p-Index From 2021 - 2026
0.408
P-Index
This Author published in this journals
All Journal SOSCIED Sewagati
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : SOSCIED

PENERAPAN MEDIA PEMBELAJARAN DIGITAL UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR IPA PESERTA DIDIK KELAS VII SMPN 1 TENGAH TANI Jannah, Fitri Huriatul; Rinto, Rinto; Hidayat, Rahmat
SOSCIED Vol 8 No 1 (2025): SOSCIED - Juli 2025
Publisher : LPPM Politeknik Saint Paul Sorong

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32531/jsoscied.v8i1.938

Abstract

Penelitian ini termasuk dalam jenis Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang bertujuan untuk meningkatkan minat belajar siswa kelas VII C SMPN 1 Tengah Tani pada mata pelajaran IPA tahun pelajaran 2024/2025. Masalah yang dihadapi adalah rendahnya minat belajar siswa dalam proses pembelajaran. Penelitian ini menggunakan model PTK menurut Kemmis dan Taggart yang dilaksanakan dalam dua siklus pembelajaran. Setiap siklus meliputi tahap perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Pengumpulan data minat belajar siswa menggunakan angket minat belajar dan juga observasi langsung. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan minat belajar siswa yaitu dari kegiatan prasiklus hasilnya sebesar 61% (kategori cukup), dan meningkat pada siklus I sebesar 70% (kategori baik), dan meningkat lagi pada siklus II menjadi 80% (kategori sangat baik). Peningkatan ini menunjukkan bahwa penerapan media pembelajaran berbasis digital mampu meningkatkan minat belajar IPA siswa kelas VII C SMPN 1 Tengah Tani pada semester genap Tahun Pelajaran 2024/2025.