Pubmedia Jurnal Penelitian Tindakan Kelas Indonesia
Vol. 1 No. 3 (2024): May

Mekanisme Pelaksanaan Mutasi Bagi Tenaga Pendidik di Ruang Lingkup SDN Lidah Kulon I

Madarina, Hadyan Bintang (Unknown)
Romadhona, Lailatul (Unknown)
Salsabila, Putri Bulan (Unknown)
Trihantoyo, Syunu (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 May 2024

Abstract

Mutasi guru berperan penting dalam menciptakan pendidikan yang baik dan berkeadilan. Ini menjadi fokus utama Dinas Pendidikan Surabaya khususnya pada jenjang Sekolah Dasar (SD) Kota Surabaya. Kinerja para guru akan selalu diawasi oleh kepala sekolah sehingga mewajibkan semua guru memiliki etos kerja yang baik. Metode penelotian ini yaitu kualitatif dengan menggunakan pendekatan deskriptif. Hasil dari penelitian ini adalah mutase guru bisa dilakukan karena ada surat perintah dari dinas pendidikan atau atas dasar kaingin sendiri. Kesimpulan dari artikel ini adalah pentingnya pendekatan yang seimbang, terencana dan terkoordinasi dalam proses mutasi guru serta evaluasi dan adaptasi kebijakan mutasi yang berkelanjutan sesuai dengan perkembangan dan kebutuhan sistem pendidikan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ptk

Publisher

Subject

Education Other

Description

Jurnal Penelitian Tindakan Kelas Indonesia (PTK) is a forum for researchers, students, and professionals who want to publish their writing or research. The focus and scope of Pubmedia Jurnal Penelitian Tindakan Kelas Indonesia include: Assessment and Feedback Student Motivation and Engagement Higher ...