Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia (JPPI)
Vol. 1 No. 1 (2023): Oktober

KARAKTERISTIK PERKEMBANGAN MORAL ANAK SEKOLAH DASAR (SD/MI)

Hamidah Sal’aty (Unknown)
Mazidatul Adawiyah Nasution (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Jan 2024

Abstract

Perkembangan moral pada anak kembang dari sesuatu yang diamati. Pola pikir anak yang berbeda-beda dan seiring berkembangnya zaman anak-anak mulai mengintimidasi perilaku dalam berbagai hal. oleh karena itu diperlukannya pengawasan oleh guru kepada peserta didiknya. Anak-anak yang dilahirkan tidak langsung bermoral tetapi memerlukan waktu untuk memproses secara terus-menerus mengenai perkembangan kehidupannya. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan informasi tentang pentingnya memberikan edukasi perkembangan moral pada anak. Dengan mencakup dari berbagai referensi dan literatur dapat diperoleh informasi yang memadai tentang pentingnya memberikan stimulus tentang karakteristik perkembangan moral anak.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jppi

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Other

Description

Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia (JPPI) adalah jurnal peer-review akses terbuka, yang diterbitkan oleh Publikasi Inspirasi Indonesia. Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia adalah platform bagi para peneliti, akademisi, profesional, praktisi, dan mahasiswa untuk menyebarkan dan berbagi ...