Malik, Ririn Purwati
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIS SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH MATEMATIKA Purwati, Purwati; Taha, Ikhsan; Bakar, Marwia Tamrin; Lanani, Karman; Malik, Ririn Purwati
Matrix Jurnal Pendidikan Matematika Vol 1 No 1 (2022): Matrix: Jurnal Pendidikan Matematika
Publisher : Program Studi Magister Pendidikan Matematika Universitas Khairun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62522/mjpm.v1i1.8

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah mengetahui kemampuan kritis siswa SMA pada materi limit fungsi aljabar. Subjek penelitian ini adalah 15 siswa kelas XI IPS SMA Negeri 2 Halmahera Selatan data kemampuan berpikir kritis siswa diperoleh melalui: Tes, wawancara dan dokumntasi, data tersebut di analisis dengan kemampuan berpikir kritis siswa di klarivikasi dalam kategori tinggi, sedang dan rendah. Hasil penelitian menunjukan terdapat 5 siswa (13%) memiliki kemampuan berpikir kritis matematis tinggi, 4 siswa (11%) memiliki kemampuan berpikir kritis sedang, dan 6 siswa (16%) memiliki kemampuan berpikir kritis rendah secara keseluruhan kemampuan berpikir kritis matemati siswa kelas XI IPS SMA Negeri 2 Halmahera Selatan dalam kategori sedang. Siswa dengan kemampuan berpikir kritis kategori tinggi dapat menyelesaikan masalah limit fungsi aljabar, siswa dengan kategori sedang kurang mampu menyelesaikan masalah limit fungsi aljabar, dan siswa kategori rendah belum mampuh menyelesaikan masalah limit fungsi aljabar dengan benar.