Indonesian journal of teaching and learning
Vol. 2 No. 3 (2023)

ANALISIS MORFEM BEBAS PADA CERPEN ”ANTOLOGI CINTA” KARYA ANIS HIDAYATIE

Ndraha, Laurensia (Unknown)
Julita Hertawati Lase (Unknown)
Prilian Putri Cahyani Giawa (Unknown)
Noibe Halawa (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Aug 2023

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh hasil pengamatan pada karya sastra berupa cerpen yang berjudul “Antologi Cinta” karya Anis Hidayatie, dkk. fokus dalam penelitian ini adalah morfem bebas. Tujuan penelitian morfem bebas pada cerpen “Antologi Cinta” karya Anis Hidayatie, karena morfem bebas sangat penting untuk diketahui oleh setiap orang yang berkecimpung di dunia sastra. Hal ini juga dikhususkan untuk masyarakat awam yang terkadang tidak mampu membedakan morfem bebas dan morfem terikat. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif. Berdasarkan hasil identifikasi di atas, maka dapat diketahui bahwa jumlah morfem bebas pada cerpen “Antologi Cinta” Karya Anis Hidayatie berjumlah 23 morfem

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

intel

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Indonesian Journal of Teaching and Learning (INTEL) is a national journal in the fields of: 1. Education 2. Teaching and learning 3. Evaluation 4. Management in formal/non-formal ...