Accounting: Jurnal Pendidikan Akuntansi
Vol 3 No 3 (2023): Edisi September 2023

Pengaruh Model Pembelajaran Problem Solving dan Mind Mapping terhadap Hasil Belajar Akuntansi Siswa Program Keahlian Akuntansi SMK Negeri 1 Pangkep

Sitti Aisah (Universitas Negeri Makassar)
Ridwan Tikollah (Universitas Negeri Makassar)
Samsinar (Universitas Negeri Makassar)



Article Info

Publish Date
10 Nov 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran problem solving dan mind mapping secara parsial dan simultan terhadap hasil belajar akuntansi siswa Program Keahlian Akuntansi SMK Negeri 1 Pangkep. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik proportionate stratified random sampling. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, kuesioner (angket), dokumentasi, dan tes. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif persentase, uji instrumen, uji asumsi klasik dan uji hipotesis dengan menggunakan analisis regresi berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa model pembelajaran problem solving dan mind mapping secara simultan berpengaruh signifikan terhadap hasil belajar dengan tingkat signifikan 0,024 < 0,05. Selain itu, model pembelajaran problem solving secara parsial berpengaruh signifikan terhadap hasil belajar dengan tingkat signifikan 0,04 < 0,05 dan mind mapping secara parsial berpengaruh signifikan terhadap hasil belajar dengan tingkat signifikan 0,005 < 0,05.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

journal

Publisher

Subject

Education Social Sciences Other

Description

Accounting: Jurnal Pendidikan Akuntansi memiliki Fokus dan Cakupan diantara: Strategi Pembelajaran Akuntansi Model Pembelajaran Akuntansi, Metode Pembelajaran Akuntansi, Media Pembelajaran Akuntansi, Evaluasi Pembelajaran Akuntansi, Instrumen Pembelajaran Akuntansi, Akuntansi, Manajemen, ...