Journal Of Human And Education (JAHE)
Vol. 4 No. 1 (2024): Journal Of Human And Education (JAHE)

Pemberdayaan Ikatan Guru Taman Kanak-Kanak Indonesia (IGTKI) Kecamatan Bumiayu Dalam Penggunaan Google Learning Package Untuk Peningkatan Literasi Digital

Mayasari, Ayu Siska Tri (Unknown)
Atmaja, Jati Rinakri (Unknown)
Ayuningtyas, Ira Palupi Inayah (Unknown)
Prasetyono, Rizki Noor (Unknown)
Sulistyani, Anggraeni Mashinta (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Jan 2024

Abstract

Kenyataanya pembelajaran di taman kanak-kanak memiliki tuntutan mendidik anak dalam berkembang dan tubuh secara jasmani dan rohani, tetapi kondisi sekarang harus belajar dari rumah membuat siswa taman kanak-kanak menjadi kesulitan. observasi dalam Ikatan Guru Taman Kanak-kanak Indonesia (IGTKI) Kecamatan Bumiayu menujukan 80% guru masih belum mengatahui pembelajaran daring seperti Google Learning Package, Zoom, Cisco Wabex, dan Ms Team. Untuk mengatasi permasalahan tersebut dialakukan pemberdayaan guru taman kanak-kanak melalui penggunaan Google Learning Package. Metode pelaksanaan dilakukan melalui persiapan, implementasi dan evaluasi.  Semuai rangkaian kegiatan tersebut dimaksudkan Agar guru taman kanak-kanak meningkatkan kemampuan literasi digital dalam berinovasi dan berkreasi dalam pembelajaran. Hasil penilaian sebelum yaitu 37,67% setelah dilakukan pengabdian, pelatihan, pendambingan dan praktik nilai rata-rata postes menjadi 79,67% dalam kategori baik. Artinya ada peningkatan dalam literasi digital dari Google Classroom, Google Meet, dan Google Form. Walaupun dalam aspek kemampuan mengembangkan dari fungsi dari Google Classroom, Google Meet, dan Google Form masih dalam kategori cukup baik, karena tahapan dari mitra masih baru bisa menggunakan..

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jahe

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences Other

Description

Journal of Human And Education (JAHE) merupakan wadah penerbitan naskah ilmiah terbaik mengenai kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat. Naskah ini diharapkan dapat memuat berbagai kegiatan dalam menghadapi dan mengelola berbagai potensi, hambatan, tantangan dan permasalahan yang ada di masyarakat ...