad Lutfhi; Saputra, Suwanda Aditya
Jurnal Informatika Vol 8, No 3 (2024): JIKA (Jurnal Informatika)
Publisher : University of Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jika.v8i3.11198

Abstract

Dalam era digital yang semakin kompleks, keamanan aplikasi web menjadi salah satu aspek yang paling penting untuk dipertimbangkan. Framework Laravel telah menjadi pilihan utama dalam pengembangan aplikasi web berkat fitur-fitur keamanan yang kuat yang disediakannya. Namun demikian, pemahaman yang mendalam tentang fitur-fitur keamanan Laravel dan implementasi praktis dalam konteks pengembangan aplikasi web yang nyata masih menjadi tantangan bagi banyak pengembang. analisis mendalam terhadap fitur keamanan yang disediakan oleh Laravel dan menerapkannya dalam studi kasus pengembangan aplikasi web. Kami memilih beberapa fitur keamanan utama, termasuk proteksi terhadap SQL injection, Cross-Site Scripting (XSS), dan Cross-Site Request Forgery (CSRF). Hasil analisis menunjukkan bahwa dengan menerapkan fitur keamanan Laravel secara tepat, aplikasi web dapat dilindungi secara efektif dari berbagai serangan keamanan yang umum. Namun, tantangan yang dihadapi dalam implementasi fitur keamanan ini juga terungkap, termasuk kompleksitas konfigurasi dan penyesuaian yang diperlukan untuk mengintegrasikan fitur-fitur keamanan dalam aplikasi web yang kompleks. Dengan demikian, penelitian ini memberikan pemahaman yang lebih baik tentang praktik keamanan aplikasi web menggunakan framework Laravel.
SENTIMEN ANALISIS APLIKASI FERIZY MENGGUNAKAN ALGORITMA NAIVE BAYES Rahmatullah, Beni; Budiyono, Pungkas; Aditya Saputra, Suwanda
Jurnal Ilmu Komputer Vol 6 No 3 (2023): Jurnal Ilmu Komputer (JIK)
Publisher : LPPM-STMIK Pranata Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Transportasi merupakan kebutuhan yang paling digunakan dalam aktifitas sehari-hari dalam bekerja, dan kegiatan yang lainnya. Transportasi laut salah satunya menjadi yang diminati oleh masyarakat terlebih lagi indonesia negara kepulauan. Penggunaan aplikasi Ferizy menjadi salah satu penunjang dan mempermudah dalam membeli tiket secara online, Saran dan kritik dari pelanggan guna memperbaiki sistem dan pelayanan yang diberikan. Dalam hal ini penulis memperoleh data dari komentar di playstore dan menggunakan algoritma Naive Bayes. Hasil akurasi yang didapat membuktikan komentar negative tertinggi dengan dengan Akurasi 98 % dan AUC 0.988.