Jurnal Riset Kajian Teknologi dan Lingkungan
Vol. 6 No. 1 (2023): Jurnal Riset Kajian Teknologi dan Lingkungan

PENGARUH KEPEMIMPINAN,MOTIVASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA

Riyono, Eko (Unknown)
Hidayat, Arief (Unknown)
Irvan, Irvan (Unknown)
Irwan, Irwan (Unknown)
Ayu, Ieke Wulan (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2023

Abstract

Gaya kepemimpinan merupakan pendekatan atau metode yang dipilih untukmengarahkan dan mempengaruhi karyawan agar tingkat produktifitas perusahaan,efektifitas, profitabilitas, kinerja dapat tercapai sesuai dengan tujuan yangdiinginkan. Tujuan penelitian adalah untuk mengemukakan pengaruhkepemiminan, motivasi, dan lingkungan kerja terhadap kepuasan kerja. Penelitianmenggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan jenis penelitian kepustakaan(library research), yaitu serangkaian penelitian yang berkenaan denganmetode pengumpulan data pustaka. Menganalisis teori dan keterkaitan antarvariabel melalui buku maupun jurnal secara luring di perpustakaan maupundaring yang diperoleh melalui Mendeley, Scholar Google maupun mediadaring lain. Hasil penelitian menunjukkan gaya kepemimpinan yang efektif dalammengelola sumber daya perusahaannya akan berpengaruh pada perilaku parakaryawannya dengan indikasi terciptanya semangat kerja yang akan mempengaruhikinerja perusahaan secara keseluruhan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jrktl

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

JRKTL adalah jurnal yang ditujukan untuk dosen, peneliti, dan mahasiswa yang ingin mempublikasikan hasil penelitiannya. Jurnal ini mencakup Ilmu Pertanian, Ilmu Lingkungan, Ilmu Ekonomi dan Manajemen, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Ilmu Hukum, Ilmu Kesehatan, Pendidikan (Bahasa dan Sastra Indonesia, ...