The Kalimantan Social Studies Journal
Vol 5, No 2 (2024): THE KALIMANTAN SOCIAL STUDIES JOURNAL, APRIL 2024

Rice Milling Business in Anjir Serapat Muara Village

Eri Saswili (Universitas Lambung Mangkurat, Program Studi Pendidikan IPS, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan)
Syaharuddin Syaharuddin (Social Studies Education Department, FKIP Lambung Mangkurat University)
Jumriani Jumriani (Social Studies Education Department, FKIP Lambung Mangkurat University)
Mutiani Mutiani (Social Studies Education Department, FKIP Lambung Mangkurat University)
M. Ridha Ilhami (Social Studies Education Department, FKIP Lambung Mangkurat University)



Article Info

Publish Date
31 Mar 2024

Abstract

Desa Anjir Serapat Muara merupakan desa yang penduduknya dominan sebagai petani. Untuk mendukung aktivitas tersebut, maka di Desa Anjir Serapat Muara terdapat berbagai usaha penggilingan padi.  Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui usaha penggilingan padi di desa Anjir Serapat Muara Kecamatan Anjir Muara Kabupaten Barito Kuala. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian adalah kualitatif dan metode deskriptif. Dengan mendeskripsikan usaha penggilingan padi di Anjir Serapat Muara. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi pada penggilingan padi di Anjir Serapat Muara. Wawancara dan dokumentasi berupa rekaman dan gambar. Analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data, dan inferensi atau bisa disebut dengan penarikan kersimpulan. Uji ketelitian data dengan pengamatan tambahan, pertumbuhan dan triangulasi. Hasil penelitian memastikan bahwa usaha penggilingan padi desa Anjir Serapat Muara Kecamatan Anjir Muara Kabupaten Barito Kuala terbagi menjadi dua kelompok yaitu penggilingan individu dan penggilingan kelompok.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

kss

Publisher

Subject

Humanities Education Environmental Science Social Sciences Other

Description

The Kalimantan Social Studies Journal (KSS) is an electronic journal media of students of Social Science Education of FKIP ULM to publish their final assignment in the form of scientific articles in Jurnal Tugas Akhir Mahasiswa (JTAM). As the name implied, this journal is an obligation journal in ...