This Author published in this journals
All Journal Awwaliyah
Silvi Fatimah Azhara Suherman
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

STRATEGI PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI DALAM PENDIDIKAN PANCASILA DI SEKOLAH DASAR : TINJAUAN LITERATURE SISTEMATIS Riyadi, Diki; Rosiana Mufliva; Fitra Ramadhan; Silvi Fatimah Azhara Suherman
Awwaliyah: Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Vol. 8 No. 2 (2025): Awwaliyah: Jurnal PGMI (Forthcoming Issues)
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI) Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) Institut Agama Islam Tarbiyatut Tholabah (IAI TABAH) Lamongan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58518/awwaliyah.v8i2.3433

Abstract

Pembelajaran berdiferensiasi merupakan pendekatan pembelajaran yang memfokuskan keterbukaan serta kebebasan pada siswa untuk memenuhi kebutuhan belajarnya dengan pemberian kebutuhan , minat dan gaya belajar yang berbeda pada siswa. Pembelajaran berdiferensiasi sudah seharusnya diterapkan di semua mata Pelajaran yang ada di sekolah dasar, termasuk pembelajaran Pendidikan Pancasila. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui sejauh mana perkembangan pembelajaran berdiferensiasi pada mata Pelajaran Pendidikan Pancasila di Sekolah dasar. Penelitian ini merupakan literature review dengan menggunakan metode PRISMA (Preferred Reporting Items for Systematic Reviews and Meta-analyses). Hasil penelitia menunjukkan bahwa telah banyak dilakukakknya penelitian dengan topik yang serups khusunya di Sekolah Dasar.