Paradharma: Jurnal Aplikasi IPTEK
Vol. 8 No. 1 (2024): Paradharma: Jurnal Aplikasi IPTEK

Edukasi Pangan dan Gizi Pada Anak Usia Sekolah di SD Negeri Besan Klungkung

Agung Yogeswara, Ida Bagus (Unknown)
Ayu Wita Kusumawati, I Gusti (Unknown)
Kusumaningsih, Purwaningtyas (Unknown)
Puspaningrum, Dylla Hanggaeni Dyah (Unknown)
Sulistyadewi, Ni Putu Eny (Unknown)
Nursini, Ni Wayan (Unknown)
Mantra, Ida Bagus Ketut (Unknown)
Wasita, Rai Riska Resty (Unknown)
Kurniati, Ni Made (Unknown)
Utari Sumadewi, Ni Luh (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Jul 2024

Abstract

Stunting dapat terjadi akibat kurangnya asupan gizi dalam jangka waktu yang lama. Mengkonsumsi asupan yang bergizi sangat penting untuk diketahui anak usia sekolah guna mencegah terjadinya permasalah gizi pada anak. Tujuan dilakukannya pengabdian masyarakat ini adalah melakukan edukasi pangan gizi kepada siswa SD Negeri Besan. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat menggunakan metode penyuluhan dan pemberian kudapan bergizi yang tinggi kandungan protein hewani. Kegiatan ini menghasilkan peningkatan pemahaman siswa untuk mengkonsumsi makanan bergizi terutama makanan yang memiliki kandungan protein hewani. Melalui kegiatan ini, diharapkan dapat menurunkan prevalensi kejadian stunting di Kabupaten Klungkung.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

para_dharma

Publisher

Subject

Humanities Education Environmental Science Public Health

Description

Hasil – hasil pengabdian kepada masyarakat dalam berbagai disiplin ilmu pengetahuan dan ...