Pengembangan Penelitian Pengabdian Jurnal Indonesia (P3JI)
Vol. 1 No. 2 (2023): P3JI - MEI

PELATIHAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI BERBAHASA BAGI SISWA SEKOLAH DASAR NEGERI 125138 PEMATANG SIANTAR

Rudiarman Purba (Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar)
Herlina Hotmadinar Sianipar (Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar)
Ronald Hasibuan (Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar)
Asister F. Siagian (Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar)
Sotarduga Sihombing (Unknown)
Rick Hunter Simanungkalit (Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar)



Article Info

Publish Date
31 May 2023

Abstract

Dalam memenuhi pelaksanaan tridarma perguruan tinggi khususnya dibidang pengabdian masyarakat, maka tim dosen dari Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar mengadakan pelatihan kemampuan komunikasi berbahasa bagi seluruh siswa SD Negeri 125138 Pematang Siantar. Kemampuan berbahasa dalam pengabdian masyarakat ini mengacu pada tata bahasa Indonesia, bahasa inggris, bahasa mandarin dan bahasa daerah. Kegiatan pelatihan kemampuan berbahasa ini meliputi pre-test, pembahasan materi, permainan, dan post-test. Hasil dari kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah siswa dapat memahami berbagai ragam bahasa dengan suasana belajar yang baru dan metode pembelajaran yang menyenangkan. Selain itu, siswa dapat mengaplikasikan bentuk kalimat tersebut dengan baik dan benar.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

p3ji

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Materials Science & Nanotechnology Social Sciences Other

Description

Pengembangan Penelitian Pengabdian Jurnal Indonesia (P3JI) adalah jurnal yang memuat artikel-artikel terkait penelitian dan pengabdian kepada masyarakat dari berbagai disiplin ilmu dalam bidang pendidikan, sains dan teknologi, kemasyarakatan, entrepreneurship, serta kebijakan manajemen yang diadopsi ...