Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : BIMA Jurnal Bisnis dan Manajemen

THE ROLE OF INFORMATION TECHNOLOGY IN HUMAN RESOURCES DEVELOPMENT AT THE KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN Agus; Hasanah, Nurlaila; Khuzaini, Khuzaini; Shaddiq, Syahrial
BIMA: Jurnal Bisnis dan Manajemen Vol 4 No 1 (2025): Jurnal Bisnis dan Manajemen
Publisher : P3M Politeknik Negeri Banjarmasin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.1234/bima.v4i1.2490

Abstract

Saat ini kehidupan masyarakat berada dalam genggaman era digital. Hampir semua sendi kehidupan berubah lebih moderen dan canggih. Modernitas kehidupan masyarakat ditandai fenomena serba digital. Di dunia bisnis, pandemi Covid-19 memicu inisiatif digital bagi sebagian besar pelaku usaha. Agar dapat terus unggul, para pengusaha dituntut tak sekadar mampu merumuskan kembali metode bekerja, namun juga mampu menciptakan nilai. Begitupun dalam dunia birokrasi, salahsatunya Manajemen Sumber Daya Manusia pada Kantor Pertanahan Kabupaten Hulu Sungai Selatan tidak bisa terlepas dari era digital, semua aspek manajemen Sumber Daya Manusia seperti sistem penggajian, absensi, surat menyurat sampai dengan pengembangan kemampuan pada saat ini beralih dari cara manual kepada penggunaan aplikasi tertentu dengan tujuan untuk meningkatkatkan kinerja serta memanfaatkan waktu dan biaya yang lebih efektif dan efisien.