Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 3 No. 2 (2023): Innovative: Journal Of Social Science Research (Special Issue)

Literatur Review Integritas Nilai-Nilai Budaya Minangkabau Dalam Bimbingan dan Konseling

Affan Yusra (Universitas Jambi)
Riana Eliza (Universitas Jambi)
Zahara Al Munawaroh (Universitas Jambi)
Restu Amanda (Universitas Jambi)
Angelica Angelica (Universitas Jambi)
Ozza Rizwana Akila (Universitas Jambi)



Article Info

Publish Date
10 Jun 2023

Abstract

Kajian ini berjudul “Nilai Budaya Minang dalam Bimbingan dan Konseling” yang dimana berkaitan dengan nilai-nilai budaya umum suku minangkabau. Pencarian artikel dengan cara pencarian internet, yaitu: Google Scholar Google Pdf. Identifikasi dilakukan dengan mengelompokkan artikel yang memenuhi kriteria, yang ditelti dan dikumpulkan secara sistematis. Hasil Studi menunjukkan bahwa bimbingan dan konseling dikondisikan secara budaya Minangkabau dapat mendukung proses pengajaran bagi guru untuk diterapkan adalah klien dari provinsi Sumatera Barat. Tujuan dari penelitian ini adalah deskriptif Penyuluhan berbasis budaya dengan menyatukan budaya Sumatra Barat (Minangkabau) sebagai permasalahan dilakukannya dengan metode yang dapat diterapkan dalam tinjauan sistematis melalui artikel review.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...