Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

POTENSI PENGEMBANGAN KAWASAN TRANSIT ORIENTED DEVELOPMENT (TOD) PADA KAWASAN STASIUN SUDIRMAN: ANALISIS MOBILITAS CERDAS Natashya Rizkia Putri Mustari; Regita Ayu Agustin; Shine Natasha Nauli Simanjuntak; Ivan Darmawan; Gabriella Putri Kezia Hutasoit
Triwikrama: Jurnal Ilmu Sosial Vol. 5 No. 10 (2024): Triwikrama: Jurnal Ilmu Sosial
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.6578/triwikrama.v5i10.7756

Abstract

Transit Oriented Development (TOD) merupakan perencanaan kawasan berbasis transportasi yang menekankan integrasi antar moda, efisiensi ruang, dan aksesibilitas tinggi. Potensi pengembangan kawasan TOD di Stasiun Sudirman ditunjang oleh aksesibilitas tinggi, integrasi antar moda, dan ruang publik yang dapat dioptimalkan. Kendala utama meliputi perencanaan tata ruang yang belum matang, rendahnya partisipasi masyarakat, serta minimnya integrasi teknologi dalam sistem transportasi. Pengembangan kawasan ini diarahkan pada keberlanjutan dan adaptasi terhadap kebutuhan mobilitas cerdas masyarakat urban.