Al-Abyadh
Vol 2 No 2 (2019): Edisi Desember

MENINGKATKAN KREATIVITAS ANAK MELALUI BERMAIN BALOK ASESORIS PADA KELOMPOK BERMAIN AL-MUKMIN ROKAN HILIR

Ahmad Denico (IAI DAR ASWAJA ROKAN HILIR)



Article Info

Publish Date
23 Dec 2019

Abstract

Jurnal ini bertujuan untuk mengetahui kreatifitas anak melalui permainan balok asesoris, adapun jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas, dimana penelitian ini terdiri dari dua siklus yang masing-masing siklus mempunya empat kegiatan yaitu perencanaan pelaksanaan, observasi dan refleksi. Subjek dalam penelitian ini adalah anak KB Al-mukmin. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan kreatifitas anak sebesar 90% dengan menggunakan balok asesoris.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

Al-Abyadh

Publisher

Subject

Religion Education Languange, Linguistic, Communication & Media Public Health Other

Description

Al Abyadh adalah jurnal pendidikan islam anak usia dini yang terbit 2 kali dalam setahun. Jurnal ini merupakan sarana publikasi artikel berupa hasil penelitian, pengabdian dan literature review dalam bidang anak usia dini baik mengenai perkembangan anak, kurikulum, manajemen, media, pengelolaan ...