Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Biologi
Vol 7, No 4 (2022): November 2022

Effect Of Combination Of Oleander Leaf Extracts And Neem Leaf On The Mortality Of Golden Snails During 24 Hours Of Treatment

Nur Asiah (Biologi Education Department, Syiah Kuala University)
Supriatno Supriatno (Biologi Education Department, Syiah Kuala University)
Asiah Asiah (Biologi Education Department, Syiah Kuala University)
Djufri Djufri (Biologi Education Department, Syiah Kuala University)
Safrida Safrida (Biologi Education Department, Syiah Kuala University)



Article Info

Publish Date
11 Feb 2023

Abstract

The golden snail is a pest causing rice crop failure. The control of golden snails generally uses pesticides that can cause damage to the environment so that other alternatives are needed that can control the golden snail, namely natural pesticides. This study aims to determine the effect of a combination of oleander leaf extract and neem leaves on the mortality of Keong Mas after 12 hours of treatment. The method used in this research is the experimental method with a completely randomized design (CRD) with a factorial pattern. There were 2 factors in the study, namely factor A (oleander leaf) and factor B (neem leaf) with each having 4 levels so that there were 16 treatment combinations and 3 replications with a total of 48 treatments. The objects used as test animals were golden snails totaling 480. The results of the study after 12 hours of observation, in the N3A3 treatment showed that there was an effect of the combination of oleander leaf extract with neem leaves which caused 30 test animals to die with a mortality rate of 100%. The conclusion from this study is that the combination of oleander leaf extract with neem leaves greatly influences the mortality of the golden snail.Keywords: toxicity, mortality, golden snailKeong mas adalah hama yang dapat menyebabkan kegagalan hasil panen padi. Pengendalian keong mas umumnya menggunakan pestisida kimia yang dapat menyebabkan kerusakan pada lingkungan sehingga dibutuhkan alternatif lain yang dapat mengendalikan keong mas yaitu pestisida alami. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui adanya pengaruh kombinasi ekstrak daun oleander dengan daun mimba terhadap mortalitas Keong Mas setelah 24 jam perlakuan. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode eksperimental dengan Rancangan Acak Lengkap (RAL) pola Faktorial. Metode ini memiliki 2 faktor dalam penelitian yaitu faktor A (daun oleander) dan faktor B (daun mimba) dengan masing-masing memiliki 4 taraf sehingga terdapat 16 kombinasi perlakuan dan 3 ulangan dengan jumlah total 48 perlakuan. Objek yang digunakan sebagai hewan uji yaitu keong mas berjumlah 480. Hasil penelitian setelah pengamatan 24 jam, pada perlakuan N3A3 menunjukkan adanya pengaruh kombinasi ekstrak daun oleander dengan daun mimba yang menyebabkan 30 hewan uji mati dengan tingkat mortalitas sebesar 100%. Simpulan dari penelitian ini adalah kombinasi ekstrak daun oleander dengan daun mimba sangat berpengaruh terhadap mortalitas keong mas.Kata kunci: toksisitas, mortalitas, keong mas

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

pendidikan-biologi

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Education

Description

Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Biologi (JIMPBIO) terbit emapat kali setahun pada bulan Pebruari, Mei, Agustus dan Nopember, berisi tulisan yang diangkat dari hasil penelitian di bidang pendidikan biologi dan ilmu ...