Progressive of Cognitive and Ability
Vol. 1 No. 1 (2022)

Studi Fenomenologi: Teori Humanistic dalam Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial

Patria, Rida (Unknown)
Salamah (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Jul 2022

Abstract

Proses pendidikan merupakan hal yang sangat kompleks, di dalamnya terlibat banyak unsur yang saling terkait. Teori belajar akan menentukan bagaimana proses pembelajaran itu terjadi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini bersifat kualitatif, dengan desain studi fenomenologi. Penelitian ini dilakukan di guru IPS SMPN 1 Palasah saat menyampaikan materi “Pengaruh Sosial-Budaya” di kelas IX C SMPN 1 Palasah. Pengumpulan data disampaikan dengan melaksanakan kegiatan sebagai berikut: observasi partisipan, dan wawancara. Teori pembelajaran humanistik memang lebih baik untuk meningkatkan kualitas pendidikan di tanah air. Namun, tampaknya, teori humanistik perlu juga terus diperbaiki dan disempurnakan, baik pada tataran konseptual maupun praktek dan penerapannya.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jpr

Publisher

Subject

Education Other

Description

This journal is a publication that contains research results, development of innovative and relevant research and related conceptual studies and/or developments in the field of Education. This journal has a focus and scope that includes: 1. Educational learning and services. 2. Evaluation of ...