Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Quality Improvement Management of Madrasahs and the Competitiveness of Islamic Educational Institutions at Madrasah Aliyah Negeri 3 Palembang Kurnia, Riza; Zainuri, Ahmad; Yasir, Muslim Gani
The Future of Education Journal Vol 4 No 4 (2025)
Publisher : Lembaga Penerbitan dan Publikasi Ilmiah Yayasan Pendidikan Tumpuan Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61445/tofedu.v4i4.509

Abstract

This study aims to analyze the quality improvement management strategies implemented at State Islamic Senior High School (MAN) 3 Palembang in order to improve competitiveness as an Islamic educational institution. Using a qualitative descriptive approach, this study explores the efforts made by the management of the madrasah in improving the quality of educational services, the performance of teaching staff, and student learning outcomes. The results of the study indicate that MAN 3 Palembang implements various quality improvement strategies, such as continuous teacher competency development, strengthening Islamic work culture, and implementing a data-based evaluation system. In addition, the synergy between the head of the madrasah, teachers, students, and parents is also an important factor in creating a superior and competitive learning environment. This quality improvement also has a direct impact on the positive image of the madrasah in the eyes of the community and strengthens its position in the competition between educational institutions in the Palembang area. This study confirms that planned and participatory quality management can be the main key in realizing an excellent and highly competitive Islamic educational institution
Peningkatan Mutu Administrasi Madrasah Pada MI Ikhlasiyah Palembang Utari, Desy; Zainuri, Ahmad; Yasir, Muslim Gani
Indonesian Research Journal on Education Vol. 5 No. 2 (2025): Irje 2025
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/irje.v5i2.2600

Abstract

Administrasi madrasah memegang peran penting dalam menunjang kelancaran dan efektivitas pelaksanaan pendidikan di tingkat dasar, termasuk dalam membangun tata kelola lembaga yang akuntabel dan profesional. Namun, pada praktiknya, masih banyak madrasah yang menghadapi tantangan dalam pengelolaan administrasi yang tertib, efisien, dan terstandarisasi. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh pentingnya sistem administrasi yang bermutu sebagai penunjang utama tercapainya mutu pendidikan secara keseluruhan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan strategi peningkatan mutu administrasi madrasah, serta menganalisis peran kepemimpinan dan kolaborasi dalam memperkuat tata kelola administrasi di MI Ikhlasiyah Palembang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara mendalam, dan dokumentasi. Informan penelitian terdiri dari kepala madrasah, staf administrasi, dan guru. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi peningkatan mutu administrasi dilakukan melalui perencanaan berbasis kebutuhan, penyusunan SOP, digitalisasi sistem kerja, penguatan kapasitas SDM, serta penerapan kepemimpinan yang transformatif dan kolaboratif. Seluruh elemen madrasah terlibat aktif dalam menciptakan sistem administrasi yang tertib, efisien, dan mendukung kinerja lembaga secara menyeluruh.