Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pemanfaatan Program Edukasi Kesehatan dan Gizi dalam Upaya Menekan Angka Stunting di Desa Rawapanjang, Kabupaten Bogor Rachmah, Jasmine Nailufar; Ekaroza, Aisyami Jasmine; Salsabila, Fiorel Jasmin; Hafshoh, Mutiara; Isnaini, Rafa; Yusuf, Andi Mukramin
Prosiding Seminar Nasional Pemberdayaan Masyarakat (SENDAMAS) Vol 3, No 1 (2023): Desember 2023
Publisher : UniversitasAl Azhar Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36722/psn.v3i1.2540

Abstract

Stunting merupakan gangguan pertumbuhan dan perkembangan anak akibat kekurangan gizi kronis dan infeksi berulang, yang ditandai dengan panjang dan tinggi badan anak berada di bawah standar pertumbuhannya. Di Desa Rawapanjang terdapat balita yang masuk kategori balita pendek atau Stunting dan sebanyak 14 anak telah divalidasi dengan cara melakukan pengukuran antropometri terkonfirmasi Stunting. Hasil dari FGD merekomendasikan 2 program yakni berupa pemberian edukasi gizi kepada warga desa untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat serta menunjang kegiatan posyandu yang disebut Nutri Edu Fun dan PEKA (Pelayanan Edukasi Kesehatan Anak). Metode pengabdian masyarakat dilakukan melalui wawancara dan observasi door to door sedangkan verifikasi dan validasi data e-PPBGM serta edukasi dan penyuluhan dengan metode ceramah. Hasil pelaksanakan dua program edukasi gizi Nutri Edu Fun dan PEKA menunjukkan adanya peningkatan pengetahuan terkait kesehatan dan gizi pada kelompok sasaran.. Luaran PKM yang dihasilkan berupa program dan modul Nutri Edu Fun serta program PEKA.Kata kunci: stunting, e-ppbgm, verifikasi dan validasi, edukasi dan penyuluhan
Pengaruh Edukasi Gizi Media Video terkait Kekurangan Energi Kronis (KEK) terhadap Pengetahuan dan Sikap Remaja Putri: The Influence of Video Media Nutrition Education on Chronic Energy Deficiency (CED) on the Knowledge and Attitudes of Adolescent Girls Isnaini, Rafa; Andi Mukramin Yusuf; Umami, Zakia; Irawan, Andi Muh Asrul; Rahmawati, Lusi Anindia
Svasta Harena: Jurnal Ilmiah Gizi Vol. 5 No. 1 (2024): Agustus 2024
Publisher : Poltekkes Kemenkes Palu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33860/shjig.v5i1.3997

Abstract

Background: CED generally occurs in Women of Childbearing Age (WCA), especially adolescent girls who are in the preconception period. The prevalence of CED in WCA in the age range of 15-19 years is included in the high category, this is a problem because it will have an impact on children's health and nutrition problems in the future. Purpose: This study aims to analyze the effect of nutrition education related to CED on adolescent preconception through video media on the knowledge and attitudes of adolescent girls at SMAN 92 Jakarta. Methods: This study used a Quasi Experiment Two Group Pre-Post Test research design. This study was conducted in June 2024 with a sample of 74 people. Primary data were obtained from questionnaires from respondent interviews. The sampling technique used purposive sampling with data analysis using the Wilcoxon statistical test. Results: The results showed that there was an increase in knowledge score of 20,41 in the intervention group and 12,97 in the control group. Providing nutrition education using video media provides an increase in knowledge. And there was an increase in attitude scores of 6,79 in the intervention group and 7,48 in the control group. Providing nutrition education using video media provides changes in improving attitudes. Conclusion: Providing education using video media is more effective in improving the knowledge of adolescent girls when compared to Powerpoint. However, in the attitude category, both media, namely video and Powerpoint, are equally effective in changing the attitudes of adolescent girls. In the future, it is hoped that video media can be utilized properly as an alternative option for nutrition education media.