Jurnal PADMA: Pengabdian Dharma Masyarakat
Vol 3, No 1 (2023): PADMA Januari 2023

Penyuluhan Hukum Sosialisasi Pidana Adat dalam Sistem Hukum Pidana Nasional

Lies Sulistiani (Universitas Padjadjaran, Jatinangor, Sumedang, Indonesia)
Elis Rusmiati (Universitas Padjadjaran, Jatinangor, Sumedang, Indonesia)
Somawijaya Somawijaya (Universitas Padjadjaran, Jatinangor, Sumedang, Indonesia)
Hazar Kusmayanti (Universitas Padjadjaran, Jatinangor, Sumedang, Indonesia)
Sherly Ayuna Putri (Universitas Padjadjaran, Jatinangor, Sumedang, Indonesia)



Article Info

Publish Date
06 Jan 2023

Abstract

Konstitusi di Indonesia sebelum amandemen tidak secara tegas menunjukan terkait pengakuan dan pemakaian istilah hukum adat. Tujuan pengabdian ini lebih menitik beratkan kepada yaitu para orang tua yang mana memiliki anak yang harus dijaga dan dilindungi. Metode yang digunakan dalam Pengabdian Kepada Masyarakat ini dilakukan melalui metode ceramah dan diskusi dan tanya jawab, dengan tanya jawab ini masyarakat adat diberikan kesempatan untuk bertanya sesuai dengan tema penyuluhan, atau masyarakat dapat bertanya di luar tema yang telah ditentukan. Hasil yang diperoleh dari pengabdian kepada masyarakat ini yaitu masyarakat lebih peka terhadap permasalahan hukum khususnya yang berkaitan dengan hukum pidana adat, dan diharapkan dengan adanya pengabdian kepada masyarakat ini mengetahui dan memahami dengan baik terkait dengan hukum pidana yang berlaku di Indonesia.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JPDM

Publisher

Subject

Religion Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences Other

Description

Jurnal PADMA: Pengabdian Dharma Masyarakat diterbitkan oleh Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Pamulang dan terbit setahun 4 kali yaitu Bulan Januari, April, Agustus, dan Desember. Jurnal PADMA: Pengabdian Dharma Masyarakat merupakan blind and peer-reviewed journal yang memuat ...